Anda di halaman 1dari 3

RANGKAIAN

TUGAS PRAKTIK DEMONSTRASI

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan


Kompetensi Keahlian : Teknik Komputer dan Jaringan
Alokasi Waktu : 6 jam
Bentuk Soal : Penugasan Perorangan (Praktik)
Judul Tugas : 1. Memasang Jaringan Nirkabel
2. Mengkonfigurasi Switch pada Jaringan
3. Memasang Perangkat Jaringan
ke dalam Sistem Jaringan
Kode Unit : 1. J.611000.010.02
2. J.611000.012.02
3. J.611000.011.02

I. PETUNJUK UMUM
1. Periksalah dengan teliti dokumen soal ujian praktik, yang terdiri atas 12 halaman
2. Periksalah peralatan dan bahan yang dibutuhkan
3. Gunakan peralatan utama dan peralatan keselamatan kerja yang telah disediakan
4. Gunakan peralatan sesuai dengan SOP (Standard Operating Procedure)
5. Bekerjalah dengan memperhatikan petunjuk Pembimbing/Penguji
6. Diperkenankan meninggalkan ruangan untuk beristirahat atau ke kamar kecil tanpa
penghentian waktu ujian
7. Tetap tenang dan tidak gaduh saat berada di dalam tempat uji praktik.

II. DAFTAR PERALATAN

Nama
No. Spesifikasi Minimal Jumlah Keterangan
Alat/Bahan/Komponen
1 2 3 4 5
Alat
1 PC Server Processor : Pentium Dual Core 1 unit Digunakan
RAM: 2 GB sebagai Server
Storage : 120 GB
NIC 100 Mbps
Monitor 14”
2 Smart Phone Android/Iphone 1 unit Digunakan
Wifi Reciver sebagai client
3 Crimping Tool 1 Buah Untuk terminasi
konektor RJ 45
4 Cable Tester 1 Buah
Bahan
Nama
No. Spesifikasi Minimal Jumlah Keterangan
Alat/Bahan/Komponen
1 2 3 4 5
1. Twisted Pair Cable Cat 5 1 Meter
2. Konektor RJ 45 Cat 5 4 Buah
3. Koneksi Internet 768 Kbps
Komponen
1 Router Setara Mikrotik RB-941 atau 1 Minimal
perangkat lain dengan spesifikasi
lebih tinggi
2 Access Point 4 port 1 Minimal

III. SOAL ASPEK KETERAMPILAN

Judul Tugas : 1. Memasang Jaringan Nirkabel


2. Mengkonfigurasi Switch pada Jaringan
3. Memasang Perangkat Jaringan ke dalam Sistem Jaringan
Kode Unit : 1. J.611000.010.02
2. J.611000.012.02
3. J.611000.011.02

Langkah Kerja :
Dalam Paket Soal ini Anda ditugaskan sebagai Teknisi Jaringan. Tugas Anda adalah melakukan
konfigurasi jaringan berbasis WAN yang memiliki layanan fasilitas internet Public dan
membuat hak akses untuk dapat mengakses layanan tersebut. Anda akan menggunakan
Wireless Access Point dan Router yang berfungsi sebagai :
1. Gateway
2. Access Point
3. DHCP Server
4. Dapat terkoneksi dengan internet
dan melakukan instalasi serta konfigurasi Router Mikrotik berbasis Windows menggunakan
aplikasi winbox.

Adapun detail konfigurasi yang harus dilakukan adalah sebagai berikut:


1. Ether 1 Switch (mikrotik) difungsikan sebagai WAN Interface untuk Sumber koneksi
Internet (ISP)
2. Ether 2 Switch (mikrotik) difungsikan sebagai LAN Interface untuk PC Server
3. Ether 3 Switch (mikrotik) difungsikan sebagai LAN/WLAN Interface untuk Access
Point
4. PC dan Smartphone dapat menerima jaringan internet dari ISP
5. Adapun ketentuan – ketentuan lainnya yang harus diikuti adalah sebagai berikut :
a) WAN = eth 1
Network : disesuaikan dari ISP
IP : DHCP Client disesuaikan dari ISP
Gateway : Disesuaikan dari ISP
DNS : Disesuaikan dari ISP

b) LAN = eth 2
Network : 192.168.150.0/29
IP PC Server : 192.168.150.2 (Static)
IP PC Client : DHCP

c) WLAN (AP) = eth 3


SSID : Nama_Peserta
Password : 87654321
Network : 192.168.151.0/24 (DHCP)

d) PC Server
Install Aplikasi : Winbox untuk konfigurasi Router Mikrotik
Setting IP : IP pada PC

e) Pengujian
- Ping Pc/server ke ISP
- Buka laman Youtube.com
- Memeriksa SSID AP
- Login Smartphone ke AP
- Buka laman google.com melalui Smartphone

IV. GAMBAR KERJA/LAMPIRAN LAIN

Anda mungkin juga menyukai