Anda di halaman 1dari 1

PENYIMPANAN REAGENSIA

No. Dokumen : Revisi : Halaman :


RSU AN - NISAA
275.LAB.11.18 0 1/1

Standar Prosedur
Direktur
Operasional
Tanggal Terbit

30.11.2018

dr. Devvy Megawati


Pengertian Tata cara penyimpanan reagensia untuk memudahkan pengaturan
dan pemantauan reagensia berkaitan dengan waktu, lokasi, tingkat
keamanan dan pencatatan penyimpanan
Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah – langkah untuk penyimpanan
reagensia
Kebijakan SK Direktur RSAN Nomor : 982/RSAN/SK/XI/2018 tentang
pelayanan Laboratoratorium
Prosedur  Reagensia harus disimpan sesuai ketentuan yang ada pada
leaflet atau brosur.
 Reagensia yang kadaluwarsanya pendek di letakkan di baris
depan
 Untuk reagensia yang berbahaya / mudah terbakar simpan di
gudang reagen laboratorium yang bertanda API
 Harus ada etiket / label yang mencantumkan nama atau kode
bahan, tanggal produksi,tanggal kadaluwarsa, nomor batch.
 Penyimpanan harus memperhatikan suhu :

Suhu kamar 200 – 250 C


Suhu lemari es 40 - 80 C
Suhu beku -200 – -500 C
Unit Terkait  Gudang farmasi
 Gudang laboratorium

Anda mungkin juga menyukai