Anda di halaman 1dari 1

Mengapa tiga kelompok ini menjadi rentan terjadi penyakit gigi dan mulut ANAK

PRESEKOLAH,ANAK SEKOLAH & IBU HAMIL

a) Anak presekolah :
Masalah karies gigi pada anak prasekolah disebabkan oleh banyak faktor antara lain
memiliki kegemaran makan makanan manis seperti permen dan coklat, kebersihan gigi
dan mulut, kebiasaan-kebiasaan yang tidak sesuai dengan kesehatan seperti mengemut
makanan, kebiasaan mengulum permen, kebiasaan minum susu menjelang tidur dengan
menggunakan susu botol yang terlalu lama (ngedot), serta peran orangtua yang kurang
memperhatikan kesehatan gigi dan mulut sejak dini.

b) Anak sekolah : kebiasaan mengkonsumsi makanan manis tinggi gula seperti


permen,coklat, Es krim,mnuman rasa-rasa dan lain sebagainya juga dapat menybabkan
karies gigi.Hasil penelitian menunjukkan bahwa anak yang banyak makan makanan
manis lebih rentan mengalami karies gigi

c) Ibu hamil : Kesehatan gigi dan mulut merupakan hal yang penting, khususnya untuk ibu
hamil. Kehamilan menyebabkan rasa mual dan muntah.Muntah dapat menyebabkan
rongga mulut menjadi asam, sehingga ibu hamil mudah mengalami masalah kesehatan
gigi dan mulut. Hal ini juga merupakan salah satu faktor penyebab terjadinya karies gigi
dan gingivitis pada ibu hamil. Masalah kesehatan gigi dan mulut pada masa kehamilan
juga disebabkan oleh adanya peningkatan hormon estrogen dan progesteron, peningkatan
ini memicu terjadinya peningkatan aliran darah dalam rongga mulut sehingga dapat
menyebabkan gusi mudah berdarah dalam.

Anda mungkin juga menyukai

  • Part 3
    Part 3
    Dokumen1 halaman
    Part 3
    Verima Jasica Ipi
    Belum ada peringkat
  • Jenis-Jenis Kendaraan Di Pertambangan (Part 1)
    Jenis-Jenis Kendaraan Di Pertambangan (Part 1)
    Dokumen1 halaman
    Jenis-Jenis Kendaraan Di Pertambangan (Part 1)
    Verima Jasica Ipi
    Belum ada peringkat
  • Part 2
    Part 2
    Dokumen1 halaman
    Part 2
    Verima Jasica Ipi
    Belum ada peringkat
  • Ruang Lingkup Kegiatan
    Ruang Lingkup Kegiatan
    Dokumen9 halaman
    Ruang Lingkup Kegiatan
    Verima Jasica Ipi
    Belum ada peringkat
  • Ukuran Ban / Tire Size
    Ukuran Ban / Tire Size
    Dokumen2 halaman
    Ukuran Ban / Tire Size
    Verima Jasica Ipi
    Belum ada peringkat
  • Tujuan Penelitian
    Tujuan Penelitian
    Dokumen18 halaman
    Tujuan Penelitian
    Verima Jasica Ipi
    Belum ada peringkat
  • Dasar Teori
    Dasar Teori
    Dokumen9 halaman
    Dasar Teori
    Verima Jasica Ipi
    Belum ada peringkat
  • BAB 3 Final
    BAB 3 Final
    Dokumen10 halaman
    BAB 3 Final
    Verima Jasica Ipi
    Belum ada peringkat
  • Daftar Isi
    Daftar Isi
    Dokumen3 halaman
    Daftar Isi
    Verima Jasica Ipi
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii Baru
    Bab Iii Baru
    Dokumen21 halaman
    Bab Iii Baru
    Verima Jasica Ipi
    Belum ada peringkat
  • Bab I
    Bab I
    Dokumen10 halaman
    Bab I
    Verima Jasica Ipi
    Belum ada peringkat
  • Tabel
    Tabel
    Dokumen2 halaman
    Tabel
    Verima Jasica Ipi
    Belum ada peringkat