Anda di halaman 1dari 1

NEOKANTIANISME

• Perkembangan dari pemikiran Kant atas suatu realitas yang berada dibelakang gejala
• Dalam pandangan baru, realitas dan gejala adalah satukesatuan yang tidak dapat
dipisahkan lagi, keduanyamemiliki hubungan sebab akibat yang menghasilkan halyang
sesuai.
• Misalnya dalam dualisme antara pengertian danpengamatan, dalam teori baru, dualisme
tidak berlaku lagikarena keduanya adalah satu bentuk ilmu pengetahuandimana
pengamatan pada akhirnya menjadi suatupengertian pula

Mahzab – Mahzab Neokantianisme


• Berbagai perkembangan pengetahuan tersebut,muncul dua mahzab yaitu ;–Mahzab
Marburg
• Mahzab ini terfokus pada dasar logis dan metode ilmu – ilmupengetahuan alam.
• Tokoh – tokoh :Herman Cohen, Paul Natorp, Rudolf Stammler,Hans Kelsen dan Ernst
Cassier–Mahzab Baden
• Mahzab ini terfokus pada penyelidikan nilai – nilai atas refleksitentang ilmu – ilmu
cultural
• Tokoh – tokoh : Wilhem Windelband, Gustav Radbruch danHeinrich Rickert

Pemikiran – pemikiran Stammler memuat 4unsur pengertian hukum, yaitu :


1. Hukum berasal dari kemauan yuridis;
2. Hukum bersifat menggabungkan orang – orangsecara lahiriah;
3. Hukum menguasai kehidupan sosial manusia,lepas dari kemauan individu orang – orang;
4. Hukum adalah bersifat mutlak dalam artiankekuatannya tidak dapat dihilangkan.

Anda mungkin juga menyukai