Anda di halaman 1dari 6
Per Ew Uraian Materi Pada kegiatan praktek ini Anda telah selesai melakukan pengkajian, pemeriksaan fisik dan kebidanan serta pemeriksaanpenunjang (laboratorium), dan langkah selanjutnya adalah sebagai berikut: 1. Menganalisa data subyektif Berdasarkan data subyektif yang sudah Anda peroleh pada saat pengkajian data Subyektif maka semua data tersebut harus ‘Anda analisa, dari identitas pasien apakah ada hal-hal yang mengarah pada resiko tinggi pada ibu bersalin, misalnya umur apakah kurang dari 20 tahun atau kurang dari 35 tahun yang merupakan umur resiko tinggi pada kehamilan, keluhan utama pada 1) Ibu Hamil TM I apakah ibu mengalami_ mual muntah berlebihan sampai mengganggu aktivitas ibu yang mengarah pada _hiperemesis gravidarum, — apakah —ibu mengalami perdarahan yang mengarah pada abortus; 2) Ibu Hamil TM I apakah ibu mengalami keluhan sakit kepala hebat, bengkak pada muka Caen) eran dan ekstremitas, pandangan mata kabur yang mengarah pada tanda pre eklampsia; 3) Ibu Hamil TM II apakah ibu mengeluh perdarahan sebagai tanda adanya solusio plasenta atau plasenta previa, apakah ibu mengeluh gerakan janin berkurang sebagai tanda adanya gawat janin, apakah ibu_mengeluh ketuban pecah sebelum adanya_tanda-tanda Dari riwayat penyakit apakah ada riwayat penyakit yang dapat mempengaruhi kehamilan seperti astma, jantung, diabetes mellitus dan sebagainya, dari riwayat persalinan saat ini ibu hamil yang ke berapa dan apakah ibu mempunyai riwayat obstetric jelek yang dpat _mempengaruhi proses kehamilan misalnya_pernah melahirkan premature, pernah abortus, pemah melahirkan dengan berat badan bayi lebih dari 4000 gram, apakah ibu pemah mengalami_ persalinan dengan tindakan seperti vacum ekstraksi atau pernah operasi Sectio Caesarea pada persalinan Coe ea ron Coreen sebelumnya. Jika _ terdapat seperti yang telah disebutkan sebelumnya maka diskusikan dengan pembimbing Anda tentang rencana tindakan yang akan Anda lakukan, apakah akan dilakukan rujukan_ bila di BPM dan Puskesmas dan dilakukan kolaborasi_ dengan dokter spesialis OBSGIN bila di Ruang Bersalin Rumah Sakit . Menganalisa data obyektif Setelah menganalisa data subyektif maka Anda harus melakukan analisa data obyektif berdasarkan hasil pemeriksaan fisik yang telah Anda lakukan sebelumnya. Dari pemeriksaan fisik apakah ada data yang mengarah ke resiko tinggi kehamilan pada tanda-tanda dehidrasi. akibat dari mual muntah yang berlebihan, Ibu Hamil TM Il seperti: oedema pada wajah dan ekstremitas, ditambah dengantekanan darah melebihi 140/90 mmHg yang menandakan pre eklamsia, Ibu Hamil TMI seperti: conjungtiva mata pucat yang merupakan tanda ibu mengalami anemia Selanjutnya menganalisa apakah ada luka bekas operasi SC yang dapat mempengaruhi Veer 3. kehamilan dan ___persalinan nantinya, dari pemeriksaan palpasi apakah —_terdapat. kelainan letak seperti letak sungsang ataukah letak lintang yang merupakan __kelainan dalam kehamilan yang dapat menghambat persalinan dan dapat menyebabkan komplikasi baik pada ibu dan janin, selain itu hitung taksiran berat janin dari pengukuran TFU bila TFU melebihi 40 cm menandakan bayi besar dan dapat mempengaruhi _persalinan yang dapat menyebabkan kemacetan pada _ kelahiran bahu, dari hasil_pemeriksaan DJJ dapat diketahui apakah janin dalam kondisi sejahtera atau tidak, DJ) yang kurang dari 100x/menit dan lebih dari 160 x/ menit menandakan gawat janin dan harus segera dilakukan tindakan Analisapengukuran_ panggul luar seperti distancia spinarum, distancia kristarum, konjugata eksterna dan lingkar panggul jikahasilnya— menunjukkan kurang dari normal maka menjadi salah satu tanda adanya panggul sempit. Menentukan kebidanan diagnosa Coe Per Ca Setelah Anda selesai melakukan pengkajian data ibu dan janin, langkah selanjutnya adalah menentukan diagnosis. Diagnosis kebidanan yang memenuhi syarat_ nomenklatur dan menjawab 8 pertanyaan keadaan: a. GAPAH G Frekuensi kehamilan A. anak aterm P. Anak lahir prematur A Abortus H_ Anak hidup b. Usia kehamilan Letak anak (bila usia kehamilan 2 36 minggu) d. Jumlah janin dalam rahim (usia kehamilan 28 minggu) e. Keadaan anak hidup atau mati f Intra uterin atu ekstra uterin g. Keadaan ibu bila ada penyulit (misal: anemia, pre eklampsia, mual/muntah, menolak kehamilan, kontak asap rokok) h. Masalah yang dihadapi oleh ibu mulai dari masalah potensial (gawat _janin, huluar ec hipoksia janin) dan masalah aktual lain: 1) Kenaikan berat badan yang tidak sesuai dengan ketentuan 2) Ketidakmampuan — ibu beradaptasi —_terhadap perubahan fisik/ psikologis akibat kehamilan 3) Ketidaksiapan ibu menghadapi_ kehamilan dan persalinan 4) Status gizi ibu yang kurang 5) Penyulit — kehamilan/ tanda bahaya yang muncul—_ (perdarahan, edema sakit kepala, dll) ‘Ada _empat kemungkinan diagnosis pada ibu hamil, yaitu: a. Hamil normal (sertakan usia kehamilan) b. Hamil normal dengan masalah khusus (keluarga, masalah psikososial, KORT, masalah keuangan, dan lain-lain) c. Hamil dengan penyakit/ komplikasi (hipertensi, Coe ay Kembali ke Coe) anemia, pre eklampsia, pertumbuhan dan perkembangan —_janin terhambat, infeksi saluran kencing, penyakit kelamin, dan lain-lain). Kondisi ini memerlukan tindakan rujukan untuk konsultasi/penanganan bersama. d. Hamil dengan keadaan darurat —_(perdarahan, eklampsi, KPD, dan lain-lain) — memerlukan tindakan rujukan segera. Contoh: Ny. Dewi hamil 16 minggu (G2P1A0)wasir_—_berdarah. Dia sedih karena suami tidak menginginkan _ kehamilannya. Diagnosis Kebidanan: G2P1A0 hamil 16 minggu normal dengan masalah wasir berdarah dan sedih_—karena__ tidak menginginkan _ kehamilannya. Kedua masalah_—_tersebut (wasir berdarah dan sedih karena tidak —menginginkan kehamilannya) tidak termasuk dalam nomenklatur diagnosis, sehingga —_ didokumentasikan sebagai masalah Mengidentifikasi diagnosis atau masalah potensial Pada langkah_ ini, = Anda VEE ey mengidentifikasi diagnosis atau masalah potensial. Diagnosis atau masalahpotensial diidentifikasi berdasarkan diagnosis atau masalah yang sudah teridentifikasi. Contoh: seorang wanita datang ke bagian KIA dengan wajah pucat, keringat dingin, tampak kesakitan, mulas-mulas_hilang timbul, cukup bulan pemuaian perut sesuai hamil. Maka Anda harus berfikir ke arah: wanita hamil tersebut in partu, kehamilan cukup bulan atau anemia. . Mengidentifikasi dan menetapkan kebutuhan yang memerlukan penanganan segera Diperlukan untuk melakukan konsultasi, kolaborasi_ dengan tenaga —kesehatan lain berdasarkan kondisi_pasien. Langkah ini sebagai cerminan keseimbangan dari_proses manajemen kebidanan. Contoh: Pada pemeriksaan antenatal ditemukan kadar Hb : 9,5g1%, hamil 16 minggu, nafsu makan berkurang, fluor albus banyak, hijau muda, gatal dan berbau. Dengan data tersebut Anda Coe er I Pen Pear eae SEC Pee menentukan, tidaknya —_konsultasi kolaborasi_ dengan —dokter atau pemeriksaan diagnosis (laboratorium). Anda harus mampu_menentukan tindakan yang paling tepat dan penting untuk wanita tersebut. dapat perlu atau ear Setelah mempelajari KB 1 GE Cee er Cee CM iced AE Ce Ure CP SEE Tanyakan kepada pemb CEL NUE a Coe aa & rangkuman Analisa data pada ibu hamil harus Anda lakukan dengan menentukan: 1. Menentukan Diagnosa Kebidanan 2. Mengidentifikasi diagnosis atau ene Vee masalah potensial 3. Mengidentifikasi dan menetapkan kebutuhan yang memerlukan —_penanganan segera. Ce Te er

Anda mungkin juga menyukai