Anda di halaman 1dari 5

Control PocketChem A1c

STEP 1. STEP 2. STEP 3.


Buka tutup botol kontrol Tambahkan 6 tetes air Biarkan 15 menit, lalu
dan buka tutup dari rekonstitusi ke botol goyangkan botol
Water for kontrol. Tutup botol perlahan.Hindari
Reconstitution kontrol dengan perlahan Bubbles!

STEP 4. STEP 5. STEP 6.


Larutan Kontrol siap Siapkan : Larutan
Tunggu 15 menit lagi. kontrol, cartridge,
digunakan
sampel stik, & plastik
Pastikan sudah larut tray

STEP 7. STEP 8. STEP 9.


Scan Barcode cartridge. Goyang pelan botol
Scan Barcode Kontrol di
Tempatkan Cartridge ke kontrol, teteskan ke
Control Data Card
alat. Lalu tekan masuk plastik tray dengan
reagent bead dropper

Note :

STEP 10.  Kontrol dilakukan ketika :


STEP 11. -Penggantian lot cartridge
Ambil larutan kontrol Hasil -Penggunaan Cartridge kiriman
dengan sample stik, lalu baru
taruh di cartridge. Tutup OK atau FAIL
-Ketika hasil dicurigai tidak akurat
alat  Masa pakai kontrol yang sudah
direkonstitusi adalah 15 hari bila
disimpan di suhu 2 -8 ⁰C
Running a Test PocketChem A1c
Step 1 Step 2 Step 3

Siapkan Cartridge dan Kalibrasi Scan Barcode


Hidupkan PocketChem A1c di box Cartridge
Note: Pastikan cartridge di
Tunggu sampai selesai
diamkan di suhu ruangan ± 50 warming up ± 4 menit Note: Pastikan No. lot yang
menit sebelum di gunakan agar ditampilkan di layar sama
bebas dari embun (layar standby) dengan No. lot di cartridge

Step 4 Step 5 Step 6


Buka penutup alat Tempatkan cartridge di
bagian atas instrument
Tekan bola reagen masuk
Buka & lepaskan Foil dari Note : Pastikan di layar masih ke cartridge
Cartridge ada tulisan "Insert New
Cartridge" bila sudah tidak ada, Note: Masukkan reagent bead
Scan Barcode lagi jangan lebih dari 60 detik

Step 9
Step 7 Step 8

Siapkan sampel Ambil sampel dengan Masukkan sampel stick ke


Note: Bila menggunakan sampel stick cartridge, dan jangan di
darah vena, maka gunakan tekan
EDTA sebagai antikoagulan Note: Pastikan jumlah sampel di
dengan volume darah 10- sampel stick cukup, jangan Note: Pastikan tidak ada darah
sampai ada gelembung dan berlebih di luar Stick (Jika ada, lap
20µL diteteskan di
jangan sampai kurang dengan tissu kering). Jangan menekan
Parafilm/Objek Glass ke bawah sampel stick, cukup letakkan

Step 10
Step 11 Step 12

Baca & Record Hasil


Patahkan sample Tutup penutup lalu keluarkan
stick Pocketchem A1c cartridge bekas pakai
Maintenance
Mingguan

Matikan PocketChem A1c minimal seminggu sekali dan biarkan selama


min.10 menit sebelum dihidupkan kembali

Bersihkan bagian luar PocketchemA1c dengan kain bebas serat.


Gunakan detergent /desinfektan lembut atau tisu alkohol sachet
Trouble-shooting
Notifikasi atau pesan Deskripsi Cara penyelesaian bagi User
Error
Analyzer warming up Instrumen sedang melakukan Tunggu sampai instrumen selesai warming up
warming up
Remove Cartridge Cartridge yang dimasukkan adalah Keluarkan Cartridge, tutup pintu dan biarkan
(bahkan ketika Cartridge Cartridge yang telah digunakan atau sistem untuk kembali layar standby. Tes ulang
baru dimasukkan) Cartridge tersebut rusak dengan cartridge baru

Insert New Cartridge Instrumen tidak dapat mendeteksi Sebelum menscan barcode untuk kalibrasi,
(bahkan ketika Cartridge Cartridge yang sudah dimasukkan pastikan tidak ada Cartridge di dalam
sudah dimasukkan) instrumen. Keluarkan Cartridge, jika ada di
dalam instrumen, lalu tekan Esc. Biarkan
sistem kembali ke menu awal, lalu scan
barcode dan coba masukkan Cartridge kembali

Insert Sample. Close Door Sensor pada pintu instrumen Periksa apakah pintu instrumen sudah
(bahkan ketika pintu alat mungkin saja rusak tertutup dengan baik dan tidak ada yang
sudah ditutup) mengganjal

Error 01 Sensor suhu instrumen tidak Hubungi distributor


berfungsi
Ambient temperature Temperatur ruangan diluar kisaran Jangan matikan instrumen. Pastikan
outside analyzer operasional instrumen yaitu 18-30˚C temperature ruangan dalam suhu 18-30˚C.
operating range Pada saat suhu sudah sesuai dengan suhu
(Error 02) opersional instrumen, layar standby akan
muncul secara otomatis

Error 03 Temperatur instrumen tidak stabil Matikan instrument, biarkan sampai mencapai
suhu ruang dan nyalakan kembali. Pastikan
instrumen diletakkan jauh dari sumber udara
dingin
Error 04 / 05 Bagian dari sistem optik tidak Matikan instrumen, tunggu sampai 10 detik
berfungsi dan nyalakan kembali. Tutup pintu instrumen
dan biarkan instrumen kembali ke layar menu
Too Little Blood Kemungkinan sampel darah
(Error 104) mempunyai level Hb yang rendah,
atau stik kolektor darah tidak terisi
Ulangi tes dan pastikan stik kolektor darah
dengan benar
terisi dengan benar, jika masalah berlanjut
Too Much Blood Kemungkinan sampel darah
maka hubungi distributor
(Error 104) mempunyai level Hb yang tinggi
atau stik kolektor darah terlalu
penuh
Invalid Barcode Format Barcode untuk kalibrasi tidak Scan kembali Barcode untuk kalibrasi atau
(Error 108) terdeteksi Scan barcode dari kemasan Cartridge yang lain
Notifikasi atau pesan Deskripsi Cara penyelesaian bagi User
Error
Timeout Remove Bola reagen atau sampel darah tidak Keluarkan Cartridge dan ulangi tes dengan
Cartridge dimasukkan dalam batas waktu 60 menggunakan Cartridge baru, dengan
(Error 109) detik memastikan jika bola reagen atau sampel
darah dimasukkan sebelum batas waktu 60
detik berakhir
High Background
Keluarkan Cartridge dan ulangi tes dengan
Fluorescence Cartridge tes rusak
menggunakan Cartridge baru
(Error 110)
Curve Fit Fail Keluarkan Cartridge dan ulangi tes dengan
(Error 112) Hasil tidak dapat dihitung menggunakan Cartridge baru
Invalid Result (2) Keluarkan Cartridge dan ulangi tes dengan
(Error 120, 121, 122, 123, Hasil tidak dapat dihitung menggunakan Cartridge baru
124, 125 or 126)
Transmission Unstable Optik tidak stabil, Cartridge Setelah Cartridge dimasukkan, jangan
(Error 127) mengalami gangguan selama dipindahkan atau dikeluarkan sampai diminta
pembacaan awal blangko yaitu
sebelum reagen ditambahkan
Blood inserted Stik sampel dimasukkan terlalu Lihat bagian 4 pada User Manual tentang cara
incorrectly dalam sampai ke dalam Cartridge memasukkan stik sampel
(Error 127) pada waktu diminta untuk “Insert
Sample”
Mix Motor Stall Motor Mixer tidak berfungsi pada Keluarkan Cartridge, tutup pintu instrumen
(Error 128) saat darah ditambahkan dan pintu dan biarkan sistem kembali ke menu awal.
instrumen ditutup Ulangi tes dengan menggunakan Cartridge
baru

Anda mungkin juga menyukai