Anda di halaman 1dari 4

PEMBERIAN KAPSUL VITAMIN A

DOSIS TINGGI
No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman : 1/1
Tanda Tangan Kepala Puskesmas
Puskesmas
dr. Budi Mulyanto
Karangayu
NIP. 196710242007011016
1. Pengertian 1. Pemberian kapsul Vitamin A pada bayi (6-11 bl) biru
(100.000 IU) setiap bulan Februari dan Agustus
2. Pemberian kapsul Vitami8n A pada anak balita (12-59 bl)
merah setiap bulan Februari dan Agistus

2. Tujuan Mencegah kekurangan vitamin A pada bayi dan balita

3. Kebijakan Keputusan Kepala Puskesmas Karangayu


Nomor :
Tentang : Kebijakan Penyelenggaraan UKM Puskesmas
Karangayu

4. Referensi a. Buku pedoman Pelayanan Gizi di Puskesmas, Kemenkes


RI 2014
b. Buku Panduan kader Posyandu , Kemenkes tahun 2013
c. Buku “Apa dan Mengapa Tentang Vitamin A, Depkes RI
tahun 2005

5. Prosedur / a. Persiapan
Langkah- 1. Menyiapkan data jumlah sasaran
langkah 2. Mengecek ketersediaan kapsul Vitamin A biru dan Merah
3. Menghitung kebutuhan Vitamin A
4. Mengajukan kebutuhan kapsul Vitamin A biru dan merah
5. Membuat rencana Distribusi

b. Pelaksanaan
1. Bekerjasama dengan Pembina wilayah kader
mendistribusikan kapsul Vitamin A dosis tinggi pada
sasaran pada hari buka Posyandu di bulan Februari dan
Agustus
2. Kader Posyandu mencatata hasil pemberian kapsul
Vitamin A setelah Posyandu selesai
3. Bersama kader mensweeping sasaran yang tidak hadir
pada hari buka Posyandu untuk mendapatkan kapsul
vitamin A setelah Posyandu selesai
4. Petugas pelaksana gizi Puskesmas merekap hasil
pemberian kapsul Vitamin A dosis tinggi
5. Petugas Pelaksana Gizi Puskesmas melaporkan hasil
distribusi dan pemberian kapsul vitamin A setiap bulan
Februari dan Agustus

6. Unit terkait a. Petugas gizi


b. Petugas Pembina wilayah
c. Kader Posyandu
PEMBERIAN KAPSUL VITAMIN A
DOSIS TINGGI
No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman : 1/1
Tanda Tangan Kepala Puskesmas
Puskesmas
dr. Budi Mulyanto
Karangayu
NIP. 196710242007011016
REKAMAN HISTORIS PERUBAHAN

NO. YANG DIUBAH ISI PERUBAHAN TGL. MULAI


DIBERLAKUKAN
PEMBERIAN KAPSUL VITAMIN A DOSIS
TINGGI
No. Kode :

Terbitan :

No. Revisi :
DAFTAR
TILIK
Tanggal Mulai : 30 April 2016
Berlaku

Halaman : 1/1

Unit : …………………………………………………………

Nama Petugas : …………………………………………………………

Tanggal Pelaksana : …………………………………………………………

No Kegiatan Ya Tidak Tidak


Berlaku

1. Apakah petugas melakukan persiapan


1. Menyiapkan data jumlah sasaran
2. Mengecek ketersediaan kapsul Vitamin A
biru dan Merah
3. Menghitung kebutuhan Vitamin A
4. Mengajukan kebutuhan kapsul Vitamin A
biru dan merah
5. Membuat rencana Distribusi
2. Apakah petugas melaksanakan
1. Bekerjasama dengan Pembina wilayah
kader mendistribusikan kapsul Vitamin A
dosis tinggi pada sasaran pada hari buka
Posyandu di bulan Februari dan Agustus
2. Kader Posyandu mencatata hasil
pemberian kapsul Vitamin A setelah
Posyandu selesai
3. Bersama kader mensweeping sasaran
yang tidak hadir pada hari buka Posyandu
untuk mendapatkan kapsul vitamin A
setelah Posyandu selesai
4. Petugas pelaksana gizi Puskesmas
merekap hasil pemberian kapsul Vitamin A
dosis tinggi
5. Petugas Pelaksana Gizi Puskesmas
melaporkan hasil distribusi dan pemberian
kapsul vitamin A dengan stok/sisa ke Dinas
Kesehatan setiap tanggal 5 bulan Februari
dan Agustus

Jumlah

Compliance rate (CR) ……………………………………………%

………………………………………..
Pelaksana/Ouditor

Anda mungkin juga menyukai