Anda di halaman 1dari 1

PEMELIHARAAN STERILISATOR REBUS

No. Dokumen No. Revisi Halaman

RSUD Hj. ANNA


LASMANAH 10.04.05.026.A
BANJARNEGARA

Ditetapkan,
Standar Prosedur Tanggal Terbit
Operasional Direktur RSUD Hj. Anna Lasmanah
Banjarnegara

dr. Agung Budianto, M.Kes


NIP. 19700907 200212 1 008

Pengertian Tata cara pemeliharaan sterilisator rebus.

1. Mencegah kerusakan alat


Tujuan
2. Agar sterilisator rebus selalu dalam keadaan baik dan siap
pakai.

Kebijakan Dalam pemeliharaan sterilisator rebus diperlukan adanya protap


sebagai acuan, dan dalam pelaksanaanya harus sesuai protap.

1. Petugas IBS mengangkat bagian dalam sterilisator rebus


Prosedur
dan kemudian mencucinya dengan sabun melalui cara
disikat.
2. Petugas IBS kemudian membilas dengan air yang mengalir
sampai bersih.
3. Petugas IBS mengeringkan dengan cara mengelap dengan
lap kering.
4. Petugas IBS mengelap bagian luar sterilisator dengan lap
kering.
5. Petugas IBS melakukan koordinasi dengan IPSRS bila ada
kerusakan.

Unit Terkait 1. IPSRS


2. Instalasi Bedah Sentral

Anda mungkin juga menyukai