Anda di halaman 1dari 6

SUMBER DAYA ALAM (SDA)

DI INDONESIA

DISUSUN
OLEH:
M. IRFAN AL-AZIIZ
4A (AL-LAIL)

1. SUMBER DAYA ALAM (SDA)


Sumber daya alam atau yang biasanya disingkat dengan istilah SDA
merupakan semua benda dan makhluk hidup yang ada di muka bumi
yang digunakan untuk kemakmuran manusia. Bukan hanya komponen
biotik atau benda hidup saja seperti tumbuhan, hewan dan organisme
yang termasuk di dalam sumber daya alam namun juga faktor abiotik
atau benda mati di dalamnya seperti air, tanah, batuan, energi dan
lainnya. persedaian sumber daya alam yang ada di dalam bumi ini
semakin hari semakin berkurang jumlahnya karena adanya eksploitasi
besar-besaran yang dilakukan oleh manusia terutama semenjak adanya
perkembangan teknologi yang sangat pesat dan terjadinya revolusi
industri di dunia.

Kekayaan sumber daya alam di dunia ini persebarannya tidaklah


merata. Hal ini dikarenakan karena beberapa faktor sehingga ada
beberapa wilayah yang sangat kaya akan sumber daya alam namun ada
juga wilayah yang sumber daya alamnya sangat minim. Contohnya di
kawasan timur tengah seperti di negara-negara arab memiliki cadangan
minyak hampir sepertiga dari minyak bumi yang ada di dunia. sehingga
negara timur tengah memiliki peran penting dalam penetapan harga
minyak dunia. selain itu, misalnya negara maroko yang memiliki
setengah dari keseluruhan fosfat yang ada di dunia.

Negara Indonesia, brazil, Malaysia memiliki sumber daya alam hayati


yang sangat melimpah dengan berbagai jenis flora dan fauna serta
hutan yang ada di dalamnya membuat ketiga negara tersebut
merupakan negara dengan sumber daya alam hayati terbesar di dunia.
meskipun suatu negara memiliki sumber daya alam yang melimpah ini
tidak berarti bahwa kesejahteraan penduduknya juga bagus dan
sejahtera. Hal ini biasanya dikarenakan oleh politik yang tidak sesuai
dan tidak menguntungkan kaum domestik. Pada bagian ini kita akan
membahas jenis sumber daya alam berdasarkan sifatnya yaitu:
2. SUMBER DAYA ALAM DAPAT DIPERBARUI
a. Tumbuhan

b. Air

c. Tanah

d. Angin
e. Cahaya Matahari

f. Hewan

3. SUMBER DAYA ALAM TIDAK DAPAT DIPERBARUI


a. Minyak Bumi

b. Emas

c. Batu Bara

Anda mungkin juga menyukai