Anda di halaman 1dari 1

11 JENIS JENIS KOMPUTER

BESERTA FUNGSI DAN


PENJELASANNYA
oleh Nabil Tedjamaja
Ketika kita ditanya apa itu komputer? maka jawabannya alat elektronik untuk
ngetik, ngegame, ngedit, dll yang terdiri dari monitor, CPU, mouse, dan
keyboard. Benarkah begitu?? ternyata jenis-jenis komputer itu banyak loh!!

Desktop PC yang biasa kita lihat, laptop, tablet, komputer besar seperti yang
ada diperusahaan dimana hanya ada kotak-kotak besar di ruangan, dan itu
merupakan jenis dari komputer. Bahkan jam tangan atau pun alat canggih
yang dipakai (wearable) juga merupakan komputer.

Perkembangan komputer semakin maju dan berkembang sehingga


memunculkan jenis jenis komputer yang banyak, dan tentunya masing-
masing komputer memiliki kegunaan yang berbeda beda.

Berikut 11 Jenis-jenis komputer beserta fungsi dan penjelasannya:

Contents [Sembunyikan]

Anda mungkin juga menyukai