Anda di halaman 1dari 5

GUIDE INTERVIEW

PROSES PEMBERDAYAAN EKONOMI KELUARGA ANGGOTA KELOMPOK USAHA PENINGKATAN PENDAPATAN


KELUARGA SEJAHTERA (UPPKS) DI DESA PESISIR BESUKI SITUBONDO

Informan Kebutuhan Data Data Yang Ingin Diperoleh Pertanyaan


Kepala Desa Pesisir, GAMBARAN UMUM Profil Desa Pesisir 1. Bagaimana sejarah awal mula berdirinya Desa
Besuki, Situbondo DESA PESISIR Pesisir?
2. Apa yang menjadi visi misi Desa Pesisir?
Kondisi geografis dan demografis 1. Berapa jumlah Dusun, RT, RW yang ada di Desa
Desa Pesisir Pesisir?
2. Desa apa saja yang berbatasan langsung dengan
Desa Pesisir?
3. Penduduk Desa Pesisir mayoritas suku apa?
4. Agama apa saja yang dianut masyarakat Desa
Pesisir?
Kondisi pendidikan, ekonomi, 1. Bagaimana tingkat pendidikan masyarakat desa
sosial dan budaya Desa Pesisir pesisir? Rata-rata tingkat pendidikan ibu-ibu rumah
tangga di wilayah Desa Pesisir sampai tingkat apa?
2. Bagaimana kondisi ekonomi penduduk Desa Pesisir
dan mata pencaharian mereka apa saja?
3. Bagaimana keadaan sosial-budaya masyarakat Desa
Pesisir?
4. Apa saja potensi dan sumber daya alam yang
dimiliki oleh Desa Pesisir?
5. Berapakah jumlah masyarakat yang tidak memiliki
pekerjaan (penggangguran) yang ada di Desa
Pesisir?
Program pemberdayaan UPPKS 1. Bagaimana kondisi perekonomian dan tingkat
kesejahteraan perempuan di desa pesisir sebelum
adanya UPPKS?
2. Bagaimana komunikasi dan tahapan awal yang
dilakukan oleh DPPKB maupun PLKB Kecamatan
besuki terhadap desa untuk pembentukan kampung
KB terutama UPPKS sendiri?
3. Bagaimana keterlibatan desa dalam pelaksanaan
program pembedayaan melalui UPPKS? Kegiatan
apa saja yang telah diselengarakan?
4. Apakah program pemberdayaan UPPKS sejauh ini
memeberikan dampak terhadap kesejahteraan
anggotanya?
5. Apakah ada alakosi dana dari desa untuk program
UPPKS atau kampung KB?
6. Bagaimana respon dan antusiasme masyarakat
terhadap program UPKKS?
7. Apakah yang desa ketahui tentang kendala yang
dihadapi dalam pelaksanaan program UPPKS?
 Kepala Bidang GAMBARAN UMUM Gambaran Umum, keanggotaan, 1. Apa itu UPPKS? Berapa jumlah kelompok UPPKS
Keluarga DAN tahap pelaksanaan, pendanaan yang telah terbentuk di Kabupaten Situbondo?
Berencana, PELAKSANAAN 2. Tujuan adanya pemberdayaan melalui UPPKS?
Ketahanan, dan TEKNIS UPPKS 3. Anggota UPPKS pada umumnya adalah perempuan,
Kesejahteraan dan keanggotannya bisa bersifat individu maupun
Keluarga kelompok. Lantas apa yang membedakan hal
 Kepala Seksi tersebut?
Penyuluhan dan 4. Bagaimana tahap-tahap pembentukan kelompok
Pendayagunaan UPPKS di Desa Pesisir?
PLKB dan Kader 5. Darimana sumber pendanaan program UPPKS?
KB 6. Upaya apa saja yang telah dilakukan oleh
DP3AP2KB untuk memberdayakan anggota
UPPKS?
7. Bagaimana tahap untuk memandirikan anggota
UPPKS?
8. Bagaimana cara memperthankan kelompok-
kelompok yang telah terbentuk?
9. Bagaimana tingkat keberhasilan dari program
UPPKS?
10. Masalah atau kendala apa saja yang dihadapi dalam
pelaksanaan program UPPKS di Desa Pesisir?
Penyuluh Lapangan GAMBARAN 1. Permasalahan dan potensi apa yang dimiliki oleh
Kampung KB TEKNIS Desa Pesisir sehingga program UPPKS diterapkan
Kecamatan Besuki PELAKSANAAN disana?
PEMBERDAYAAN 2. Bagaimana bentuk penyadaran yang dilakukan agar
MELALUI UPPKS masyarakat bisa sadar akan potensi tersebut?
3. Bagaimana awal mula didirikannya UPPKS di Desa
Pesisir?
4. Apakah ada sosialisasi kepada masyarakat Desa
Pesisir sebelum diterapkannya program UPPKS?
5. Bagaimana tahap-tahap pelaksanaan program
UPPKS? Mulai dari pertemuan rutin sebulan sekali,
pembahasan produk yang akan diolah, proses
produksi, pengemasan dan pemasaran produk?
6. Bagaimana proses pemberdayaan yang dilakukan
terhadap anggota UPPKS?
-Pelatihan berwirausaha. Dilakukan dimana? Kapan
waktunya? Yang mengisi siapa dan materi yang
diberikan apa saja? Tujuannya apa?
-Pelatihan mengelola produk. Dilakukan dimana?
Kapan wkatunya? Yang mengisi siapa dan materi
yang diberikan apa? Pesertanya berapa?
-Pelatihan peningkatan kualitas produk. Dilakukan
dimana? Kapan wkatunya? Yang mengisi siapa dan
materi yang diberikan apa? Pesertanya berapa?
Tujuannya apa?
-Pelatihan penyuluhan keamanan pangan oleh
dinkes
-Pelaihan keikutsertaan berKB
7. Apakah monitoring dan evaluasi rutin dilakukan?
Lalu bagaimana kondisi dan perkembangan UPPKS
Desa Pesisir saat ini?
8. Upaya apa saja yang telah dilakukan untuk
memandirikan anggota kelompok UPPKS?
9. Hambatan atau kendala apa saja yang dihadapi
selama pelaksanaan program UPPKS?
10. Darimana sumber pendanaan program UPPKS?
Apakah ada dana khusus dari kecamatan yang
dialkoasikan kepada UPPKS atau Kampung KB?
1. Siapa saja yang menjadi anggota UPPKS?
Ketua Kelompok
2. Apakah perbedaan anggota UPPKS individu dan
UPPKS Desa Pesisir kelompok?
3. Apa saja yang dilakukan dalam membahas produk
Besuki Situbondo
yang akan di olah?
4. Bagaimana pemasaran produk UPPKS?
5. Darimana pendaan program UPPKS?
6. Bagaimana bentuk penyadaran kepada masyarakat
dalam program UPPKS?
7. Bagaimana partisipasi anggota UPPKS dalam
mengkuti kegiatan yang ada di dalam UPPKS?
8. Apa saja syarat menjadi anggota UPPKS?
9. Bagaimana pemilihan bahan dalam membuat
produk?
10. Apa yang dilakukan dalam penyuluhan keamanan
produk?
11. Apakah ada perbaikan dalam program UPPKS?
12. Bagaimana perbaikan lingkungan yang dilakukan
dalam program UPPKS?

1. Bagaimana cara mendapatkan bahan yang akan


Anggota Kelompok
digunakan untuk mengolah produk?
UPPKS Desa Pesisir 2. Apa saja keuntungan yang didapatkan setelah
mengikuti program UPPKS?
Besuki Situbondo
3. Apakah ada pameran atau workshop dalam program
UPPKS?
4. Apakah pernah melakukan pinjaman modal selama
menjadi anggota UPPKS?
5. Apa saja bantuan yang pernah diterima selama
menjadi anggota UPPKS?
6. Pelatihan apa saja yang pernah diikuti dalam
program UPPKS?
7. Apakah ada tinjauan dari pendamping selama
mengikuti program UPPKS?
8. Apakah ada peningkatan pendapatan setelah
mengikuti program UPPKS?

Anda mungkin juga menyukai