Anda di halaman 1dari 1

TAHAP EMBRIO

Tahap embrio dimulai dari proses fertilisasi (penyatuan sel telur dan sperma), kemudian
terbentuk zigot yang mengalami proses pembelahan. Tahap embrio dikelompokan menjadi
beberapa fase, yaitu morula, fase blastula, fase grastula, fase diferensiasi, organogenesis.

Fase pertumbuhan dan perkembangan embrio :

1.Fase Morula

Pada fase ini zigot mengalami pembelahan berkali-kali. Pembelahan sel dimulai dari satu
menjadi dua, dua menjadi empat dan seterusnya. Pada saat pembelahan sel terjadi pembelahan
yang tidak bersaman. Pembelahan yang cepat terjadi pada bagian vertikal yang memiliki kutub
fungsional atau kutub hewan (animal pole) dan kutu vegetatif (vegetal pole). Antara dua kutub
ini dibatasi oleh daerah sabit kelabu (grey crescent).

Anda mungkin juga menyukai