Anda di halaman 1dari 9

PUSAT KEGIATAN BELAJAR MASYARAKAT

“WAHYU BHAKTI BINA MANDIRI”


Desa Suntri Rt. 04 Rw. 01 Kec. Gunem Kab. Rembang
Tlfn : 082117273300
Email : pkbmwahyubhaktibinamandiri@gmail.com
Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Hari/Tanggal : Minggu, 20 Februari 2022
Kelas : IX Tahun : 2021/2022

PENILAIAN TENGAH SEMESTER GENAP


KEJAR PAKET B

A. Berilah tanda silang (×) pada satu jawaban A, B, C, D atau E yang paling tepat!
1. Sebagian produk-produk industri dalam Lewat gardu Belanda dengan bumi
negeri khususnya dalam barang Berlindung warna malam
kebutuhan sehari-hari kurang laku Sendiri masuk kota
dipasaran, masyarakat lebih menyukai Ingin ikut ngubur ibunya
produk luar negeri karena kualitasnya 2. Tema puisi tersebut adalah.........
lebih baik. Tanggapan logis terhadap a. Perlawanan
pernyataan diatas yaitu......... b. Keberanian
a. Jumlah barang yang dijual dikurangi c. Kekejaman
karena barang tersebut tidak laku d. Perjuangan
dipasaran
b. Barang-barang kebutuhan sehari-hari Jakarta, 20 Mei 2020
perlu produksi karena diperlukan Mbak Shinta, adik mau mengganggu
c. Kualitas barang harus ditingkatkan nih pada 29 Mei 2020, adik mau menari
karena konsumen lebih senang di sekolah dalam acara peringatan hari
barang yang bermutu sumpah pemuda, tetapi kostum adik
d. Produksi dalam negeri dijual murah tertinggal di rumah kita (Surabaya)
karena dengan barang murah barang tolong ya mbak kostum itu dikirim.
cepat habis Sekian dulu dari adik salam rindu.
3. Bagian pembukaan surat pribadi tersebut
Tubuh biru tepat di lengkapi dengan kalimat..........
Tatapan mata biru
Lelaki terguling dijalan
a. Adik belum mendapat kostum yang kecelakaan. Jarak yang ditempuh
cocok makanya kostum adik cepat kendaraan terlalu jauh akan
dikirim mengakibatkan sopir lelah dan
b. Assalamualaikum wr.wb. Mbak Shinta mengantuk sehingga mudah tabrakan
apa kabar? dengan kendaraan lain.
c. Mbak Shinta yang baik adik mau minta 5. Kalimat tanggapan yang sesuai dengan isi
tolong dikirimkan baju menari adik paragraf tersebut adalah.......
d. Wassalamu'alaikum wr.wb. dari a. Jarak terlalu jauh mengakibatkan
adikmu yang manis di Jakarta pengemudi kurang sabar
b. Bila sopir berhati-hati, kecelakaan
Bagaimana Felly dapat menciptakan tidak mungkin terjadi
lagu yang selalu berkesan dan memliki c. Para pengemudi biasanya mengebut
karakter yang kuat ibu dua anak ini dan mendahului
menjawab,"menurut Felly, karena tidak d. Tabrakan terjadi karena sering
banyak membaca ataupun belajar dari mengantuk
para pemikir dan maestro, karya yang dia 6. Berikut ini adalah kalimat penutup pada
hasilkan menjadi sangat unik dan khas." sebuah pidato yang benar adalah.....
Aku jadi nggak meniru orang lain", ujar a. Demikian yang dapat saya sampaikan,
ibu dua anak itu.... atas perhatiannya saya ucapkan terima
4. Kalimat utama paragraf tersebut terdapat kasih
pada kalimat ..... b. Saya kira cukup terima kasih
a. Pertama c. Terima kasih, dan salam
b. Kedua sejahtera
c. Ketiga d. Terima kasih atas waktu dan
d. Keempat kehadirannya
7. Manakah diantara karya tulis berikut ini
Penyebab kecelakaan lalu lintas yang merupakan macam-macam prosa
dijalan raya terutama kesalahan para lama?
pengemudi biasa kurang sabar. Mereka a. Hikayat, talibun, legenda,
sering mengebut dan ingin mendahului. mitos
Mengantuk juga sering menjadi penyebab
b. Pantun, puisi, fabel, legenda, Budi menunduk, saya sungguh tidak
cerpen berani memikirkan hal tersebut."
c. Pantun, puisi, legenda, essay 10. Karakter Budi yang sesuai dengan
d. Hikayat, novel, fabel, puisi penggalan cerita diatas adalah?
a. Pemberani
b. Pintar
c. Penakut
Bacalah penggalan novel d. Jujur
berikut ini! Perhatikan dialog percakapan berikut
Setiap hari Pakk Raden bekerja ini!
dengan keras. Tidak peduli siang dan Ibu: Kenapa kamu tidak mengerjakan
malam, dia dengan tekun menggerakkan tugas yang ibu berikan kemarin?
tubuh-tubuhnya yang renta. Selain Ani: Maafkan Ani Bu, Ani kelelahan
pekerja keras dan tekun, Pak Raden juga setelah pulang dari latihan drama
terkenal akan kejujurannya. disekolah.
8. Penokohan dalam kutipan novel diatas di Ibu: ...............................................
sampaikan dengan cara? Ani: Ani janji, Ani akan mengerjakannya
a. Langsung di awal waktu.
b. Tidak langsung 11. Kalimat yang tepat untuk melengkapi
c. Tersirat penggalan percakapan diatas adalah?
d. Lingkungan tokoh a. Kamu tidak tanggung jawab!
9. Berikut ini adalah ciri-ciri novel, kecuali? b. Lain kali kamu harus bisa membagi
a. Memiliki nilai-nilai waktumu!
b. Memiliki karakter c. Jangan latihan drama lagi!
c. Memiliki latar, setting dan plot d. Teruskan usahamu!
d. Memiliki satu konflik
Bacalah penggalan cerpen berikut ini!
Bacalah penggalan cerpen berikut ini! Bayu duduk termenung sendiri diatas
"Jika kamu, aku tunjuk sebagai ketua sebuah bangku teman. Sekali-kali dia
kelompok kita, apa yang akan kamu berdiri dan melihat sekitar. "Dia janji
lakukan dengan kewenangan tersebut?" untuk menemui ku melihat sekitar". Dia
janji untuk menemuiku jam 8. Perhatikan kalimat-kalimat berikut
Sedangkan, sekarang sudah jam 9. ini!
Apakah dia lupa dengan janjinya 1. Tidak lupa, Budi merapikan tempat
sendiri,"gerutu Bayu. tidurnya
12. Latar suasana yang tepat pada penggalan 2. Kemudian, dia pergi ke sekolah
cerpen diatas adalah? 3. Budi bangun pagi jam 6
a. Kesal 4. Setelah itu, dia mandi dan memakai
b. Gelisah seragam
c. Senang 5. Lalu, dia sarapan pagi bersama kedua
d. Khawatir orang tuanya
15. Kalimat-kalimat diatas akan menjadi
Perhatikan pantun berikut ini! sebuah paragraf yang padu, jika
Buah manggis kulitnya tipis disesuaikan dengan urutan?
.............................................. a. 1,2,3,5,4
Makin ku pandang di kau semakin b. 3,1,4,5,2
manis c. 2,3,1,4,5
Membuat hati ini jatuh menggila d. 4,5,3,2,1
13. Larik yang tepat untuk melengkapi 16. Cerita atau narasi fiksi dan relatif
pantun diatas adalah? pendek, disebut.......
a. Diiris dengan batang Persia a. Novel
b. Beli di pasar bukan di warung b. Prosa
c. Buah mangga buah cempeda c. Pantun
d. Jatuh tepat di atas kepala d. Cerita pendek
14. Dibawah ini yang merupakan ciri-ciri Bacalah syair berikut untuk menjawab
pantun, kecuali......... soal nomor 17 sampai dengan 20!
a. Terdiri dari bait genap Ada yang dibuat didunia
b. 1 bait terdiri dari sampiran dan isi Sebesar zarah pun kan dikira
c. Memiki sajak Baik dan buruk ada timbangannya
d. Terdiri dari bait ganjil Menentukan untuk menerima ganjarannya
17. Tema syair diatas, yaitu.....
a. Religi
b. Sosial Jakarta
c. Nasihat 3. Bagaimanapun di Jakarta harus
d. Cinta kasih berjuang
18. Pesan syair diatas, yaitu........ 4. Jakarta adalah kota besar, yang selama
a. Hendaknya kita selalu siap menerima ini ia impikan selama ini, yakni bisa
ganjaran atas perbuatan kita melihat dan tinggal di Jakarta
b. Berbuatlah baik di dunia ini karena 21. Bukti bahwa latar waktu kutipan
semua akan mendapatkan ganjaran di tersebut pada siang hari ditunjukkan
hari akhir nanti pada nomor.....
c. Baik dan buruk sikap kita akan a. 4
ditimbang di hari akhir nanti, b. 3
hendaknya kita siap menerimanya c. 2
d. Sebesar apapun amal perbuatan kita d. 1
Tuhan tetap akan menghitungnya di 22. Pada suatu sore walaupun tidak disetujui
hari akhir nanti Alimah, Siti Nurbaya membeli kue yang
19. Syair diatas menggunakan citraan......... dijajankan oleh pendekar empat, kaki
a. Pendengaran tangan Datuk Maringgih kue yang
b. Penglihatan sengaja disediakan khusus untuk Siti
c. Peranan Nurbaya telah diisi racun. Setelah
d. Perasaan penjaga kue yang baru saja dibelinya.
20. Majas dalam kutipan syair diatas Setelah makan kue itu kepala Siti
terdapat dalam baris......... Nurbaya pening. Tak lama kemudian ia
a. 1 meninggal. Amanat yang terdapat pada
b. 2 kutipan tersebut adalah.........
c. 3 a. Bila melihat orang menjual kue beli
d. 4 saja
b. Jika ada kue entah darimana, dimakan
1. Betapa gembiranya Ardi saja
2. Saat pulang sekolah ia mendapat c. Dalam melakukan perbuatan kita harus
tawaran dari pamannya Abdul, untuk berhati-hati
bersekolah di
d. Dalam menjalani kehidupan, kita harus dikejar-kejar oleh pejabat. Pemerintah
hadapi dengan santai bukan lagi memimpin dan pelindung
23. Bagian tengah teks yang berisi informasi baginya. Tapi semata-mata penguasa,
tentang alasan yang mendukung penguasa yang kejam.
pernyataan dan yang menolak pernyataan 25. Konflik yang dialami teman-teman
dalam teks tanggapan kritis merupakan Mimin dalam kutipan novel tersebut
bagian..... adalah konflik.......
a. Orientasi a. Batin
b. Insiden b. Psikis
c. Deskripsi teks c. Fisik
d. Evaluasi d. Ide
Cermati kutipan teks tanggapan 26. Menyampaikan berita kepada orang
kritis berikut ini! lain harus menggunakan intonasi suara
Film ini kemudian berbicara yang tepat. Intonasi suara adalah.........
tentang keserakahan Wak Weceh yang a. Kejelasan lafal
hendak mengeruk keuntungan sebesar- b. Penghentian sementara
besarnya dari popularitas Tina. c. Tinggi dan rendahnya suara
Sutradara Aditya Gumay juga sempat d. Tanda baca
berusaha menyampaikan sindirannya 27. Teks tanggapan dibedakan menjadi
terhadap orang tua atau anggota dua yaitu......
keluarga yang berambisi agar seorang a. Teks tanggapan kritis dan teks
anak bisa terkenal. tanggapan deskriptif
24. Kutipan teks tanggapan kritis tersebut b. Teks tanggapan kritis dan teks
menjelaskan........film tanggapan naratif
a. Kualitas c. Teks tanggapan kritis dan teks
b. Kelebihan tanggapan persuasif
c. Resume d. Teks tanggapan kritis dan teks
d. Kekurangan tanggapan argumentatif
28. Berikut ini yang bukan merupakan
Dedi, Deni, dan Reno orang yang unsur teks tanggapan kritis adalah......
paling dekat dihari Mimin, kini sedang a. Permasalahan yang dikritisi
b. Tanggapan yang berupa game online tidak secara berlebihan.
kritikan Ada beberapa alasan yang dapat
c. Tanggapan yang berupa diterima jika game online dijadikan hobi
pujian anak-anak dan remaja kita.
d. Ajakan dan saran 30. Paragraf ini berdasarkan isi dan cirinya
Sebenarnya saya sebagai penanggap merupakan bagian dari teks......
setuju dengan pernyataan bahwa rokok a. Teks eksemplum
sangat berbahaya bagi tubuh. Bukan b. Teks tanggapan
hanya rokoknya saja, tetapi asapnya c. Teks cerpen
juga berbahaya karena di dalam rokok d. Teks deskriptif
terdapat bahan yang sangat berbahaya 31. Cerita naratif singkat dan dapat
yang mengakibatkan penyakit dan menggugah pembaca untuk bersimpati,
membuat ketagihan. Selain itu, rokok peduli, atau berempati merupakan
juga menyebabkan kita hidup boros. pengertian dari teks.......
29. Topik yang di bahas dalam kutipan a. Cerpen
teks tanggapan tersebut adalah .... b. Novel
a. Bahaya rokok c. Dongeng
b. Manfaat rokok d. Inspiratif
c. Produksi rokok 32. Tujuan utama tdaro teks cerita inspiratif
d. Kebijakan mengenai rokok adalah......
a. Mengungkapkan fenomena yang
Pendapat yang telah disajikan terjadi di masyarakat
tersebut mungkin benar. Akan tetapi, b. Mengungkapkan fenomena
alasan-alasan disajikan tentu tidak boleh alam
berdasarkan asumsi. Kajian secara c. Menceritakan tentang dunia gaib dan
kompherensif yang dibuktikan melalui mistis
penelitian atau cara yang dapat d. Mengungkapkan tanggapan secara
dipertanggungjawabkan secara kritis
akademis sangat diperlukan. Akan 33. Bagian pertama struktur teks cerita
tetapi, banyak juga sisi positif yang inspiratif yang menjelaskan latar
diperoleh anak jika mereka bermain
belakang peristiwa yang terjadi dalam 34. Definisi diatas merupakan pengertian
teks cerita inspiratif disebut...... dari teks.....
a. Orientasi a. Teks observasi
b. Komplikasi b. Teks eksposisi
c. Resolusi c. Teks diskusi
d. Koda d. Teks berita
35. Berikut yang merupakan jenis-jenis teks
Tulisan yang mengulas sebuah diskusi, kecuali........
masalah (isu) dengan disertai argumen a. Seminar
atau pendapat, baik yang mendukung b. Simposium
maupun yang menentang isu tersebut, c. Muktamar
serta diakhiri dengan simpulan atau d. Drama kolosal
rekomendasi penulis.

B. Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan jelas dan tepat!


1. Tuliskan struktur teks diskusi!
2. Apa yang dimaksud dengan teks diskusi?
3. Tuliskan langkah-langkah menyimpulkan isi teks cerita inspiratif!
4. Jelaskan yang dimaksud dengan tanggapan!

Cermati teks tanggapan berikut untuk menjawab soal nomor 5!


Zaman sekarang banyak remaja yang terjebak pergaulan bebas. Dimana pergaulan bebas
merupakan bentuk perilaku yang menyimpang, dimana kata "bebas" berarti melewati batas,
tidak seperti norma orang-orang timur.
Pergaulan bebas mempunyai dampak sangat negatif, misalnya melakukan hal yang
melanggar hukum (mabuk, dan semacamnya). Selain itu, ada pula dampak positifnya yaitu
mempunyai banyak teman, belajar cara berkomunikasi, menghormati, mengendalikan diri
ditengah masyarakat.orang Indonesia sering meniru hal kurang baik dari orang barat suatu hal
yang wajar. Pergaulan bebas timbul karena rasa gengsi, nafsu, penasaran, broken home, hidup
sendiri, kurang iman, dan lainnya. Selain itu, teknologi berpengaruh bebas terhadap pergaulan
bebas, akses internet dan televisi yang kurang diawasi memicu remaja untuk melakukan hal
yang tidak baik.
Ketika kita sudah mengetahui hal penyebab pergaulan bebas, alangkah baiknya orang tua
harus lebih mengawasi dan mendidik anaknya agar tidak terjerumus ke jalan yang salah.
Dengan memilih tontonan yang baik dan pemanfaatan internet sebaik mungkin.
5. Tuliskan paragraf yang merupakan bagian evaluasi dalam teks diatas!

Anda mungkin juga menyukai