Anda di halaman 1dari 2

Bab 11 pengauditan siklus penjualan dan pengumpulan

piutang: pengujian pengendalian dan pengujian substantif


transaksi.

1. Tujuan pengauditan atas siklus penjualan dan pengumpulan


piutang adalah untuk mengevaluasi apakah saldo akun-akun yang
terpengaruh oleh siklus ini telah disajikan secara wajar sesuai
dengan standar akuntansi keuangan.
2.

Bab 12 Sampling Audit untuk Pengujian Pengendalian dan


Pengujian Substanstif Transaksi
1. Risiko non-Sampling adalah risiko suatu pengujian audit tidak dapat
mengungkapkan adanya penyimpangan dalam sampel. Dua penyebab risiko non-
sampling yaitu: auditor gagal mengetahui adanya penyimpanagn dan tidak tepat
atau tidak efektifnya prosedur audit.

2. Risiko Sampling adalah risiko auditor mencapai suatu kesimpulan yang keliru


karena sampel tidak mencerminkan populasi. Risiko sampling adalah bagian
inheren dari sampling yang disebabkan karena pengujian tidak dilakukan
terhadap keseluruhan populasi.

3. Sampling statistik : berbeda dari sampling non-statistik. Dalam metode ini dengn
menerapkan aturan matematika, auditor dapat menguantifikasi
(mengukur)risikosampling dalam perencanaan sampel (tahap 1), dan dalam
mengevaluasi hasil (tahap 3).

4. Sampling non-statistik: auditor tidak menguantifikasi risiko sampling. Auditor


memilih unsur - unsur sampel yang diyakininya akan memberikan informasi yang
paling bermanfaat, dalm situasi yang dihadapi, dan mencapai kesimpulan tentang
populasi berdasarkan hasil pertimbangannya.
5. Pemilihan sampel probabilistik, auditor memilih sampel - sampel secara acak yang
setiap unsur populasinya memiliki probabilitas yang diketahui untuk dimasukkan
daloam sampel.proses ini membutuhkan ketelitian yang tinggi dan menggunakan
salah satu dari berbagai metode. Pemiliahan sampel non-probabilitas, auditor
mimilih unsur sampel dengan menggunakan pertimbangan profsionalnya, tidak
menggunakan metode probabilisti. Auditor dapat memilih salah satu dari metode
pemilihan sampel non-probabilistik.

BAB 13
Penyelesaiaan Pengujian Dalam Siklus Penjualan Dan Pengumpulan Piutang:
Piutang Usaha
1.

Anda mungkin juga menyukai