Anda di halaman 1dari 17

Assalamu’alaikum Wr.

Wb

Salam silaturahmi kami sampaikan dan semoga kita selalu ada dalam lindungan Allah SWT aamiin.

Dalam rangka melaksanakan agenda program kerja Remaja RW 02 Komplek Bumi Panyileukan, maka dengan ini

kami bermaksud untuk menggelar acara dalam rangka memperingati Hari HUT RI-74 pada tanggal 21

September 2019.

Acara kegiatan ini didampingi oleh beberapa orang tua yang berpengalaman dengan tujuan regenerasi di

RW 02. Sejalan dengan hal tersebut, maka kami Karang Taruna RW 02 Komplek Bumi Panyileukan, dengan

segala kerendahan hati kami menawarkan bentuk kerjasama yang baik kepada Bapak/Ibu Pimpinan

Perusahaan sudi kiranya untuk bisa berpartisipasi dalam kegiatan acara yang akan kami gelar.

Demikian proposal ini kami buat sesuai dengan keperluannya, atas perhatian dan kerjasamanya kami

ucapkan terimakasih.

Wassalamu’alaikum Wr.Wb

Bandung, Agustus 2019

Panitia Pelaksana
I. LATAR BELAKANG

17 Agustus 1945 merupakan hari bersejarah bagi Rakyat Indonesia, dimana Rakyat Indonesia terbebas

dari penjajah. Pada saat itu dengan bangga dan percaya diri Ir. Soekarno membacakan Proklamasi

Kemerdekaan Republik Indonesia di Rengasdengklok. Maka pada tanggal 17 Agustus di tetapkan menjadi Hari

Kemerdekaan Republik Indonesia.

Kemerdekaan merupakaan momen paling penting dalam perjalanaan sebuah bangsa. Terlepas dari itu

semua, sebagai Rakyat yang Merdeka, tugas kita bukan hanya sebatas mempertahankan, tapi juga mengenang

seluruh jasa dan pengorbanan para Pejuang dalam merebutnya.

Dalam rangka meningkatkan rasa cinta tanah air dan mengenang kembali jasa-jasa para pahlawan

perjuangan Kemerdekaan Republik Indonesia, kami Remaja RW 02 Penyileukan bermaksud menyelanggarakn

rangkaian acara peringatan HUT Kemerdekaan Republik Indonesia dengan kegiataan Pentas Seni dan Bazar.
II. MAKSUD DAN TUJUAN

1. Memperingati HUT Kemerdekaan RI Ke-74 Tahun 2019

2. Mengajak Masyarakat untuk mengingat jasa-jasa para Pahlawan

3. Meningkatkan Persatuan dan Kesatuan Masyarakat

4. Mempererat tali silaturahmi

5. Mengembangkan Potensi, Kreasi, dan Prestasi Remaja RW 02 Bumi Panyileukan

III. LANDASAN KEGIATAN

1. Peringatan HUT RI Ke-74 17Agustus 1945

2. Program Kerja Karang Taruna

3. Petunjuk dan arahan bapak pengurus Rukun Warga 02 tentang pelaksanaan kegiatan dalam rangka

peringatan Hari Peringatan HUT RI Ke-74 17Agustus 1945 di lingkungan Kelurahan Cipadung Kidul

Kecamatan Panyileukan.
IV. TEMA KEGIATAN

Berdasarkan pemaparan di atas, kami Remaja RW 02 Komplek Bumi Panyileukan Kel.Cipadung Kidul

Kec.Panyileukan dengan bangga mempersembahkan:

“BUNTARA : REMAJA RW 02 BERKARYA”

V. KONTEN ACARA

1. Bazaar

2. Pentas Seni

3. Tari Tarian Anak-anak

4. Rampak Sekar RW 01 sampai RW 14 Kelurahan Cipadung Kidul

5. Guest star

VI. SASARAN KEGIATAN

Seluruh warga Komplek Bumi Panyileukan Kel.Cipadung Kidul Kec.Panyileukan Kota Bandung.
VII. Rundown Acara

No Waktu Kegiatan
1 13.00 – 13.05 Pembukaan Acara oleh MC
2 13.10 – 13.45 Penampilan RT
3 13.50 – 14.05 Pembagian hadiah lomba 17 agustusan
4 14.10 – 14.45 Penampilan RT
5 14.50 – 15.05 Rampak Sekar
6 15.05 – 15.45 BREAK (Sholat Ashar)
7 15.50 – 16.45 Rampak Sekar
8 16.50 - 17.00 Pembagian hadiah volly
9 17.05 - 17.35 Rampak Sekar
10 17.40 – 19.20 BREAK (Sholat Maghrib & Isya)
11 19.25 – 19.30 Pembukaan 2 oleh MC
12 19.35 – 19.40 Pembacaann Ayat Suci Al-Qur'an
13 19.45 – 19.50 Menyanyikan Lagu Indonesia Raya
14 19.55 – 20.20 Sambutan
15 20.25 – 20.50 Rampak Sekar
16 20.55 – 21.05 Pembagian Hadiah
17 21.10 – 21.20 Rampak Sekar
18 21.30 - 22.15 RoseSteady
19 22.20 - 22.45 Pembagian Hadiah
20 22.55 – 23.55 Efek Rumah Sosis
VIII. WAKTU DAN PELAKSANAAN

Hari/tanggal : Sabtu, 21 September 2019

Tempat : Jl. Raya Panyileukan (Sepanjang Jalan Depan Gedung Serbaguna RW 02)

IX. RENCANA ANGGARAN

DIVISI SEKRETARIAT
No Uraian Harga Qty Unit Jumlah
1 ATK Rp 250.000 Rp 250.000
HVS Rp 80.000 1 Rim Rp 80.000
Fotokopi Rp 500.000 Rp 500.000
Amplop Rp 35.000 1 Pack Rp 35.000
Lakban Hitam Rp 15.000 2 Buah Rp 30.000
Tali Rapia Rp 25.000 1 Buah Rp 25.000
Cetak Proposal Spesial
Rp 50.000 10 Buah Rp 500.000
Edition
Sub Total Rp 1.420.000
DIVISI ACARA
No Uraian Harga Qty Unit Jumlah
2 Honor Guest Star Rp 4.000.000 Rp 4.000.000
Honor MC Rp 700.000 2 Person Rp 1.400.000
Hadiah Lomba Rp 900.000 Rp 900.000
Sub Total Rp 6.300.000
DIVISI PUBLIKASI, DEKORASI DAN DOKUMENTASI
No Uraian Harga Qty Unit Jumlah
3 Poster Rp 5.000 100 Lembar Rp 500.000
Pamflet Rp 500 200 Lembar Rp 100.000
Banner iklan 8x6 @ Rp
Rp 720.000 2 Buah Rp 1.440.000
15,000
Spanduk 2x4 @15.000 Rp 120.000 2 Buah Rp 240.000
Baliho 4x6 @15.000 Rp 360.000 3 Buah Rp 1.080.000
Backdrop 6x6 @15.000 Rp 540.000 1 Buah Rp 540.000
name tag Rp 5.000 35 Buah Rp 175.000
dekorasi Rp 2.000.000 Rp 2.000.000
HT Rp 25.000 5 Buah Rp 125.000
Perizinan Tempat Rp 1.500.000 Rp 1.500.000
Sub Total Rp 7.700.000
DIVISI LOGISTIK
No Uraian Harga Qty Unit Jumlah
4 Panggung 6x8m Rp 5.000.000 - Rp 5.000.000
Sound & Alat Band Rp 3.500.000 Rp 3.500.000
Lighting & Moving Head Rp 3.400.000 Rp 3.400.000
Tenda Bazar Rp 15.000 192 Meter Rp 2.880.000
Peralatan Listrik Bazar Rp 2.985.000 Rp 2.985.000
Lost Listrik 30800 watt Rp 1.000.000 Rp 1.000.000
Meja Bazar Rp 15.000 45 Buah Rp 675.000
kabel tyraf 4x200mm Rp 20.000 1 buah Rp 20.000
kabel tyraf 6x250mm Rp 20.000 1 Buah Rp 20.000
Sub Total Rp 19.480.000
DIVISI KONSUMSI
No Uraian Harga Qty Unit Jumlah
5 Snack Rp 6.500 165 Pcs Rp 1.072.500
Botol Mineral 330 ml Rp 42.000 2 Dus Rp 84.000
Konsumsi Rp 16.000 72 Pcs Rp 1.152.000
Konsumsi Guest Star Rp 16.000 44 Pcs Rp 704.000
Rider Guest Star Rp 250.000 Rp 250.000
Konsumsi Linmas Rp 15.000 6 Pcs Rp 90.000
Air Mineral Rp 24.000 9 Dus Rp 216.000
Sub Total Rp 3.568.500
Grand Total Rp 38.468.500
X. BENTUK KERJA SAMA

Kontrapretasi Gold Silver Bronze


A. Pemasangan Logo
Poster Ukuran L Ukuran M Ukuran S
Baliho Ukuran L Ukuran M Ukuran S
Spanduk Ukuran L Ukuran M Ukuran S
Photobooth Ukuran L Ukuran M -

Commercial break oleh MC √ √ √


Publikasi media pendukung √ √ √
Hak memberikan brosur √ √ √
Pemasangan Spanduk Perusahaan 4 Buah 3 Buah 2 Buah
B. Media Publikasi
Stand/Both 1 1 1
Media Online √ √ √
Local Radio √ √ √
C. Baju Panitia √ √ √
Membiayai Dana Kegiatan Rp 5.000.000 Rp 3.000.000 Rp 1.500.000
XI. KETENTUAN PARTISIPASI

A. Memberikan support pembiayaan pelaksanaan event sebesar 2% dari total anggaran biaya atau

merchandise.

B. Benefit partisipasi yaitu pemasangan logo ukuran S dan announcing by MC.

XII. KETENTUAN PROSEDUR KERJASAMA DAN SPONSORSHIP

A. Setiap sponsor yang bersedia bekerjasama dengan panitia wajib menandatangani surat perjanjian

kerjasama (MoU).

B. Syarat-syarat pembayaran

- Pembayaran I lunas atau minimal 50 % dari nilai kontrak, dibayar pada saat penandatanganan

kontrak.

- Pembayaran II sisanya selambat-lambatnya diterima panitia pada 10 September 2019 sebelum

pelaksanaan kegiatan

C. Pembatalan
- Oleh pihak sponsor, maka 50% dari biaya yang sudah dibayarkan akan dikembalikan.

- Oleh pihak panitia, maka 100% dari biaya yang sudah dibayarkan akan dikembalikan.

D. Materi iklan berbentuk logo, nama perusahaan, nama produk, design art work dan lain-lain

selambat-lambatnya sudah diserahkan kepada panitia pada tanggal sesuai dengan kesepakatan.

E. Perjanjian kontrak dapat dilakukan oleh pembawa proposal dengan penanggungjawab pihak

sponsor.

F. Ketentuan-ketentuan lainnya dapat ditentukan atas dasar kesepakatan bersama.

G. Pengiriman barang dan uang dari sponsor kepada panitia dialamatkan pada :

Panitia Buntara : Remaja RW 02 Berkarya KE-74

Gedung Serbaguna RW 02 Komplek Bumi Panyileukan Jalan Raya Panyileukan RW 02 Kel. Cipadung

Kidul Kec.Panyileukan Kota Bandung

Kontak personal: Zulfikar ( 087700885666 )

Arif M. ( 085781218475 )
XIII. LAYOUT ACARA PUNCAK
XIV. SUSUNAN PANITIA

 Penanggung Jawab : Didi Setiadi (Sie O.R dan  Koordinator Logistik : Eldizar Aflaha
Kesenian) M Rijaldi
 Stering Comite : Syifa Satria Nugraha, S.Sos Dimas pamungkas
Ramadhan Chandra Eka
Rizki Aditya, S.E  Koordinator Pubdekdok : Fikri
Annisa Uswatun H.A, S.E Jundi
Fauzi Firdaus, S.E Aril
Ahmad Wahid Lingga
Faisal Alamsyah, S.E Aqsa
Aldi Putra Laksana Robi
Werozza Hukama  Koordinator Konsumsi : Syavia H
 Ketua Panitia : Arif Mangkusagara Lavenia Yulianti
 Wakil Ketua : Naufal Dira Asmara Alya
 Sekretaris : Fani Afriani Vira
 Bendahara : Iqbal Rajib  Koordinator Dana usaha : Zulfikar
 Koordinator Acara : Fadhil Akmali Husin Agus
Rifky Pamungkas Riza Aufa
Inka Bella Aulia S
Nanda Nidia Azaria Ayu
Amaris
XV. PENUTUP

Demikian proposal ini kami buat dengan serinci mungkin , wadah kemitraan yang bersifat saling

menguntungkan dengan harapan saling menjembatani antara sponsor perusahaan dan pihak kepanitiaan dalam

suatu paket kerja sama. Dengan langkah-langkah tersebut diatas diharapkan adanya dukungan dari berbagai

pihak dalam pengembangan serta pelaksanaan program kami .

Oleh karena itu usaha program yang kami sajikan sangat mengharapkan dukungan dan respon yang

sangat kuat.Dan semoga terwujud dan bermanfaat bagi kita semua.


BUNTARA RW 02 BERKARYA

Anda mungkin juga menyukai