Anda di halaman 1dari 2

SOAL SELEKSI KSN-SEKOLAH

SMAIT BAITUL MUSLIM LAMPUNG TIMUR


TAHUN AJARAN 2021/2022

1.Pada waktu belakangan ini, masyarakat dunia sering kali dihadapkan pada pemberitaan-
pemberitaan mengenai perubahan iklim yang melanda dunia ini. Baik pemberitaan mengenai
dampak-dampaknya, maupun fenomena-fenomena perubahan iklim yang terjadi belakangan ini.
Perubahan iklim menjadi tantangan bersama masyarakat dunia secara keseluruhan. Beberapa
aturan internasional telah dihasilkan mengenai perubahan iklim, salah satu yang termahsyur
adalah Protokol Kyoto. Pertanyaan:

a. Apa yang menyebabkan terjadinya perubahan iklim?


b. Apa inti dari Protokol Kyoto?

2. Sebutkan dua faktor yang dapat menurunkan kandungan karbon di atmosfer?

3. Apa yang dimaksud dengan perdagangan karbon serta sebutkan langkah yang menurut Anda
perlu dilakukan pemerintah Indonesia dalam menghadapi perdagangan karbon tersebut?

4.Perhatikan peta kepadatan penduduk dunia berikut ini!

Mengapa tidak ada wilayah dengan kepadatan penduduk tinggi di wilayah Lingkar Arktik?

5. Jelaskan tiga tempat yang berpotensi untuk berkembang menjadi permukiman kumuh (Slum
Area) di kota-kota pada negara-negara berkembang?
LEMBAR JAWABAN

NAMA :
KELAS :

Anda mungkin juga menyukai