Anda di halaman 1dari 29

ASJ

1. Perhatikan setting interface jaringan di Debian text berikut ini!

=========================

auto eth0

iface eth0 inet static

address 192.168.1.0

netmask 255.255.255.0

=========================

Pada baris ke berapakah yang harus diubah supaya setting IP computer bersifat DHCP?

Jawaban : 2

2. Perintah yang digunakan untuk menambah DNS dan nama server adalah...

Jawaban : nano /etc/resolv.conf

3. Istilah untuk CD yang berisi seluruh software pendukung sebuah distro Linux semisal Debian atau
Ubuntu adalah...

Jawaban : CD Repository
4. Paket DNS Server BIND9 diinstal di Linux Debian dengan perintah

Jawaban : apt-get install bind9

5. Port default yang digunakan oleh FTP adalah...

Jawaban : 21

6. perintah yang digunakan untuk mengubah port default ssh adalah...

Jawaban : (sed) Nano /etc/ssh/sshd_config

7. auto eth0 iface eth0 inet static address 192.168.1.2 network 192.168.1.0 netmask 255.255.255.0
gateway 192.168.1.1 Potongan script diatas adalah konfigurasi...

Jawaban : Konfigurasi Router / Konfigurasi IP

8. Seorang admin jaringan ingin melakukan setting interface jaringan secara sementara/temporary pada
computer berbasis Debian Text yang hanya memiliki sebuah NIC. IP address yang diinginkan adalah
202.57.36.43/29. Perintah yang benar untuk kasus diatas adalah

Jawaban : ifconfig eth0 202.57.36.43 netmask 255.255.255.248

9. aplikasi paket debian yang di gunakan untuk install DNS server

Jawaban : biind9

10. Manfaat penggunaan DHCP adalah, kecuali...

Jawaban : Pengguna pada sisi klien harus melakukan konfigurasitambahan seperti netmask, dan gateway
agar terhubung ke dalamjaringan yang dimaksud

11. File yang digunakan sebagai tempat konfigurasi utama secara default dari DNS server adalah...
Jawaban : named.conf

12. protokol yang berfungsi untuk mengenkripsi http adalah...

Jawaban : SSL (Secure Socket Layer)

13. perintah linux untuk melihat isi dalam suatu direktori adalah

Jawaban : ls

14. Sistem operasi Linux menyediakan dua mode instalasi, yaitu ....

Jawaban : Mode grafis dan mode teks

15. Tipe file yang digunakan oleh linux secara umum adalah

Jawaban : ext3

16. Perintah linux untuk melihat isi dalam suatu direktori adalah ..

Jawaban : ls

17. Untuk melakukan pengindeksan CD pada Debian

Jawaban : apt-cdrom add

18. Terdapat banyak sistem operasi jaringan yang dapat digunakan untuk server. Diantara sistem operasi
dibawah ini yang bukan merupakan sistem operasi aringan untuk server adalah

Jawaban : Microsoft Office

19. Salah satu komponen DNS adalah resolver, bertugas menghubungi host yangdituju dengan
menggunakan IP Address yang diberikan nameserver. Letak fileresolver ini pada Linux Debian secara
default di

Jawaban : /etc/resolv.conf
20. apt dalam linux singkatan dari

Jawaban : Advanced Package Tool

21. fungsi utama dari dns adalah

Jawaban : Menerjemahkan nomor IP menjadi nama host.

22. bind adalah singkatan dari

Jawaban : Berkeley Internet Name Domain

23. Apabila dari perintah ping muncul keterangan "Request timed out" berarti

Jawaban : Hubungan kedua komputer terputus

24. Open source merupakan sistem operasi yang .. kode sumbernya diikutsertakan dan memiliki hak
paten menurut

Jawaban : Produsen

25. perintah untuk menginstal paket bind9 adalah

Jawaban : apt-get install bind9

26. .com .edu .id .net .or atau .org pada debian disebut

Jawaban : domain name

27. perintah yang digunakan untuk mematikan sistem debian adalah

Jawaban : halt
28. Perintah untuk mengubah ijin akses pada sebuah file di Linux adalah

Jawaban: Chmod (change file mode bits)

29. Kombinasi warna pengkabelan Straight adalah

Jawaban : White orange – orange – white green – blue – white blue – green – white brown – brown

30. Umumnya apabila kita memiliki RAM sebesar 128 MB, maka alokasi minimal yang direkomendasikan
untuk partisi linux swap adalah ….

Jawaban : 64 MB

WAN

Pengertian Dari WPAN adalah?


jaringan area pribadi untuk jaringan yang terpusat di sekitar perangkat interkonecting perorangan
dan kerja dimana sambungan nirkabel
jaringan area umum untuk jaringan yang terpusat di sekitar perangkat
jaringan untuk komunikasi
Wireles personal area network

Teknologi bluetooth yang di gunakan sebagai dasar untuk sebuah standar baru adalah…
IEEE802,15
IEEA802,15
IEEF802,15
IEEG802,15

Mentransfer file dari komputer lokal ke komputer server disebut


Download
Koneksi
Upload
Server
Load Time

Mengirim pesan atau berita ke sebuah situs, forum diskusi, atau milis disebut dengan
Copy
Block
Dial
download
banned

Pengertian Clien-server adalah?


jaringan komputer dgn komputer yang didedikasi khusus sebagai server
jaringan komputer dimana setiap host dapat menjadi server dan juga clien secara bersama
wirelees personal jaringan network
sistem yang terdiri dari komputer dan perangkat jaringan lainnya

Jaringan yang memiliki jarak wilayah atau batasan yang paling luas adalah?
MAN
LAN
Internet
WAN

pada sistem koneksi clien-server, komputer clien merupakan cabang dari komputer?
Server
File
Autonomos
Peer To Peer

Topologi jaringan dibawah ini termasuk topologi …

Star

Bus
Ring

Tree

Mesh

Berikut ini adalah Topologi jaringan yang menggunakan Hub sebagai pusat transmisi Data, yaitu
Topologi Star

Topologi Bus

Peer To Peer

Topologi Ring

Topologi WAN

Untuk Menguatkan Sinyal pada kabel jaringan lokal diperlukan alat ..


Bridge

Repeater

Gateway

Amplifier

Router

di bawah ini adalah peralatan jaringan yang di pakai untuk membangun jaringan WAN kecuali……
Router
Repeater
Modem
Antenna VSAT
Adaptare Accespoint

Salah satu aturan Standard yang dikeluarkan oleh badan pembuat aturan dan standard untuk komunikasi
Komputer di sebut…
ISO ( International Standardization Organization )
OSI ( Open Sistem Interconnection )
Layer ( Lapisan )
Model Referensi Jaringan
Data Link

Model yang digunakan dalam system komunikasi data disebut…………


ISO ( International Standardization Organization )
OSI ( Open Sistem Interconnection )
Layer ( Lapisan )
Model Referensi Jaringan
Data Link

Struktur model OSI dibagi menjadi 7 Lapisan ( Layer )kecuali….

Application Layer, Presentation Layer,Session Layer


Transport Layer,Network Layer
Network Layer, Data Link Layer
Data Link Layer , Physical Layer
Internet Layer , Network Acces Layer

Struktur Model Arisitektur TCP/IP terdiri dari 4 layer dibawah ini kecuali…………
Application Layer
Transport Layer
Internet Layer
Network Acces Layer
Data Link Layer

IP ( Internet Protokol ) dan ARP ( Address Resolution Protokol) dalam Arisitektur TCP/IP Termasuk Pada
Lapisan …..
Aplication Layer
Transport Layer
Session Layer
Network Layer
Internet Layer

Repeater pada OSI Layer terletak pada layer……


Physical
datalink
network
presentation
transport

Bridge pada OSI Layer bekerja pada Layer………….


Physical
datalink
network
presentation
transport

Perangkat ini hanya dapat mendukung mode half-duplek, karena hanya memiliki satu domain
collision untuk semua port. Perangkat jaring yang dimaksud ialah…
Router
Switch
Hub
Catridge
Modem

Koneksi protokol WAN, dapat dibagi menjadi beberapa koneksi di antaranya yaitu Leased Line
adalah…
Jaringan yang mengalokasikan sebuah sirkuit yang dedicated di antara nodes dan terminal untuk
digunakan pengguna untuk berkomunikasi
Jaringan metode komunikasi digital yang kelompok semua data yang ditransmisikan terlepas dari
konten
Protokol pada data link yang dapat digunakan untuk komunikasi asynchronous serial maupun
synchronous serial
Sebuah metode yang digunakan untuk sebuah interkoneksi jaringan untuk call dan pengendalian
Saluran koneksi telepon permanen antara 2 titik yang disediakan oleh perusahaan komunikasi public

Persyaratan WAN untuk mengidentifikasi yaitu, kecuali…


Segmen-segmen VPN dari WAN yang diusulkan diidentifikasi
Kebutuhan segmen ditentukan oleh peralatan yang digunakan
Kandungan dan volume lalu lintas diperkirakan sesuai harapan penggunaan organisasi
Matrix fungsional WAN yang terorganisasi
Fitur-fitur lingkungan fisik dipertimbangkan sebagai efek dari desain WAN

Fungsi dari perintah “ping /?” adalah…


Mengeksekusi suatu pemerintah
Menentukan jumlah host
Digunakan untuk menampilkan opsi bantuan
Menentukan tujuan akhir suatu data
Mencari host

Kepanjangan CPE adalah…


Customer premium equipment
Customer premix equipment
Customer premises equipment
Character post equipment
Channel proxy equipment

Komputer yang berlaku sebagai pusat data disebut…


Client
Server
Client-server
Peer to Peer
Domain

Jalur komunikasi membutuhkan sinyal dengan format yang sesuai. Untuk itu dibutuhkan jalur digital,
yaitu…
CDSI
SCDI
CSU
DSU
CSU/DSU

Gambar berikut merupakan perangkat WAN...

Router
Repeater
Switch
RJ -45
Antena

Menggunakan antena sektoral atau omni, dapat sebagai base station, menggunakan standard 802.11
b/g. Merupakan ciri topologi jaringan...
Ad – Hoc
WLAN
WMAN
PTMP
PTP

Gambar dibawah merupakan antena jenis...

Grid
Sektoral
Omni
Yagi
Parabolic

Gambar dibawah merupakan antena jenis...


Grid
Sektoral
Omni
Yagi
Parabolic

Gambar dibawah merupakan antena jenis...

Grid
Sektoral
Omni
Yagi
Parabolic

TLJ

TEKNOLOGI LAYANAN JARINGAN

XI-TKJ

MULTIPLE CHOICE

1. Secara etimologis, istilah komunikasi berasal dari kata

a communication
.

b communis
.

c communicate
.

d kommunikation
.

e communicatie
.

ANS: B PTS: 1

2. Menurut Everett M.Rogers, komunikasi artinya

a siapa mengatakan apa, melalui saluran apa, kepada siapa, dan dengan efek apa
.

b instrumen dari interaksi sosial untuk mengetahui dan memprediksi sikap orang lain, serta
. mengetahui keberadaan diri sendiri

c proses pengalihan ide dari satu sumber ke satu penerima atau lebih dengan tujuan agar
. mengubah tingkah laku

d proses pemindahan dan pertukaran pesan, dimana pesan tersebut dapat berbentuk fakta,
. gagasan, perasaan, data atau informasi dari seseorang kepada orang lain

e usaha yang berfungsi sebagai alat warga masyarakat dalam berperan serta dalam
. demokrasi

ANS: C PTS: 1

3. Sekumpulan keterangan atau fakta mentah berupa simbol, angka atau kata kata disebut

a komunikasi
.
b informasi
.

c data
.

d audio
.

e video
.

ANS: C PTS: 1

4. Orang yang menerima pesan disebut

a komunikator
.

b sender
.

c transmitter
.

d source
.

e receiver
.

ANS: E PTS: 1

5. Berikut merupakan elemen komunikasi, kecuali

a who
.

b to whom
.

c where
.

d with what effect


.

e says what
.

ANS: C PTS: 1

6. Sebuah konferensi video interaktif yang bisa berlangsung antara dua atau lebih pengguna termasuk pada
video IP kategori

a I
.

b II
.

c III
.

d IV
.

e V
.

ANS: C PTS: 1

7. Bentuk komunikasi dimana pesan yang disampaikan menggunakan kata kata, dapat berupa pesan melalui
lisan, atau tertulis disebut komunikasi

a verbal
.
b non verbal
.

c audio video
.

d langsung
.

e tidak langsung
.

ANS: A PTS: 1

8. Komunikasi yang dilakukan tanpa ada bantuan, campur tangan, perantara pihak lain ataupun media
komunikasi, dan tidak dibatasi jarak disebut komunikasi

a verbal
.

b non verbal
.

c audio video
.

d langsung
.

e tidak langsung
.

ANS: D PTS: 1

9. Berikut merupakan kelebihan film sebagai komunikasi pengajaran

a film bersuara dapat diselingi keterangan yang diucapkan


.
b biaya pembuatan film murah
.

c audience tetap dapat mengikuti film meskipun diputar cepat


.

d penggambaran bersifat dua dimensi


.

e dapat menggambarkan teori sains dan animasi


.

ANS: E PTS: 1

10. Istilah yang dipergunakan untuk mendengarkan siaran secara live melalui internet berikut yang tepat
adalah

a audiovisual
.

b audio digital
.

c audio respon
.

d audio streaming
.

e audio oscillator
.

ANS: D PTS: 1

11. Perhatikan pernyataan berikut

1. Setelah sampai ke penerima, selanjutnya sinyal tersebut diubah lagi menjadi gelombang suara oleh alat
yang bernama speaker
2. Mikrofon mengubah gelombang suara menjadi sinyal listrik kemudian disalurkan oleh perangkat
telepon

3. Dari pusat telekomunikasi sinyal tersebut diteruskan ke penerima

4. Suara dari pengirim ke penerima diterima oleh alat dengan nama mikrofon

5. Sinyal tersebut disalurkan melalui kabel ke pusat telekomunikasi

Urutan yang tepat agar menjadi prinsip kerja telepon yang tepat adalah

a 4-2-5-3-1
.

b 4-3-5-2-1
.

c 4-2-3-5-1
.

d 2-3-4-5-1
.

e 2-1-4-5-3
.

ANS: A PTS: 1

12. Waktu keterlambatan yang tidak merata dalam pengiriman paket audio atau video disebut

a latency
.

b delay
.

c jitter
.

d throughput
.
e packet loss
.

ANS: B PTS: 1

13. Alat atau komponen yang membangkitkan data atau informasi yang akan ditransmisikan, dapat berupa
alat input komputer disebut

a transmitter
.

b receiver
.

c destination
.

d source
.

e transmission system
.

ANS: D PTS: 1

14. Komunikasi yang tidak memungkinkan penerima dan pengirim saling bertukar informasi adalah

a duplex
.

b full duplex
.

c half duplex
.

d transmitter
.
e komunikasi satu arah
.

ANS: E PTS: 1

15. Sistem pengiriman data melalui fasilitas telekomunikasi dari satu lokasi menuju pusat pengolah data,
namun data yang dikirim tidak langsung diproses oleh CPU merupakan pengertian

a online communication system


.

b offline communication system


.

c Remote Job Entry System


.

d Time sharing System


.

e Distributed Data Processing System


.

ANS: B PTS: 1

16. Untuk merencanakan dan membangun suatu jaringan secara efektif diperlukan suatu standart komunikasi
agar dapat saling bertukar informasi maka menggunakan

a sistem operasi
.

b media komunikasi
.

c transmitter
.
d IP address
.

e protokol
.

ANS: E PTS: 1

17. Berikut merupakan hal hal yang dilakukan pada proses addressing protokol, kecuali

a addressing level
.

b addressing identifiers
.

c addressing scope
.

d connection identifiers
.

e addressing mode
.

ANS: B PTS: 1

18. Karakter protokol yang menunjukkan komunikasi antara entitas yang sederajat, misalnya komunikasi peer
to peer disebut

a terstruktur
.

b monolitik
.

c langsung
.
d simetris
.

e asimetris
.

ANS: D PTS: 1

19. Dalam pengiriman data terjadi proses pengumpulan kembali sebuah data dari blok blok hasil segmentasi
yang disebut

a enkapsulasi
.

b dekapsulasi
.

c reassembling
.

d ordered delivery
.

e flow control
.

ANS: C PTS: 1

20. SQL merupakan bahasa standart dalam RDBMS yang dikeluarkan oleh

a IEEE
.

b ISO
.

c ANSI
.
d Ecma
.

e TIA
.

ANS: C PTS: 1

21. Standarisasi masalah wireless LAN (WiFi) diatur pada

a IEEE 802.1
.

b IEEE 802.11
.

c IEEE 802.2
.

d IEEE 802.21
.

e IEEE 802.3
.

ANS: B PTS: 1

22. Proses untuk menambahkan data dan information control ke dalam sebuah PDU disebut

a segmentasi
.

b reassembly
.

c enkapsulasi
.

d dekapsulasi
.

e buffer
.

ANS: C PTS: 1

23. Berikut yang bukan merupakan lapisan bawah model OSI adalah....layer

a transport
.

b session
.

c network
.

d data link
.

e physical
.

ANS: B PTS: 1

24. Melayani transfer data yang transparan antar pengguna akhir, dengan begitu lapisan atas (upper layer)
menyediakan atau melayani transfer data dengan hemat biaya dan dapat dipercaya merupakan tujuan
dari ... layer

a application
.

b network
.

c physical
.
d presentation
.

e transport
.

ANS: E PTS: 1

25. Standart yang digunakan untuk mengimplementasikan penggunaan kabel fiber optik adalah

a H.323
.

b G.709
.

c MPEG
.

d JPEG
.

e TIA-942
.

ANS: E PTS: 1

26. Proses Pengiriman data digital atau analog melalui media komunikasi ke satu atau lebih jaringan
komunikasi atau perangkat elektronik disebut

a guided media
.

b source
.

c media transmisi
.
d transmisi data
.

e channel transmisi
.

ANS: D PTS: 1

27. Berikut yang merupakan contoh media transmisi terpadu adalah

a sinar laser
.

b sinar inframerah
.

c serat optik
.

d sistem satelit
.

e gelombang mikro
.

ANS: C PTS: 1

28. Siaran radio dan televisi merupakan contoh tipe transmisi

a satu arah
.

b dua arah bergantian


.

c dua arah serentak


.

d either way
.

e both way
.

ANS: A PTS: 1

29. Besarnya kapasitas transmisi data yang tergolong medium adalah...Mbps

a <1
.

b 1-15
.

c 15-20
.

d 1-20
.

e >20
.

ANS: D PTS: 1

30. File sharing dan browsing menggunakan jalur transmisi data ...

a PTMP
.

b PMTP
.

c multicast
.
d broadcast
.

e unicast
.

ANS: E PTS: 1

31. Suatu metode pengiriman (transmisi) data ke banyak perangkat sekaligus atau PTMP (Point to Multi
Point) disebut

a broadband
.

b baseband
.

c multicast
.

d broadcast
.

e unicast
.

ANS: D PTS: 1

32. Berikut merupakan kelemahan teknik pengiriman baseband kecuali

a jarak media mempengaruhi kekuatan sinyal


.

b kapasitas pengiriman terbatas


.

c sambungan kabel ground sulit dilakukan


.
d dalam satu waktu hanya satu pasang komputer yang dapat berkomunikasi
.

e konstruksinya sangat rumit


.

ANS: E PTS: 1

33. Berikut yang bukan merupakan contoh gangguan yang tidak dapat diprediksi

a intermodulasi noise
.

b echo
.

c delay
.

d impulse noise
.

e crosstalk
.

ANS: C PTS: 1

34. Suatu gangguan berupa pemantulan sinyal yang disebabkan oleh impedansi dalam suatu rangkaian listrik
disebut

a intermodulasi noise
.

b echo
.

c delay
.
d impulse noise
.

e crosstalk
.

ANS: B PTS: 1

35. Protokol yang digunakan dalam proses pemecahan data pada transport layer adalah

a FTP
.

b HTTP
.

c RTP
.

d UDP
.

e DNS
.

ANS: D PTS: 1

Anda mungkin juga menyukai