Anda di halaman 1dari 2

TUGAS MAKALAH

Pelayanan Kunjungan antenatal Care 6 Kali

DOSEN PENGAMPUH :
Widya Pani,SKM,SST,M.Kes
Di susun oleh :
NAMA : Nur Intan

NIM : (PO7124120028)

PRODI : D3 KEBIDANAN

MK : Asuhan Kebidanan Komunitas

POLTEKKES KEMENKES PALU


TAHUN 2022/2023
PEMBAHASAN
A.. Pengertian Antenatal Care
Antenatal Care / ANC sering disebut dengan perawatan kehamilan.
Kehamilan adalah proses pemeliharaan janin dalam kandungan yang
disebabkan pembuahan sel telur oleh sel sperma. Dalam proses
kehamilan terdapat mata rantai yang saling berkesinambungan, terdiri
dari mulai ovulasi pelepasan ovum, terjadi migrasi spermatozoa dan
ovum, terjadi konsepsi dan pertumbuhan zigot, terjadi nidasi
(implantasi) pada rahim, pembentukan plasenta, tumbuh kembang hasil
konsepsi sampai kehamilan matur atau aterm

Anda mungkin juga menyukai