Anda di halaman 1dari 4

Pengujian Korelasi

Kasus
Dalam suatu kelas di SD Jambunada yang berjumlah 43 siswa, diperoleh informasi terkait:
1. nilai tes awal kemampuan membaca (skor 0-10),
2. nilai tes akhir kemampuan membaca (skor 0-10), dan
3. nilai tes kemampuan menulis (skor 0-100).

Data dari ketiga tes tersebut disajikan sebagai berikut:

Tes Awal Tes Akhir


Siswa Tes Menulis
Membaca Membaca
(x) (y) (z)
jumlsh jumlah
Jumlah
sigma siswa
siswa
1 8 9 85
2 7 9 74
3 6 9 88
4 6 7 55
5 8 7 59
6 9 8 67
7 3 5 58
8 2 5 60
9 4 3 44
10 5 6 47
11 3 4 35
12 3 5 70
13 3 7 75
14 4 5 48
15 4 4 48
16 6 7 77
17 7 8 83
18 6 9 90
19 6 9 92
20 2 7 75
21 2 3 63
22 8 8 68
23 7 8 73
24 4 6 65
25 4 4 45
26 2 3 32
27 1 4 37
28 7 6 59
29 7 8 67
30 6 6 56
31 3 5 54
32 4 5 43
33 2 4 44
34 4 8 81
35 6 5 60
36 7 7 74
37 5 5 53
38 2 4 42
39 4 5 48
40 4 6 63
41 5 6 72
42 1 3 31
43 2 4 38

Pertanyaan:
1. Seberapa kuat hubungan antara kemampuan membaca awal dan akhir siswa di SD
Jambunada tersebut? Tafsirkan dengan baik!
2. Jika kita ingin mengetahui apakah ada hubungan antara kemampuan membaca dan
kemampuan menulis siswa SD Jambunada, bagaimana langkah Anda untuk
mengetahui ada/tidak adanya hubungan tersebut?
3. Seberapa kuat/lemah hubungan yang terjadi antara kemampuan membaca dan menulis?

Jawab
1. Uji Normalitas
H0 = Data Terdistribusi Normal dengan kriteria sig ≥ 0,05
H1 = Data Tak Terdistribusi Normal dengan kriteria sig < 0,05

Hasil Uji Statistik sebagai berikut :

Tests of Normality

Kolmogorov-Smirnova Shapiro-Wilk

Statistic df Sig. Statistic df Sig.

MembacaAwal ,150 43 ,016 ,949 43 ,055


MembacaAkhir ,159 43 ,008 ,931 43 ,013

a. Lilliefors Significance Correction

Dari hasil diatas, didapat bahwa (dari Shapiro-Wilk) ada salah satu variabel dengan
sig < 0,05 jadi data tak terdistribusi normal.

Karena Data Tak terdistribusi Normal, maka akan dilanjutkan perhitungan Uji Korelasi
Nonparametrik dengan Sperman-Rank, didapat hasil sebagai berikut :
H0 = Tidak ada hubungan dengan kriteria sig ≥ 0,05
H1 = Ada hubungan dengan kriteria sig < 0,05

Correlations

MembacaAwal MembacaAkhir

Correlation Coefficient 1,000 ,760**

MembacaAwal Sig. (2-tailed) . ,000

N 43 43
Spearman's rho
Correlation Coefficient ,760** 1,000

MembacaAkhir Sig. (2-tailed) ,000 .

N 43 43

**. Correlation is significant at the 0.01 level (2-tailed).


Dari hasil perhitungan tersebut, didapat nilai sig adalah 0,000....
Sehingga nilai sig < 0,05.
Jadi Terdapat hubungan antara antara kemampuan membaca awal dan membaca akhir.

Selanjutnya untuk mengetahui seberapa kuat hubungannya, perhatikan koefisien


korelasi yang mana bernilai 0,760
Berdasarkan tabel nilai korelasi berikut :
Nilai r Interpretasi Hubungan
0,00 - 0,199 Lemah Sekali
0,200 - 0,399 Lemah
0,400 - 0,599 Sedang
0,600 - 0,799 Kuat
0,800 - 1,000 Kuat Sekali

Maka terdapat hubungan yang KUAT.

2. Langkah – langkah yang dilakukan yaitu dengan Uji Korelasi.


Tapi sebelum itu harus ‘samakan’ terlebih dahulu skala nilai dari dua tes tersebut.
nilai Menulis
Jadi nilai dari tes menulis, diubah skala-nya menjadi 0-10 dengan cara ( )
10

3. Uji Normalitas
H0 = Data Terdistribusi Normal dengan kriteria sig ≥ 0,05
H1 = Data Tak Terdistribusi Normal dengan kriteria sig < 0,05

Hasil Uji Statistik sebagai berikut :

Tests of Normality

Kolmogorov-Smirnova Shapiro-Wilk

Statistic df Sig. Statistic df Sig.

MembacaAkhir ,159 43 ,008 ,931 43 ,013


Menulis ,100 43 ,200 *
,976 43 ,486

*. This is a lower bound of the true significance.


a. Lilliefors Significance Correction

Dari hasil diatas, didapat bahwa (dari Shapiro-Wilk) ada salah satu variabel dengan
sig < 0,05 jadi data tak terdistribusi normal.

Karena Data Tak terdistribusi Normal, maka akan dilanjutkan perhitungan Uji Korelasi
Nonparametrik dengan Sperman-Rank, didapat hasil sebagai berikut :
H0 = Tidak ada hubungan dengan kriteria sig ≥ 0,05
H1 = Ada hubungan dengan kriteria sig < 0,05

Correlations

MembacaAkhir Menulis

Correlation Coefficient 1,000 ,855**

MembacaAkhir Sig. (2-tailed) . ,000

N 43 43
Spearman's rho
Correlation Coefficient ,855** 1,000

Menulis Sig. (2-tailed) ,000 .

N 43 43

**. Correlation is significant at the 0.01 level (2-tailed).

Dari hasil perhitungan tersebut, didapat nilai sig adalah 0,000....


Sehingga nilai sig < 0,05.
Jadi Terdapat hubungan antara antara kemampuan membaca akhir dan Menulis

Selanjutnya untuk mengetahui seberapa kuat hubungannya, perhatikan koefisien


korelasi yang mana bernilai 0,855
Berdasarkan tabel nilai korelasi berikut :
Nilai r Interpretasi Hubungan
0,00 - 0,199 Lemah Sekali
0,200 - 0,399 Lemah
0,400 - 0,599 Sedang
0,600 - 0,799 Kuat
0,800 - 1,000 Kuat Sekali
Maka terdapat hubungan yang KUAT.

Anda mungkin juga menyukai