Anda di halaman 1dari 1

PEMERINTAH KABUPATEN BUNGO

DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS RANTAU PANDAN
Jln. RM Taher Ds. Rantau Pandan Kec. Rantau Pandan Kode Pos. 37261
e-mail : puskesmasrpandan@gmail.com

Rantau Pandan, Maret 2022

Nomor : 445 / 121 / PKM-RP/ 2021 Kepada Yth,


Lamp : 1 (Satu) Berkas
Sifat : Penting Kepala Sekolah
Perihal : Pemberitahuan Pelaksanaan Sosialisasi ____________________
dan Pemberian Tablet Tambah Darah di
Bagi Remaja Putri dan Pemeriksaan Tempat
Kebugaran Bagi Siswa

Assalamu’alaikum Wr. Wb
Puji syukur kepada Allah SWT karena sampai saat ini kita masih diberi nikmat dan
rahmat yang tiada terhingga. Doa dan harapan kami semoga Bapak/Ibu dalam keadaan sehat
wal’afiat dan senantiasa sukses melaksanakan aktivitas sehari-hari.
Sehubungan dengan akan dilaksanakannya kegiatan Sosialisasi dan Pemberian Tablet
Tambah Darah Bagi Remaja Putri dan Pemeriksaan Kebugaran Bagi Siswa. Bersama ini kami
memohon kesediaan Bapak/Ibu Kepala Sekolah agar dapat mendukung kegiatan ini sesuai
dengan jadwal sebagai berikut.

Tanggal
No Nama Sekolah Waktu
Pelaksanaan
1 SMA Negeri 8 Bungo 31 Maret 2022 08.30 s/d Selesai
2 SMP Negeri 1 Rantau Pandan 29 Maret 2022 08.30 s/d Selesai
3 SMP Negeri 4 Rantau Pandan 25 Maret 2022 08.30 s/d Selesai
4 SMP Negeri 5 Rantau Pandan 30 Maret 2022 08.30 s/d Selesai
5 Ponpes Tahfizul Qur’an 26 Maret 2022 08.30 s/d Selesai

Untuk berlangsungnya kegiatan ini kami harapkan pihak sekolah dapat menyediakan
Infokus dan Pengeras Suara serta menginstruksikan siswa/i untuk membawa air minum karena
Tablet Tambah Darah akan diminum secara bersama-sama disekolah.
Demikianlah Pemberitahuan ini kami sampaikan. Atas perhatiannya, kami ucapkan
terima kasih. Wassalamu’alaikum Wr. Wb

Mengetahui,
Kepala UPT Puskesmas Rantau Pandan

M. Junaidi, SKM
NIP: 196412311988031076

Anda mungkin juga menyukai