Anda di halaman 1dari 2

SURAT KEPUTUSAN

DOMPET DHUAFA SUMSEL KANTOR UNIT LAYANAN


PRABUMULIH NOMOR : 01 /II/SK/2022
TENTANG
PENUGASAN BADAN PENGURUS HARIAN (BPH) DOMPET DHUAFA VOLUNTEER
SUMATERA SELATAN (DDV SUMSEL) CHAPTER PRABUMULIH TAHUN 2022

Menimbang : a. Bahwa dalam rangka reorganisasi DDV Sumsel Chapter


Prabumulih, maka perlu segera dibentuk kepengurusan baru
melalui penugasan pengurus.
b. Maksud dan tujuan penugasan pengurus ini agar kinerja
organisasi DDV Sumsel Chapter Prabumulih dapat berjalan
dengan baik dalam rangka mengembangkan nilai dan semangat
menebar kebaikan di Kota Prabumulih.

Memperhatikan : 1. Nilai-Nilai Dompet Dhuafa Sumatera Selatan


2 Visi Misi DDV Sumsel

MEMUTUSKAN
Pertama : Menugaskan BPH DDV Sumsel Chapter Prabumulih Periode 2022
sebagaimana tercantum dalam lampiran keputusan ini.
Kedua : BPH yang ditugaskan sebagaimana tersebut dalam point pertama
mempunyai peran pokok dalam mengemban visi & misi DDV serta
menjalankan program kerja yang dilaksanakan
Ketiga : Surat Keputusan ini berlaku sejak ditetapkan dan berakhir Bersama
dengan selesainya masa kepengurusan (Saat Muasyawarah Besar)
DDV Sumsel Chapter Prabumulih. Dengan ketentuan apabila
dikemudian hari terdapat kekeliruan akan diperbaiki sebagaimana
mestinya.

KUL Dompet Dhuafa Sumatera Selatan Wilayah Prabumulih


Jl. Jend. Sudirman, RT/RW: 01/07 (Samping Grapari Telkomsel), Kelurahan Muara Dua, Kecamatan
Prabumulih Timur, Kota Prabumulih. (Wa 085367899583/ No Telp 0711 376 392)
Lampiran: Surat Keputusan Dompet Dhuafa Sumsel Kantor Unit Layanan Prabumulih
Nomor: 01/II/SK/2022
Tentang: Penugasan Badan Pengurus Harian (BPH) Dompet Dhuafa Volunteer
Sumatera Selatan (DDV Sumsel) Chapter Prabumulih Tahun 2022

Jenis
No Nama Jabatan
Kelamin
1 Adji Ranuling Laki-laki Koordinator
2 Ananda Novisa Putra Laki-laki Staf khusus Koordinator
3 Noverdi Asdi Saputra Laki-laki Wakil Koordinator
4 Cindy Clara Sari Perempuan Staf Khusus Wakil Koordinator
5 Anesa Jefa Endartry Darma Perempuan Sekretaris Jenderal
6 Lesmiani Perempuan Wakil Sekretaris Jenderal
7 Okta Heryani Perempuan Bendahara Umum
8 Dian Afrilia Perempuan Wakil Bendahara Umum
9 Diyu Wibowo Laki-laki Kadiv PSDR
10 Miranda Sagita Perempuan Wakil Kadiv PSDR
11 Fadhila Sandi Laki-laki Staf Khusus PSDR
12 Tegar Pradana Laki-laki Kadiv Kesehatan
13 Nayken Ayu Padilah Perempuan Wakil Kadiv Kesehatan
14 Adinda Ariska Perempuan Staf Khusus Kesehatan
15 Retno Ardo Laki-laki Kadiv Sosial Dakwah
16 Pinteriyani Perempuan Wakil Kadiv Sosial Dakwah
17 Muhammad Rifa’i Laki-laki Staf Khusus Sosial Dakwah
18 Fhirda Ariansyah Laki-laki Kadiv Program
19 Aprilia Widyahastuti Perempuan Wakil Kadiv Program
20 Zakia Dwi Agustin Perempuan Staf Khusus Program
21 Julia Assyah Perempuan Kadiv Pendidikan
22 Talia Salsabila Perempuan Wakil Kadiv Pendidikan
23 Raski Juhita Perempuan Staf Khusus Pendidikan
24 Jeni Karlina Perempuan Kadiv Media Informasi
25 Qori Tilawati Perempuan Wakil Kadiv Media Informasi
26 Ayu Wulan Perempuan Staf Khusus Media Informasi

Ditetapkan di: Prabumulih Pada


Tanggal: 27 Februari 2022
Manager DD Sumsel

(ditandatangani)

Rizki Asmuni

KUL Dompet Dhuafa Sumatera Selatan Wilayah Prabumulih


Jl. Jend. Sudirman, RT/RW: 01/07 (Samping Grapari Telkomsel), Kelurahan Muara Dua, Kecamatan
Prabumulih Timur, Kota Prabumulih. (Wa 085367899583/ No Telp 0711 376 392)

Anda mungkin juga menyukai