Anda di halaman 1dari 1

Dampak isu korupsi bila tidak diselesaikan

1. Kurangnya tingkat kepercayaan masyarakat akan pemerintah


2. Korupsi akan terus menjadi budaya di Indonesia, masyarakat akan menganggap hal wajar
tentang korupsi
3. Dampak pemulihan ekonomi masyarakat yang terhambat.

Solusi alternatif penyelesaian isu yang di tawarkan dari kelompok kami

1. Pemerintah membuat kebijakan hukuman koruptor yang membuat efek jera, dan menerapkan
kebijakan tersebut dengan sebaik mungkin.
2. Membuat pengawasan ketat terhadap pelaku bisnis yang bekerja sama dengan pemerintahan
sehingga tidak terjadi gratifikasi yang dilakukan oleh pihak pebisnis dengan pihak pemerintah
3. Di dalam pendidikan dibuat kurikulum extra anti korupsi sejak dini bila memungkinkan semenjak
tingkat sekolah dasar agar generasi penerus tidak melanjutkan budaya korupsi
4. Dibuatnya komunitas antikorupsi di tengah-tengah masyarakat, yang mampu mengedukasi
masyarakat sehingga masyarakat sadar akan bahayanya korupsi. Dan juga sebagai sarana
masyarakat untuk melakukan pengaduan bila masyarakat menemukan indikasi adanya tindak
pidana korupsi.
5. Media tidak hanya melakukan pemberitaan tentang kasus korupsi tapi jugaberperan aktif dalam
ikut mengedukasi masyarakat tentang cara pengendalian korupsi, media juga bisa menggunakan
pelabelan konotasi negatif bagi pelaku korupsi dengan sebutan “MALING/PENCURI UANG
RAKYAT” bagi pelaku korupsi, bukan lagi dengan sebutan “KORUPTOR”

Anda mungkin juga menyukai