Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN PRAKTIKUM

PERTEMUAN I
ANALISIS DATA EKSPLORATIF

Oleh
Nama : Tri Yusti
NPM : F1F021014
Dosen Pengampu : Winalia Agwil, S.Si., M.Sc.
Asisten Praktikum : 1. Eni Meylisah (F1F018004)
2. Ahmad Rakha Hidayat (F1F018013)
3. Alin Febianti Fikri (F1F018019)
4. Ahmad Famuji (F1F020016)
5. Cinta Rizki Oktarina (F1F020038)

LABORATORIUM MATEMATIKA
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS BENGKULU
2021
1.3 Langkah Kerja dan Teladan
a. Langkah Kerja
1. Buka program Rstudio dengan cara klik icon Rstudio.

Gambar 1. Icon Rstudio.


2. Kemudian akan muncul tampilan seperti di bawah ini,

Gambar 2. Lembar Kerja Program Rstudio.


3. Setelah itu, tulis sintaks untuk membuat diagram dahan daun dengan package base
dan package aplpack .

Gambar 3. Package Untuk Diagram Dahan Daun.


4. Tuliskan sintaks seperti di bawah ini untuk membuat diagram dahan daun yang
menampilkan data Petal.Length dan Sepal.Length secara berdampingan.

5
Gambar 4. Sintaks Diagram Dahan Daun.
5. Kemudian dengan Menggunakan dataset iris (Sepal.Length) kita akan membuat
boxplot berdasarkan kategori species (sentosa, versicolor, virginica), gunakan sintaks di
bawah ini untuk menampilkan boxplot per kategori secara berdampingan.

Gambar 5. Sintaks Diagram Boxplot.


6. Kemudian klik run atau ctrl+enter untuk menampilkan output dari sintaks yang telah
dibuat.

Gambar 6. Icon Run Pada Rstudio.

Anda mungkin juga menyukai