Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN MUARO JAMBI

KECAMATAN JAMBI LUAR KOTA


KANTOR KEPALA DESA PEMATANG GAJAH
Jln. Kali Batas Kode Pos : 36362

KEPUTUSAN KEPALA DESA PEMATANG GAJAH


KECAMATAN JAMBI LUAR KOTA
NOMOR : / / l / 2018

TENTANG
PENGUKUHAN KELOMPOK TANI SUMBER BERKAH
DESA PEMATANG GAJAH KECAMATAN JAMBI LUAR KOTA
KEPALA DESA PEMATANG GAJAH

Menimbang : a. Bahwa dalam rangka meningkatkan Pelayanan Dasar Masyarakat dan


Pemberdayaan Masyarakat Pemerintah Desa sebagai unit pemerintah
terdepan yang berhubungan langsung dengan masyarakat, perlu didukung
dana dalam melaksanakan tugas tugasnya di bidang penyelenggaraan
Pemerintahan dan pembangunan.
b. Bahwa sesuai dengan hasil musyawarah Desa pada tanggal 11 Desember
2017 telah terbentuk Kelompok Tani SUMBER BERKAH untuk
meningkatkan kesejahteraan petani di Desa Pematang Gajah Kecamatan
Jambi Luar Kota
c. Bahwa untuk maksud a dan b diatas perlu ditetapkan dengan keputusan
Kepala Desa.
Mengingat : 1. Undang - undang Nomor 10 Tahun 1950 tentang Pembentukan Propinsi
Jambi ;
2. Undang - undang Nomor 13 Tahun 1950 tentang Pembentukan Daerah
daerah Kabupaten Dalam Lingkungan Propinsi Jambi;
Memperhatikan : . Berita acara musyawarah Desa tanggal 11 Desember 2017 perihal
pembentukan Kelompok Tani SUMBER BERKAH Desa Pematang Gajah
Kecamatan Jambi Luar Kota
MEMUTUSKAN

Menetapkan :
PERTAMA : Mengukuhkan Kelompok Tani dengan nama SUMBER BERKAH di Desa
Sumberejo Kecamatan Mranggen Kabupaten Demak sebagaimana tersebut
dalam Lampiran Surat Keputusan ini;
KEDUA : Dalam melaksanakan tugasnya kelompok tani bertanggung jawab dalam
pelaksanaan kegiatan pertanian di Desa Pematang Gajah yang mempunyai tugas
pokok guna meningkatkan kesejahteraan dan pengelolaan pertanian di Desa
Pematang Gajah sebagaimana dimaksud Diktum :
a. Menyusun rencana kegiatan kelompok dalam rangka meningkatkan
kesejahteraan anggota Kelompok Tani SUMBER BERKAH Desa Pematang
Gajah Kecamatan Jambi Luar Kota
b. Meningkatkan semangat gotong royong di masyarakat Kelompok Tani
c. Melaksanakan kegiatan pembangunan pertanian Desa Pematang Gajah
Kecamatan Jambi Luar Kota sesuai spek teknis dan aturan lainnya yang telah
ditetapkan
d. Memelihara dan mengembangkan kegiatan dalam upaya ikut serta
handarbeni prasarana pembangunan pertanian termasuk mempertahankan
kondisi nantinya setelah selesai dibangun
KETIGA : Dalam melaksanakan tugasnya Kelompok Tani SUMBER BERKAH Desa Pematang
Gajah Kecamatan Jambi Luar Kota sebagaimana diktum pertama bertanggung
Jawab kepada Kepala Desa
KEEMPAT : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan;

Ditetapkan di : Pematang Gajah


Pada Tanggal : 11 Desember 2017
KEPALA DESA PEMATANG GAJAH

Drs.H.ROHMAT
Lampiran : Keputusan Kepala Desa
Desa Pematang Gajah Kecamatan Jambi Luar Kota
Kabupaten Muaro Jambi
Nomor : / / I / 2018
Tanggal : 11 Desember 2018

SUSUNAN PENGURUS
KELOMPOK TANI SUMBER BERKAH
DESA PEMATANG GAJAH KECAMATAN JAMBI LUAR KOTA

PELINDUNG : KEPALA DESA PEMATANG GAJAH


KETUA : FERI IRWANSYAH
SEKRETARIS : AMAT MUKLAS
BENDAHARA : SUWANDARI
ANGGOTA :
- SURURI
- KOMSIAH
- SITI HAMZANAH
- ALMARATUSSOLEHAH
- ZAINAL ABIDIN
- SUPRAPTO
- SUPAWI

KEPALA DESA PEMATANG GAJAH

Drs. H. ROHMAT

Anda mungkin juga menyukai