Anda di halaman 1dari 6

PROPOSAL

Majalah As Syifa KaLAM


Nomor : 103/P/As Syifa/KaLAM/BEM FK UGM/VI/13

I. LATAR BELAKANG
Keluarga Muslim Cendikia Medika (KaLAM) adalah suatu organisasi
keagamaan yang bertugas untuk merecharge nilai-nilai religius, spiritual dan
menambah wawasan mahasiswa muslim Fakultas Kedokteran UGM, khususnya untuk
mahasiswa baru FK UGM 2013. Oleh karena itu salah satu media yang digunakan
adalah majalah yang bernama As syifa.

II. NAMA KEGIATAN


Nama kegiatan ini adalah “Majalah As Syifa KaLAM “

III. DESKRIPSI
Majalah As Syifa KaLAM merupakan salah satu media yang di adakan oleh
Keluarga Muslim Cendikia Medika (KaLAM) FK UGM sebagai usaha untuk
membangun nilai-nilai moral dan spiritual serta menyebarkan wawasan keislaman di
tengah-tengah civitas akademika khususnya bagi mahasiswa baru muslim fakultas
kedokteran Universitas Gadjah Mada. As Syifa memiliki arti yaitu obat, maksud obat
adalah mengobati keingintahuan tentang FK dan terutama menunjukkan keislaman di
FK.

IV. TUJUAN KEGIATAN


1. Memberi pengetahuan dan pemahaman keislaman dengan media majalah setiap
tahunnya.
2. Sarana pengingat dalam hal kebaikan.
3. Melatih diri untuk berpikir tanggap, kritis, peka, dan memiliki solidaritas terhadap
polemik, dinamika, fenomena serta problematika.
4. Mengasah kemampuan jurnalistik, desaign grafis, dan kreatifitas pengurus

V. SASARAN KEGIATAN
Seluruh mahasiswa baru muslim Fakultas Kedokteran UGM

VI. WAKTU DAN PELAKSANAAN


Waktu : 5 September 2013
Tempat: Lingkungan FK UGM

VII. SUSUNAN PANITIA


Terlampir
VIII. RENCANA ANGGARAN
Terlampir

IX. PENUTUP
Demikian proposal kegiatan Majalah As Syifa KaLAM ini kami susun untuk
memberikan gambaran mengenai kegiatan yang akan dilaksanakan, dengan harapan dapat
dijadikan bahan pertimbangan dan pedoman penyelenggaraan kegiatan. Kami menyadari
bahwa di dalam penyusunan maupun penyampaian proposal ini masih banyak terdapat
kekurangan, oleh karena itu kami berharap kepada semua pihak untuk memberikan
dukungan dan saran agar kegiatan ini dapat berjalan sesuai dengan yang diharapkan. Atas
perhatian dan dukungan yang diberikan, kami mengucapkan terima kasih.
LEMBAR PENGESAHAN
MAJALAH AS SYIFA KALAM 1434 H/2013

Yogyakarta, 26 Juni 2013

Hormat kami,
Ketua Panitia Sekretaris

Labiqotul Fatiyasani Nandela Melandy Antika


NIM 12/335419/KU/15231 NIM 12/335407/KU/15219

Ketua KALAM

Albistamy Mosadi Putra


NIM 11/317434/KU/14666

Menyetujui,
Presiden Mahasiswa Senat Mahasiswa
FK UGM FK UGM

Fahmi Zahwan Khinana Widya Wulandari


NIM 11/312470/KU/14369 NIM 10/299231/KU/13903

Mengetahui,
Wakil Dekan Bidang Akademik,Kemahasiswaan & Alumni
Fakultas Kedokteran UGM

dr. Ova Emilia, M.Med.Ed.,Sp.OG(K).,Ph.D


NIP. 19640219 199003 2 001
Lampiran 1
SUSUNAN PANITIA PELAKSANA

Pelindung : Prof.Dr.dr. Teguh Aryandono, Sp.B(K)Onk


Penanggung Jawab : Fahmi Zahwan Khinana
Ketua Kegiatan : Labiqotul Fatiyasani (GK 2012)
Sekretaris : Nandela Melandy Antika (IK 2012)
Bendahara : Aninda Hanifah (GK 2012)
Editors : Ahmad Muzakky (PD Reg 2012)
Ahmad Musthofa (PD Reg 2011)
Graphic Designers : Arinda Putri Pratiwi (PD 2011)
Aditya Rifqi Fauzi (PD Reg 2012)
Reporters : Ibnu Pradatama (PD Reg 2012)
Setyani Nurul Chotimah (PD Reg 2012)
Khaerani Arista Dewi (PD Inter 2012)
Publication : Wemy Setya Wicaksono (IK 2011)
Ulhy Fandani (IK 2012)
Marketing : Nabila Huda Utami (IK 2012)
Mia Ayu Luvita Aswari (IK 2012)
Lampiran 2
RINCIAN DANA
Pengadaan Majalah As Syifa
Pemasukan
Total RKAT :Rp 800.000,00

Pengeluaran
a. RKAT
1. Cetak Buletin Nervus Rp 700.000,00
2. Cetak Cover Buletin Nervus Rp 100.000,00+

Total Rp 800.000,00
PROPOSAL
Majalah As Syifa

FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS GADJAH MADA
YOGYAKARTA
2013

CP : Labiq (085724221491)

Anda mungkin juga menyukai