Anda di halaman 1dari 1

UTS KIMIA PANGAN

Nama : Mochamad Nafila D M


NIM : 200104041
Kelas : TP20

1. Mempelajari kimia pangan memiliki manfaat untuk mengetahui komposisi atau


komponen yang bekerja ada pada pangan tersebut sehingga kita lebih mengetahui
bagaimana pangan tersebut dapat terbentuk, dalam segi institusi mempelajari kimia
pangan dapat bermanfaat untuk melakukan Analisa-Analisa yang dapat memberikan
inovasi terhadap peningkatan mutu suatu pangan, dan dalam segi masyarakat
mempelajari kimia pangan dapat membantu masyarakat dalam mengetahui bagaimana
pangan itu dibuat dengan baik agar mutu dari pangan tersebut tidak turun dan malah
mengurangi minat masyarakat dalam mengkonsumsi pangan tersebut serta dapat
mengetahui mana produk pangan yang berkualitas.

2. Struktur air pada pangan ada 2 yaitu air yang terikat dan air bebas, air yang terikat secara
fisik akan berada pada system kapiler atau absorpsi karena adanya tenaga penyerapan
pada pangan tersebut, sedangkan secara kimiawi air akan berbentuk kristal dalam system
dispersi koloid. Sedangkan air bebas adalah air yang terdapat pada bagian permukaan
bahan atau benda padat pangan tersebut, air bebas ini biasanya terdapat pada sel-sel atau
pori-pori yang dapat dengan mudah teruapkan pada pengeringan.

3. Kadar komponen bahan kimia dalam pangan bisa berbeda dikarenakan tergantung pada
unsur penyusun yang ada pada pangan tersebut, dalam pangan terkadang ada yang
memiliki rantai karbon yang banyak ada juga yang sedikit, lalu ada yang memiliki
susunan sakarida, protein, lipid, vitamin dan mineral yang berbeda sehingga dapat
berpengaruh pada bentuk fisik serta kandungan yang ada pada pangan tersebut. Selain itu

4. Makanan kaya akan serat akan sangat cocok untuk menurunkan berat badan, dikarenakan
pada serat pangan tidak terlarut akan mengurangi lemak perut, menurunkan nafsu makan,
meningkatkan jumlah bakteri baik, membantu mengontrol kolesterol, serta dapat
menghambat penyerapan zt-zt gizi sumber energi sehingga bagi pemilih diet akan sangat
cocok untuk mengkonsumsi serat ketika dibarengi dengan konsumsi karbohidrat.

5. Lemak sebenarnya akan berbentuk padat apabila di suhu ruang dikarenakan memiliki
trigliserida yang berbentuk padat atau semi padat karena memiliki asam lemak yang
mengandung ikatan tunggal pada rantai hidrokarbonnya, sedangkan untuk minyak akan
berbentuk cair pada suhu ruang dikarenakan memiliki lebih dari satu ikatan rangkap pada
rantai hidrokarbonnya. Dan penyebab minyak membeku (memadat) pada suhu dingin
dikarenakan minyak goreng biasa akan membeku pada suhu dibawah 24 derajat celcius.

Anda mungkin juga menyukai