Anda di halaman 1dari 1

PANDUAN PRAKTEK KLINIS

SMF ANAK
2021

ASFIKSIA NEONATORUM

1. Pengertian Asfiksia Neonatorum adalah suatu kondisi kegagalan bernapas secara spontan
(Definisi) dan teratur pada bayi baru lahir atau beberapa saat setelah lahir.
2. Anamnesis - Riwayat kehamilan
- Riwayat persalinan
- Resusitasi yang dilakukan saat bayi lahir
3. Pemeriksaan Fisik - Tanda vital : respirasi, denyut jantung, suhu, kesadaran, saturasi oksigen,
warna kulit
- Skor Downe
4. Kriteria Diagnosa Penilaian asfiksia terkait dengan penatalaksanaan resusitasi, dibuat
berdasarkan keadaan klinis. Penilaian berkala dilakukan secara terus menerus
setiap 30 detik sesuai dengan diagram alur resusitasi bayi baru lahir.
(terlampir)
5. Diagnosis Asfiksia neonatorum
6. Diagnosa -
Banding
7. Pemeriksaan - Laboratorium : darah lengkap, K/S darah, rasio leukosit I/T, GDS, elektrolit
Penunjang (Na, K, Ca, Cl)*, AGD*
- Radiologi : Babygram*
8. Terapi - Resusitasi bayi baru lahir
- Injeksi vitamin K 1 mg IM
- Oksigenasi : nasal kanul, head box, CPAP, intubasi + ventilator
- Perawatan bayi di inkubator/ infant warmer*
- Pemberian obat perangsang napas & inotropik*
- Nebulisasi*
- Kortikosteroid*
- Fisioterapi*
- Nutrisi parenteral*
9. Edukasi - Komplikasi dan prognosis
- Edukasi pemberian minum
- Tanda kegawatan bayi
10.Prognosis Ad vitam Dubia ad bonam
Ad sanationam Dubia ad bonam
Ad fungsionam Dubia ad bonam
11.Tingkat A
Rekomendasi
12.Penelaah Kritis SMF Penyakit Anak
13.Indikator Medis Perbaikan tanda-tanda kegawatan pernafasan pada bayi
14.Kepustakaan Dharmasetiawani N. Asfiksia dan Resusitasi Bayi Baru Lahir. Dalam : Kosim MS,
Yunanto A, Dewi R, et.al, Penyunting. Buku Ajar Neonatologi. Edisi Pertama.
Badan Penerbit IDAI. 2010

Anda mungkin juga menyukai