Anda di halaman 1dari 5

KETENTUAN LOMBA FUTSAL :

1. Peserta/tim adalah siswa yang berasal dari Kelas Masing Masing


dan diwajibkan 1 Kelas 1 Tim

2. Sistem yang digunakan dalam pertandingan ini adalah sistem


gugur.
3. Peserta wajib datang 30 menit sebelum pertandingan dimulai.
4. Pemanasan dilakukan di luar lapangan
5. Permintaan untuk merubah membatalkan sesuatu yang telah
ditetapkan pada dasarnya tidak di perkenankan.
6. Jika terjadi hujan maka pertandingan akan di berhentikan
tergantung dari kedua belah tim atau tergantung situasi.
7. Perlengkapan yang wajib dibawa dari seorang pemain adalah :
• Pakai Jersey (Kalau Ada)
• Menggunakan sepatu futsal (Kalau Ada)
8. Setiap penjaga gawang memakai kostum yang berbeda dengan
pemain lain.
9. Yang di perbolehkan untuk berada di bench hanya panitia dan
pemain.
10. Dilarang melakukan tindakan yang kasar dan merusak fasilitas
sekolah.
11. Waktu akan diberhentikan apabila terjadi cidera yang parah.
12. Setiap tim berhak meminta time out selama 1 menit dalam 1
babak.
13. Time out diberikan jika tim yang meminta time out sedang
menguasai bola.
14. Waktu pertandingan 2×15 menit bersih dan istirahat 5 menit.
15. Jika pertandingan seri maka pertandingan akan di lakukan adu
pinalti.
16. Bila pinalti sudah 3 kali dan hasilnya tetap seri maka akan di
lakukan pinalti ke 4 dengan sistem undi koin.
17. Gol dapat langsung di ciptakan dari kick off dengan 2 sentuhan
18. Pemain yang mendapatkan kartu merah tidak dapat ikut serta
dalam 1 pertandingan
19. Gol dapat tercipta dari tendangan sudut secara langsung.
Peraturan Lomba Badminton
1. Peraturan Pertandingan yang dipergunakan adalah Peraturan
Pertandingan BWF/ PBSI.
2. Score System menggunakan “Rally Point” prinsip “The Best of Three
Games” (3×21) untuk semua nomor.
3. Pada point 11 tiap-tiap game, pemain diijinkan untuk istirahat selama
1 (satu) menit
4. Pada waktu pergantian tempat antara game pertama dan game
kedua, pemain diijinkan istirahat selama 2 menit
5. Bila terjadi One Game All (game satu sama), pemain diijinkan untuk
beristirahat selama 5 menit.
6. Apabila terjadi gangguan, Referee berhak untuk menunda atau
memindahkan pertandingan ke tempat/hari lain dengan ketentuan hasil
pertandingan yang diperolehnya tetap berlaku/sah.
7. Apabila pemain memerlukan tambahan perlengkapan pada waktu
melakukan pertandingan (air minum, raket, dsb) harus sepengetahuan
dan melalui Referee.
8. Pemain yang pada gilirannya harus bertanding, tetapi tidak hadir di
lapangan setelah dipanggil 3 (tiga) kali dalam jangka waktu 5 (lima)
menit dinyatakan kalah (WO).

9. Pemain yang mendapat cedera di lapangan, apabila tidak dapat


melanjutkan pertandingan dinyatakan kalah.
10. Pemain yang mendapat cedera dan tidak bisa melanjutkan
pertandingan, kedudukannya pada nomor lain dapat diganti, apabila
nomor tersebut belum memulai pertandingan pertamanya.
11. Pemain yang tidak mau melaksanakan pertandingan pada waktu
dan tempat yang telah ditentukan panitia, dinyatakan kalah.
12. Pemain/atlet dilarang mempergunakan obat (dopping).
13. Peserta yang belum tiba gilirannya tidak diperkenankan memasuki
lapangan tempat pertandingan.
14. Sistem Gugur
Pertandingan Catur

1.Pertandingan Catur Cepat ini berlokasi di dalam ruangan kelas


2. Pertandingan Catur Cepat ini menggunakan waktu 10 menit + 5
detik/orang.
3. Penentuan pairing berdasarkan hasil undian,jika nama peserta di kiri
memegang bidak putih dan kanan hitam
4. Apabila terjadi draw dimainkan ulang dengan waktu
pikir 6 Menit untuk putih dan 5 menit untuk hitam, terjadi draw maka
hitam menang.
5. Merobohkan/menjatuhkan buah catur, baik buah sendiri maupun buah
lawan wajib dirapikan terlebih dahulu sebelum menekan jam catur.
6. Apabila pemain mempromosikan bidak, tetapi tidak segera
menggantinya dan menekan jam catur, maka ini langkah elegal, pemain
wajib mengganti buah tersebut dengan menteri, tidak boleh dengan
buah lain.
7. Langkah tidak sah ( Ilegal Move ) dianggap pelanggaran setelah ada
klaim/tuntutan dari pemain atau wasit yang melihat pemain melakukan
langkah tidah sah, lima kali langkah tidak sah dinyatakan kalah.
8. Jam catur dianggap sudah habis jika seorang pemain mengajukkan
tuntutan yang sah untuk itu. Wasit boleh memberi tahu jam sudah habis
kepada kedua pemain.
9. Untuk menuntut menang waktu si-penuntut harus menghentikan
kedua jam caturnya dan memberitahu wasit.
10. Pemain dilarang melakukan kesepakatan draw. Apabila diketahui
oleh wasit ada pemain yang melakukan kesepakatan draw maka wasit
akan memberikan sanksi yaitu kalah kepada kedua pemain tersebut.
11. Sistem Gugur
 
Untuk menghindari kaki lecet, diwajibkan memakai training.7.
 
Para pemain harus sudah berkumpul dan melapor setelah
pengumuman, dan akan diberikompensasi telat sampai maksimal 10
menit, jika sesudah 10 menit para pemain belumsampai / lengkap akan
dinyatakan WO.8.
 
Tidak diperbolehkan melakukan pergantian pemain pada saat
pertandingan berlangsungkecuali salah satu pemain cedera.9.
 
Pemain / tim yang mengeluarkan kata-kata kasar akan diberi peringatan
pertama.10.
 
Jika setelah peringatan pertama telah diberikan, pemain / tim tetap
mengeluarkan kata-katakasar, maka pemain / tim akan
didiskualifikasi.11.
 
Jika ada salah satu pemain tim yang terdiskualifikasi, pertandingan akan
tetap dilanjutkanoleh sisa pemain dari tim yang bersangkutan.12.
 
Keputusan wasit tidak dapat diganggu gugat. Sistem Pertandingan.13.
 
Jarak antar tim yang bertanding ditandai dengan selotip di lapangan (3
buah). A. Satuditengah B. Lainnya sejajar dengan selotip bagian tengah
dengan jarak kira- kira 1-1,5meter dari titik tengah (selotip batas).14.
 
Kaki pemain tiap tim harus berada di belakang (selotip batas) masing
masing tim.15.
 
Sebelum pertandingan berlangsung, tali tambang harus dalam keadaan
tidak ditarik, para pemain tiap tim hanya menggenggam tali tetapi belum
boleh ditarik, dengan bagian tengahtali menyentuh tanah sampai
(selotip batas) masing-masing tim.16.
 
Jika ada 1 tim yang menarik tali sebelum bunyi peluit, maka tim tersebut
akan mendapat 1kali peringatan, dan jika tim yang mendapat peringatan
mengulanginya lagi, maka akandinyatakan kalah 1 poin akan diberikan
kepada lawan.17.
 
Pada masing-masing tim hanya diperbolehkan 1 orang yang melilitkan
tali ke bagian tubuh(tangan, perut) yaitu pemain yang berada paling
belakang.18.
 
Tim dinyatakan kalah apabila (selotip batas) tim atau bagian tubuh
peserta telah melewatigaris tengah lapangan.

Anda mungkin juga menyukai