Anda di halaman 1dari 10

RENCANA KESELAMATAN KONSTRUKSI

(RKK)

PAKET PEKERJAAN :
(......................................................................................)

PT /CV.........................................................

RKK Page 1
RENCANA KESELAMATAN KONSTRUKSI
KESEHATAN KERJA (RK3)
CV................... PAKET :
..............................................................................................

DAFTAR ISI

A. Kepemimpinan dan Partisipasi Pekerja dalam Keselamatan Konstruksi


A.1. Kepedulian pimpinan terhadap Isu eksternal dan internal
A.2. Komitmen Keselamatan Konstruksi
B. Perencanaan keselamatan konstruksi
B.1. Identifikasi bahaya, Penilaian risiko, Pengendalian dan Peluang.
B.2. Rencana tindakan (sasaran & program)
B.3. Standar dan peraturan perundangan
C. Dukungan Keselamatan Konstruksi
C.1. Sumber Daya
C.2. Kompetensi
C.3. Kepedulian
C.4. Komunikasi
C.5. Informasi Terdokumentasi
D. Operasi Keselamatan Konstruksi
D.1. Perencanaan Operasi
E. Evaluasi Kinerja Keselamatan Konstruksi
E.1. Pemantauan dan evaluasi
E.2.Tinjauan manajemen
E.3.Peningkatan kinerja keselamatan konstruksi

RKK Page 1
A. Kepemimpinan dan Partisipasi Pekerja dalam Keselamatan
Konstruksi
A.1. Kepedulian pimpinan terhadap Isu ekternal dan
internal

Perusahaan kami yang bergerak di bidang Jasa Konstruksi berkomitmen


dan peduli terhadap Keselamatan Konstruksi khusus dalam pencapaian
penanganan isu keselamatan konstruksi dengan langkah-langkah sebagai
berikut:

1. Peduli dalam mempromosikan pemahaman akan kebutuhan


keselamatan konstruksi dan membudayakan keselamatan
konstruksi dalam seluruh kegiatan pelaksanaan konstruksi;
2. Peduli dalam melakukan sosialisasi tentang keselamatan
konstruksi terhadap seluruh tenaga kerja maupun masyarakat
didalam lingkungan kerja konstruksi;
3. Peduli dalam melaksanakan implementasi sesuai rencana
keselamatan konstruksi bedasarkan perundang-undangan yang
berlaku dalam keselamatan konstruksi nasional;
4. Mencegah kecelakaan, kebakaran, sakit akibat kerja, keamanan
dan pencemaran lingkungan;
5. Memantau dan mengevaluasi terhadap kinerja keselamatan
konstruksi serta melakukan perbaikan secara berkelanjutan.

Panyabungan, Juni 2022


Pejabat Pembuat Komitmen
Dinas Pendidikan
Kabupaten Mandailing Natal

M. RUKUN HARAHAP, S.Sos


Nip : 19761117 199602 1 001

RKK Page 2
A.2. Komitmen Keselamatan Konstruksi

PAKTA KOMITMEN KESELAMATAN KONSTRUKSI

Saya yang bertanda tangan di bawah


ini:

Nama : ............................
Jabatan : ....................
Bertindak untuk : ........................

Dalam rangka ......................( Nama Paket ) ..................................


pada Kelompok Kerja Konstruksi Sumber Dana DAK Unit Kerja
Pengadaan Barang Jasa berkomitmen melaksanakan konstruksi
berkeselamatan demi terciptanya Zero Accident, dengan
memastikan bahwa seluruh pelaksanaan konstruksi:

1. Memenuhi ketentuan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)


Konstruksi;
2. Menggunakan tenaga kerja kompeten bersertifikat;
3. Menggunakan peralatan yang memenuhi standar kelaikan;
4. Menggunakan material yang memenuhi standar mutu;
5. Menggunakan teknologi yang memenuhi standar kelaikan;
6. Melaksanakan Standar Operasi dan Prosedur (SOP); dan
7. Memenuhi 9 (Sembilan) komponen biaya penerapan SMKK

Panyabungan, Juni 2022


Pejabat Pembuat Komitmen
Dinas Pendidikan
Kabupaten Mandailing Natal

M. RUKUN HARAHAP, S.Sos


Nip : 19761117 199602 1 001

RKK Page 3
B. Perencanaan Keselamatan Konstruksi

Perusahaan kami sebagai Penyedia Jasa pada .....( Nama Paket )


.................................. membuat Identifikasi Bahaya, Penilaian Risiko,
Skala Prioritas, Pengendalian Risiko, Penanggung Jawab untuk diserahkan,
dibahas, dan disetujui PPK pada saat Rapat Persiapan Pelaksanaan
Kontrak sesuai lingkup pekerjaan yang dilaksanakan. Penyusunan Identifikasi
Bahaya, Penilaian Resiko K3, Skala Prioritas K3, Pengedalian Resiko
K3, dan Penanggung Jawab K3 terdapat pada table berikut ini :

RKK Page 4
B.1. Identifikasi bahaya, Penilaian risiko, Pengendalian dan Peluang.
Tabel 1. Identifikasi Bahaya, Penilaian Resiko, Penetapan Pengendalian Resiko K3

Kegitan : ..............................................................................................

Lokasi : ...........................................................................................

DESKRIPSI RESIKO PENILAIAN TINGKAT RESIKO PENILAIAN SISA RESIKO KETERANG


PERSYARAT AN
N AN PENGENDALI
O URAIAN IDENTIFIKASI PEMENUHA AN AWAL KEMUNGKI KEPARAH NILAI TINGK KEMUNGKI KEPARAH NILAI TINGK
JENIS N NAN (F) AN (A) RESIK AT NAN (F) AN (A) RESIK AT
PEKERJA BAHAYA
AN BAHA PERATURA O (F X RESIK O (F X RESIK
YA N A) O A) O
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15
1 Pekerjaan -
Galian Terpleset/Terper
osok
- tertimpa
Material

2 Bekisting - Bekisting Jebol


- Kaki Tertimpa
Benda

RKK Page 5
3 Pekerjaan - Tertusuk Ujung
Pembesian Besi
-
Terpotong/Tergor
es
- Ujung Besi
Mencuat
4 Pekerjaan - Iritasi Kulit
Beton - Terpleset ketika
mendorong
Angkong

5 Pekerjaan -Iritasi Kulit


Dinding Bata - Terpapar sinar
Merah matahari
- terjatuh

6 Pekerjaan - Tersengat Listrik


Elektrikal - Terbakar karena
ledakan listrik
- Terjadi
kecelakaan di area
pekerjaan

RKK Page 6
B.2. Rencana tindakan (sasaran & program) Tabel 2. Penyusunan Sasaran dan Program K3

Kegitan : ........................................................................................................

Lokasi : ...................................................................................................

SASARAN PROGRAM
NO PENGENDALIAN TOLAK JADWAL INDIKATOR PENANGGUNG
URAIAN URAIAN SUMBER PELAKSANAAN MONITORING PENCAPAIAN JAWAB
RISIKO UKUR KEGIATAN DAYA
1

RKK Page 7
4

RKK Page 8
C. Dukungan Keselamatan Konstruksi
C.1. Sumber Daya

Tugas, Tanggung Jawab dan Wewenang Tenaga Keselamatan Konstruksi:

1 Nama : .............................
1.
2 Jabatan : AHLI K3 KONSTRUKSI
3 Tugas dan Tanggung :
Jawab
1.1. Menerapkan program Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)
1.2. Menerapkan ketentuan peraturan perundang-undangan tentang
dan terkait
K3 konstruksi
1.3. Mengkaji dokumen kontrak dan metode kerja pelaksanaan
konstruksi
1.4. Merencanakan dan menyusun program K3
1.5. Membuat prosedur kerja dan instruksi kerja penerapan ketentuan
K3
1.6. Melakukan sosialisasi, penerapan dan pengawasan
pelaksanaan program, prosedur kerja dan instruksi kerja K3
1.7. Melakukan evaluasi dan membuat laporan penerapan SMK3 dan
pedoman
Teknis K3 konstruksi
1.8. Mengusulkan perbaikan metode kerja pelaksanaan konstruksi
berbasis K3, jika diperlukan
1.9. Melakukan penanganan kecelakaan kerja dan penyakit
akibat kerja serta keadaan darurat

Alat pelindung Diri yang diperlukan umtuk melaksanakan pekerjaan :

1 Helm / Safety Helmet 4 Rompi /Safety Vest


2 Sepatu / Safety Shoes 5 Masker Pernapasan/ Respiratory
3 Srung Tangan / Safety Gloves 6 ......Dts

Urutan Langkah Pekerjaan Identifikasi Bahaya Pengendalian Penanggungjawab

D. Evaluasi Keselamatan Kontruksi

D.1 Pemantauan dan Evaluasi

No Kegiatan Pic Mingg Ke- 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12


1 Inspeksi Keselamatan Kontruksi

2 Patroli Keselamatan Konstruksi

3 Audit Internal

RKK Page 9

Anda mungkin juga menyukai