Anda di halaman 1dari 4

PPKn Tema 5

Keberagaman kegiatan ekonomi


Pada zaman yang semakin canggih ini, banyak pemuda yang menekuni
frofesi bisnis yang cukup menjajikan masa depan yang cerah. Para
pemuda umumnya menyatakan sangat menyanyagi kegiatan
wirausaha dalam dunia bisnis.para pemuda bisa memilaih kegiatan
ekonomi yang beragam. Misalnya bisnis kuliner ataupun pakaian.

Untuk mendukung kegiatan bisnis mereka harus mempersiapkan


bekal berupa sikap mental dan menguasai berbagai keterampilan .

Keterampilan yang harus dikuasai misalnya: tata boga, tata busana,


pemasaran,mengetik, computer, internet,akutansi, elektronika,
rancang bangun, otomotif, perlistrikan , pertukangan dan
perbengkelan.
Wirausaha adalah kegiatan orang yang menghasilkan atau
menciptakan usaha sendiri.

Beberapa sikap yang harus diterapkan dalam berwirausaha, antara


lain:
 kerja keras,
 pantang menyerah,
 jujur,
 ulet,
 disiplin.
 Optimis
Keberagaman usaha yang ada di sekitar rumah kita, antara lain:

 usaha menjual mie ayam,


 usaha jual bakso,
 usaha menjual sayuran,
 membuka bengkel,
 membuka potong rambut atau salon.
Meskipun terdapat keberagaman ekonomi di sekitar kita, namun kita
harus bersikap saling menghormati dan menghargau satu dengan yang
lain.

Beberapa usaha yang ada di lingkungan sekolah, antara lain:

 tempat fotokopi
 kantin
 toko peralatan tulis.

Manfaat keberagaman jenis usaha di masyarakat, antara lain:


a. kita dapat membeli barang /jasa sesuai yang kita inginkan.
b. membuat pilihan barang/jasa semakin beragam.
c. memperluas lapangan pekerjaan.
d. membuka lapangan pekerjaan baru.
e. dapat meningkatkan pendapatan masyarakat.
f. tentu saja dapat mengurangi pengangguran.

Sikap yang sesuai dalam menghadapi keberagaman jenis usaha di


sekitar kita adalah menghormati dan menghargai segala jenis usaha
yang ada, agar tercipta kerukunan antar sesama.
Adapun beberapa faktor penyebab terjadinya keberagaman usaha di
masyarakat, antara lain:
 sumber daya alam yang dimiliki berbeda beda.
 tingkat pendidikan yang berbeda.
 kemampuan atau ketrampilan tiap penduduk berbeda pula.

Bentuk wirausaha yang menghasilkan jasa, antara lain:


 salon
 bengkel
 potong rambut
 warnet
 usaha fotokopi.
 usaha pembayaran tagihan listrik atau air PDAM.

Karakteristik umum pengusaha sukses adalah:

1. melakukan apa yang disukai


2. serius dalam mengerjakan sesuatu
3. selalu merencanakan segala sesuatu
4. mampu mengelola uang dengan bijaksana
5. kreatif dalam penjualan

Tugas Praktek Kd 4.3

Carilah informasi dengan melakukan wawancara dan pengamatan


terhadap pemilik dalam menjalankan usahanya.

Tuliskan cara pemilik usaha tersebut menjalankan usaha mereka.

Dilaporkan dalam bentuk video.

Jenis usaha yg dilaporkan bebas ( kuliner, pakaian, percetakan,


café/warung dll)

Anda mungkin juga menyukai