Anda di halaman 1dari 2

POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA - JURUSAN TEKNIK SIPIL

UJIAN TULIS SEMESTER GENAP TAHUN AKADEMIK 2021/2022


Mata Kuliah : Konst. Perkerasan Jalan Nama : ...........................
Semester : 4 ( Empat) NIM : ...........................
Test ke : UAS Tanggal : ...........................
Waktu : !20 menit Td.tangan : ............................
Sifat Test : Buka Buku

SOAL :

1, BOBOT : 60 %

Pada perencanaan struktur perkerasan flexible bila diperoleh data-data sebagai


berikut :
CBR desain =3,5
Pf = 2,0
Pt=1,5
Pi =4,2
FR =1,5
Total kumulatif beban = 4,5 x 106 ESAL
Kekutan relative :
Beton aspal surface (a1) = 0,45
Agregat base (a2) = 015
Agregat Sub base (a3) = 0,13
Drainase : sedang
catatan: Bila dirasa ada data yang kurang, dapat dtentukan sendiri
Pertanyaan : 1. Rencanakan strukur perrkerasan jalan tersebut (50 %)
2. Gambarkan struktur perkerasan tersebut ( 20 %)

2. Bobot (10)
Jelaskan data apa saja yang diperlukan untuk perencanan jalan raya
3. Bobot (10)
Jelaskan data apa saja yang diperlukan untu perencanaan perkerasan jalanraya
4. Bobot (10)
Jelaskan langkah-langkah dalam penentuan tebal perkerasan jalan kaku
berdasarkan metoda AASHTO

CATATAN :
NO.1 Wajib dikerjakan, jika tidak dikerjakan tidak akan diperiksa

Anda mungkin juga menyukai