Anda di halaman 1dari 6

MAKALAH PENDIDIKAN MASYARAKAT 3T

"Program Tekhnologi Tepat Guna Berdasarkan Muatan Lokal "

Dosen Pengampu:

Masyitha Ramadhani, S.Pd., M.Pd

Disusun oleh:

Lola Putri Meiriska

2005114320

Selly Pratiwi

2005112536

PENDIDIKAN MASYARAKAT

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS RIAU

2022
Latar Belakang
Teknologi adalah keseluruhan sarana untuk menyediakan barang-barang yangdiperluk
an bagi kelangsungan dan kenyamanan hidup manusia. Teknologi Tepat Guna adalahsuatu al
at yang sesuai dengan kebutuhan dan dapat berguna serta sesuai dengan fungsinya didalam M
asyarakat Tradisional yang modern.Secara teknis Teknologi Tepat Guna merupakan jembatan
antara teknologi tradisionaldan teknologi maju. Oleh karena itu aspek-aspek Kultural dan eko
nomi juga merupakandimensi yang harus diperhitungkan dalam mengelola Teknologi Tepat
Guna.
PEMBAHASAN
A. Tekhnologi Tepat Guna
Sebelum kita membahas apa itu pengertian teknologi tepat guna (disingkat TTG), ada
baiknya kita mengetahui terlebih dahulu apa yang dimaksud dengan teknologi itu sendiri. Tek
nologi dapat dikatakan sebagai keseluruhan sarana untuk menyediakan barang-barang yang di
perlukan bagi kelangsungan dan kenyamanan hidup manusia. Sedangkan teknologi tepat gun
a adalah teknologi yang dirancang bagi suatu masyarakat tertentu agar dapat disesuaikan den
gan aspek-aspek lingkungan, keetisan, kebudayaan, sosial, politik, dan ekonomi masyarakat y
ang bersangkutan. Dari tujuan yang dikehendaki, teknologi tepat guna haruslah menerapkan
metode yang hemat sumber daya, mudah dirawat, dan berdampak polutif minimalis dibandin
gkan dengan teknologi pada umumnya.
Ada beberapa kriteria agar suatu teknologi dapat dikategorikan sebagai teknologi tepat guna.
Antara lain adalah sebagai berikut:
1. Teknologi tersebut dapat digunakan oleh sumber-sumber yang tersedia di berbagai te
mpat.
2. Teknologi yang diterapkan sesuai dan cocok dengan kondisi sosial ekonomi ang berla
ku.
3. Teknologi yang digunakan bisa memecahkan masalah yang dihadapi masyarakat.
4. Masyarakat mampu mempelajari, menerapkan, serta memelihara teknologi tepat guna
tersebut.
Istilah teknologi tepat guna sebenarnya mulai muncul menyusul krisis minyak 1973 dan p
ergerakan lingkungan pada dasawarsa 1970-an. Istilah ini biasanya digunakan di dalam dua w
ilayah: memanfaatkan teknologi paling efektif untuk menjawab kebutuhan daerah pengemban
gan, dan memanfaatkan teknologi yang ramah lingkungan dan ramah sosial di negara maju. S
ecara teknis teknologi tepat guna merupakan jembatan antara teknologi tradisional dan teknol
ogi maju. Oleh karena itu aspek-aspek sosio-kultural dan ekonomi juga merupakan dimensi y
ang harus diperhitungkan dalam mengelola teknologi tepat guna.
Teknologi tepat guna adalah umumnya dikenal sebagai pilihan teknologi beserta aplikasin
ya yang mempunyai karakteristik terdesentralisasi, berskala relatif kecil, padat karya, hemat e
nergi, dan terkait erat dengan kondisi lokal.[Secara umum, dapat dikatakan bahwa teknologi t
epat guna adalah teknologi yang dirancang bagi suatu masyarakat tertentu agar dapat disesuai
kan dengan aspek-aspek lingkungan, keetisan, kebudayaan, sosial, politik, dan ekonomi masy
arakat yang bersangkutan
Pada pelaksanaannya, teknologi tepat guna sering kali dijelaskan sebagai penggunaan tek
nologi paling sederhana yang dapat mencapai tujuan yang diinginkan secara efektif di suatu t
empat tertentu.
B. Program Tekhnologi Tepat Guna ( Alat Ukur Kesuburan Tanah )
Alat ini biasa digunakan sebagai alat praktikum mata pelajaran geografi. Sebenarnya, alat sep
erti ini sudah dijual di tempat alat alat praktikum, namun harganya cukup mahal. Sedangkan,
jika membuat sendiri alat sederhana ini, siswa dapat memraktikkan dan juga menghemat pen
geluaran sekolah. Alat ini terbuat dari bahan bahan yang sederhana dan mudah didapat. Berik
ut bahan dan cara pembuatannya.
Bahan – bahan :
1. Pipa paralon
2. Piting lampu
3. Lampu bolham 100 watt
4. Kabel listrik
5. Cok jantan
6. Plat logam seperti paku.
Cara membuat :
Pertama, sambungkan salah satu ujung pitingan lampu pada ruji sepeda dan ujung lainnya pa
da kabel sepanjang 2 meter, ujung kabel lain disambungkan pada jack listrik.
Jika sambungan sudah aman, pasang lampu bolham 100 watt.
Cara menggunakannya mudah. Ambil segenggam tanah yang akan di tes, campurkan dengan
air mineral. Tancapkan ujung alat penguji kesuburan tanah pada wadah, semakin terang nyala
lampu bolham, maka semakin subur tanah yang sedang diuji.
PENUTUP

Kesimpulan
Dari uraian diatas dapat kami simpulkan hal-hal sebagai berikut, Teknologi TepatGun
a (TTG) bertujuan untuk menerapkan konsep-konsep manajemen modern ke dalampraktek (d
unia nyata dan perilaku masyarakat) dalam upaya optimalisasi hasilproduksi/pendapatannya.
Teknologi Tepat Guna merupakan teknologi yang sesuai dengan kebutuhanmasyarakat, dapat
menjawab permasalahan masyarakat, tidak merusak lingkungan, dan dapatdimanfaatkan oleh
masyarakat secara mudah serta menghasilkan nilai tambah dari aspekekonomi dan aspek ling
kungan hidup. Teknolgi tersebut bersifat murah dan mudah sertamemiliki nilai guna (manfaat
/kemaslahatan) yang tinggi bagi masyarakat.Teknologi Tepat Guna sebagai salah satu instru
men penting dalam pemberdayaanmasyarakat dan desa/kelurahan. Proses facilitating merupa
kan salah satu penentukeberhasilan dalam pengadopsian dan pengembangan teknologi tepat g
una oleh masyarakat.
SUMBER PUSTAKA

https://dispmd.bulelengkab.go.id/informasi/detail/bank_data/pengertian-teknologi-tepat-gun
a-13
https://id.m.wikipedia.org/wiki/Teknologi_tepat_guna
https://dindasupriatna.com/contoh-teknologi-tepat-guna-bidang-pendidikan/

Anda mungkin juga menyukai