Anda di halaman 1dari 27

LAPORAN AKHIR

PERINGATAN HARI JANTUNG SEDUNIA


BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS DHARMAS INDONESIA
TAHUN 2022

TIM PENGUSUL

N Nama NIDN Jabatan


O
1. Dr. Amar Salahuddin, M.Pd 1024048901 Warek III UNDHARI
2 Embun Nadya,S. Tr. Keb. M. Keb 1021069301 Pembina
3 Evin Noviana Dosen Pendamping
4. Iftita rahma 2001011013 Ketua Pelaksana
5. Rahma windi 2101041016 Sekretaris
6. Ainun jariyah 2101041002 Bendahara

BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA


FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS DHARMAS INDONESIA
TAHUN 2022
RINGKASAN

Kuliah umum dalam memperingati hari jantung sedunia ini dilaksanakan pada
tanggal 28 0ktober 2022 dan dilaksanakan di Auitorium dan dihadiri oleh seluruh
fakutas ilmu kesehatan.perkembangan ilmu pengetahuan tentang kardiovaskular
berguna dalam memenuhi kebutuhan masyarakat akan pelayanan kardiovaskular
yang cenderung semakin bertamabah.menurut estimasi para ahli badan keseahatan
sedunia PBB (WHO).setiap tahun sekitar 50% penduduk dunia meninggal akibat
penyakit jantung dan pembuluh darah.berdasarkan data riskesdas menunjukkan
prevalensi penyakit kardiovaskular seperti hipertensi meningkat.organisasi federasi
jantung sedunia memprediksi penyakit jantung akan menjadi penyebab utama
kematian di negara asia pada tahun 2010.Memiliki makna hari jantung sedunia yang
sehat merupakan anugrah yang harus kita jaga dengan baik dan dapat bermanfaat
bagi orang lain yaitu dengan terlibat langsung dalam upaya pencegahan.oleh karena
itu,Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Ilmu Kesehatan universitas Dharmas
Indonesia melaksanakan kegiatan kuliah umum ini guna untuk mengetahui serta
mencegah penyait jantung,serta menurunkan angka kematian akibat penyakit
jantung.

HALAMAN PENGESAHAN
LAPORAN AKHIR
KEGIATAN KUNJUNGAN SLB KOTO AGUNG
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS DHARMAS INDONESIA
TAHUN 2022

Judul Laporan : Program Kegiatan


Peringatan hari
jantung sedunia
Ketua Pelaksana : Iftita Rahma
Sekretaris : Rahma Windi
Bendahara : Ainun Jariyah

A. Seksi Acara
- Sandia Anand putri
- Novia Safitri
B. Seksi Perlengkapan
- Elvina Defiyanti
- Lia Amalia Putri

C. Seksi Humas dan Dokumentasi


- Cindy Putri Canata
- Asa Maharani.

D. Seksi Konsumsi
- Pumin Kesuma
- Anggun Sepiana
- Aprilia Safitri

Biaya yang diajukan : Rp.2.470.000


Biaya yang dicairkan : Rp. 1.600.000
Biaya yang digunakan : Rp. 1.500.000

Dharmasraya, 03 Agustus 2022

Ketua Pelaksana, Sekertaris,

Iftita Rahma Rahma Windi


NIM 2001011013 NIM 2101041016
Mengetahui

Pembina, Ketua DPM

Embun Nadya,S. Tr. Keb. M. Keb Rahmi Putri


NIDN 1021069301 NIM 1903061003

Menyetujui,
Wakil Rektor III Bidang Kemahasiswaan,
Alumni, Kerjasama dan Humas

Dr. Amar Salahuddin, M.Pd


NIDN 1024048901
KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah SWT, atas karunia yang dilimpahkan sehingga pelaksanaan
kegiatan Peringatan Hari Jantung Sedunia yang bertemakan Jaga Jantungmu Untuk Hidup Lebih Sehat
di Auditorium Dara Jingga dapat terlaksana dengan baik. Terselenggaranya program kegiatan
Peringatan Hari Jantung Sedunia ini tidak lepas berkat Kerjasama dan dukungan dari berbagai pihak,
sehingga sudah sepantasnya kami menggucapkan terimakasih kepada:

1. Rektor UNDHARI Bpk Dr. Gunawan Ali, M.Kom


2. Wakil Rektor III UNDHARI Bpk Dr. Amar salahuddin, M. Pd
3. Dekan FIKES Ibu Evin Noviana Sari, S.ST, M.Keb
4. Pembina Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Dharmas Indonesia
(BEM FIKES UNDHARI) Ibu Embun Nadya,S. Tr. Keb. M. Keb
5. Pembina BEM KM FAKULTAS Selingkungan UNDHARI Bpk Ahmad Ilham
Asmaryadi, MA. M.Pd dan Ibu Sonia Ygulia Friska, M.Pd
Akhir kata, kami berharap semoga hasil kegiatan yang kami selenggarakan , semoga bermanfaat
bagi masyarakat dan pengembangan pengetauhan serta meningkatkan kualitas kinerja Badan
Eksekutif Mahasiswa Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Dharmas Indonesia (BEM FIKES
UNDHARI)

Dharmasraya,01 November 2022


Ketua Pelaksana

Iftita Rahma
NIM 2001011013
DAFTAR ISI

RINGKASAN......................................................................................................................i
HALAMAN PENGESAHAN...........................................................................................ii
KATA PENGANTAR......................................................................................................iii
DAFTAR ISI.....................................................................................................................iv
BAB I PENDAHULUAN...................................................................................................v
A. DASAR.......................................................................................................................1
B. MAKSUD DAN TUJUAN.........................................................................................2

A. Maksud......................................................................................................................2
B. Tujuan.......................................................................................................................2
BAB II PELAKSANAAN KEGIATAN..........................................................................3
A. Proses kegiatan..........................................................................................................3
B. Hambatan..................................................................................................................6
C. Hasil..........................................................................................................................7
BAB III PENUTUP.........................................................................................................10
A. Kesimpulan.............................................................................................................11
B. Saran........................................................................................................................12

i
DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Surat Tugas.....................................................................................................

Lampiran 2 Jadwal Kegiatan..............................................................................................

Lampiran 3 Angaran Biaya ...............................................................................................

Lampiran 4 Dokumentasi Kegiatan...................................................................................

1
BAB I
PENDAHULUAN

A. DASAR

1. Undang Undang Republik Indonesia Nomor 20, tahun 2003. Tentang Sistem Pendidikan
Nasional.
2. Undang Undang Republik Indonesia Nomor 12, tahun 2012. Tentang Pendidikan Tinggi.
3. Peraturan Pemerintah Nomor 4, tahun 2014. Tentang Penyelengaraan Pendidikan dan
Pengelolaan Pendidikan Tinggi.
4. Program Kerja Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Ilmu Kesehtan Universitas Dharmas
Indonesia (BEM FIKES UNDHARI) tahun 2022.

B. MAKSUD DAN TUJUAN


1. Maksud

Maksud dibuatnya laporan Kegiatan Hari jantung sedunia Anggota Badan Eksekutif
Mahasiswa Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Dharmas Indonesia adalah untuk
mengetahui apa hasil yang didapat oleh anggota dan tentang Kuliah umum yang sudah
diberikan oleh mahasiswa Fakultas Kesehatan Mengetahui apa saja kendala yang terjadi
dalam pelaksanaan kegiatan, kekurangan, hambatan, dan bisa dijadikan acuan kedepanya
agar tidak melakukan kesalahan yang sama.
2. Tujuan

Laporan ini bertujuan untuk menginformasikan dan sekaligus sebagai bahan evaluasi
terhadap pelaksanaan kegiatan Peringatan Hari Jantung Sedunia Badan Eksekutif Mahasiswa
Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Dharmas Indonesia tahun 2022 serta dapat dijadikan
pedoman dalam menyusun perencanaan, pengelolaan, dan pelaksanaan kegiatan berikutnya.

2
BAB II
PELAKSANAAN KEGIATAN

A. PROSES KEGIATAN
Adapun uraian tahapan pelaksanaan jika dijabarkan sebagai berikut :
1. Observasi pertama narasumber bersedia menjadi pemateri kuliah umum di
universitas dharmas indonesia dan berpartipasi dalam acara yang diselenggarakan
oleh BEM Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas dharmas indonesia.
2. Penyusunan proposal dilakukan setelah melakukan kegiatan observasi dengan
menggunakan data yang telah didapat dari observasi yang sudah dilaksanakan.
3. Koordinasi dengan Narasumber pada 23 oktober 2022 tentang perizinan
melakukan kegiatan
4. Penyiapan perlengkapan dan lokasi dilakukan pada 27 oktober 2022 pada tahap
ini adapun yang mencakup:
a. Jumlah siswa siswi FIKES
b. Jumlah Tamu Undangan yang terhormat
c. Lokasi Kuliah umum
d. Peralatan Kuliah Umum
5. Rangkaian kegiatan Kuliah Umum diawali sejak tanggal 28 oktober tepatnya hari rabu, ,
pada pagi mengadakan senam jantung harinya jam 06.00 WIB s.d selesai, melaksanakan
senam di pagi hari yang diikuti oleh seluruh fakultas kesehatan serta seluruh anggota
Badan eksekutif fakultas ilmu kesehatan (BEM FIKES) Yang bertempatan di Lapangan
kampus undhari. dilanjutkan dengan kegiatan cek kesehatan gratis dan pembagian
Leaflet bertempatan di depan klinik undhari.

6. Pada tanggal 28 Oktober,pada jam 08:00 s/d 13:00 WIB kegiatan umum sudah mulai
dengan pembukan kegiatan yang dibuka oleh Bapak Rektor Universitas dharmas
indonesia yaitu Bapak Gunawan Ali M.KOM serta di ikuti oleh seluruh mahasiswa
Fakultasb Universitas dharmas indonesia.

7. Pada tanggal 28 oktober 2022, 09:00 s/d 10:00 WIB kegiatan narasumber dalam
penyampaian pemateri 1 oleh bapak Dr. Rufaldi Fernando yang menyampaikan
pencegahan penyakit jantung harus dilakukan sejak usia muda,terutama dikalangan
mahasiswa.

8. Pada pukul 10.00 WIB s.d selesai Dilanjutkan dengan kegiatan narasumber
penyampaian pemateri oleh ibuk Hj.Muliati,Amd.,M.keb,.SKM,.M.Kes Menyampaikan

4
bahwa penyakit hipertensi adalah gejala utama penyakit jantung pada ibu hamil.

9. Pada pukul 13.00 Acara selesai dilanjtkan dengan sesi foto bersama dan penyerahan
piagam kepada Narasumber yaitu bapak Dr.Rufaldi dan Ibuk
Hj.Muliati,Amd.,M.keb,.SKM,.M.Kes bertempatan di Auditiorum Dar Jingga
Universitas Dharmas Indonesia.
B. Hambatan
Selama kegiatan berlangsung terjadi beberapa hambatan antara lain:
- Anggota
• Kuranganya partisipasi anggota Badan Eksekutif
Mahasiswa Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas
Dharmas Indonesia dalam kegiatan.
• Kurangnya antusias anggota dalam mengikuti kegiatan.
• Anggota kurang disiplin dan tepat waktu

C. Hasil Kegiatan
Dari kegiatan yang telah dilaksanakan dan diikuti dapat dicapai hasil
sebagai berikut :

1. Dapat menilai sejauh mana anggota Badan Eksekutif Mahasiswa


Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Dharmas Indonesia
berpartisipasi dalam kegiatan Kuliah Umum.
2. Meningkatkan SDM dalam menciptakan dan mengembangkan
budi pekerti dan sikap toleransi yang baik.
3. Dapat menilai sejauh mana pengetahuan dan keterampilan serta
kekompakan anggota.
4. Tumbuh dan berkembangnya wawasan berpikir, berlatih dan
bersikap potensial terhadap setiap anggota.
5. Mahasiswa dapat mengetahui serta saling menghormati dan
Membantu sesama dengan adanya kegiatan Kuliah umum.
6. Kuliah Umum dapat merasa diperhatikan terhadap mahasiswa
Fakkultas Ilmu Kesehatan dengan adanya kegiatan Kuliah umum
yang di selenggarakan oleh Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas
Ilmu Kesehatan Universitas Dharmas Indonesia
.

5
BAB III
PENUTUP
A. Kesimpulan

Kegiatan Kuliah Umum dalam rangka memperingati Hari jantung sedunia adalah kegiatan
yang dibuat oleh Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Dharmas
Indonesia tahun 2022 pada Hari Rabu , 28 september 2022 yang berupa kegiatan peringatan hari
jantung sedunia universitas dharmas indonesia menyelenggarakan berbagai kegiatan yaitu di
awali dengan senam jantung sehat dan kuliah umum yang bertemakan “jaga jantungmu untuk
hidup lebih sehat”yang bertempat di Auditoium dara jingga kampus undhari ,dengan rangkaian
kegiatan kuliah umum dengan penyampaian materi oleh pemateri 1 dan 2 dari dokter dan ketua
IBI yang di ikuti oleh seluruh mahasiswa fakultas kesehatan.Salah satu tujuan diadakannya
kegiatan Kunjungan Kuliah umum di ruangan auditorium universitsas dharmas indonesia adalah
untuk mengetahui pentingnya menjaga jantungmu agar lebih sehat serta mengetahui bahayanya
penyakit jantung bagi kesehatan tubuh terutama di kalangan masyarakat.untuk meningkatkan
perhatian masyarakat terhadap penyakit jantung serta bagaimana pencegahan dan
dampaknya.semoga kuliah umum ini dapat bermanfaat bagi kita semua dan kedepannya kita juga
bisa untuk menjaga kesehatan jantung dengan lebih baik jelasnya.kegiatan kuliah umum dalam
rangka memperingatin Hari Jantung Sedunia dapat berjalan dengan baik,lancar, dan sukses.
B. Saran

Untuk pelaksanaan kegiatan ini kedepan diharapkan :


1. Mempertahankan kerjasama yang baik dengan instansi terkait.
2. Kegiatan ini terus dilaksanakan secara berkelanjutan.
3. Anggota Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Dharmas
Indonesia ditingkatkan baik kuantitas maupun kualitas.
4. Tetap kompak dalam menjalin tali silaturahmi di setiap anggota Badan Eksekutif
Mahasiswa Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Dharmas Indonesia

6
LAMPIRAN

7
8
SURATTUGAS
Nomor : 002/ST/BEM KM-FIKES/IV/2022

Yang bertanda tangan di bawah ini Pembina Badan eksekutif mahasiswa Fakultas ilmu
kesehatan dan Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan dan dekan fakultas ilmu kesehatan
Universitas Dharmas Indonesia, memberi izin sekaligus menugaskan kepada:

No Nama Dosen NIDN/NIM Jabatan


1 Embun Nadya.S,Tr,Keb.M.Keb 10211069301 Dosen FIKES
2 Dr. Amar Salahuddin, M.Pd 1024048901 Dosen PGSD
4 Evin Noviana,S.ST.,M.Keb Dosen FIKES

Bahwasannya akan mel.aksanakan tugas sebagai “Pembina


Pendampingan Peringatan Hari jantung sedunia” yang
diselenggarakan pada:

Hari : RABU
Tanggal : 28 SEPTEMBER 2022
Pukul : 08.00 – 13.00 WIB s/d Selesai

Tempat : Auditorium Dara Jingga

Demikian surat tugas ini dibuat agar dapat digunakan sebagaimana mestinya.

Dharmasraya, 25 Maret 2022 Dekan


FKIP UNDHARI

Moh Rosyid Mahmudi, M.Si


NIDN 1006108701
9
10
Lampiran 2 : Jadwal dan Bentuk kegiatan

JADWAL KEGIATAN
KUNJUNGAN SLB KOTO AGUNG
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS DHARMAS INDONESIA
TAHUN 2022

Penanggung
No Waktu Kegiatan Keterangan
Jawab
Sabtu, 28 September 2022
Apel pagi diikuti oleh panitia pelaksana
1. 06.00 – 06.15 Apel Pagi dan seluruh anggota Bem Fikes untuk Asa
menrima informasi dan cek kekuatan
Panitia Pelaksana mempersiapkan
perlengkapan senam seperti musik.sound
2. 06.15-06,30 Persiapan Senam Jantung Ainun
sistem musik,sound sistem dan instruktur
senam
Seluruh Dosen dan mahasiswa Fikes
3. 06.30-07.00 Senam Jantung melaksankan senam jantung Iif
menggunakan pakaian olahraga
Panitia pelaksana mempersiapkan aca
4. 07.00-08-00 Persiapan Kegiatan
pembukaan Lia
Pembukaan kegiatan peringatan hari
5. 08.00-08.30 Pembukaan jantung sedunia sedunia dibuka oleh Iif
rektor undhari /yang mewakili
Panitia pelaksana memberikan sedikit
6. 08.30-08.40 Ice Breaking arahan dan hiburan kepada pesera Sandia
kuliah umum
Panitia pelaksana mempersiapkan
7. 08.40-09.00 Persiapan materi PPT,CV dan konfirmasi pemateri Novia
mengenai materi yang akan disampaikan
Materi pertama tentang pengenalan tanda
8. 09.00-10.30 Materi 1 Novia
dan gejala dan pengendalian faktor resiko
11
penyakit jantung koroner,yang akan di
sampaikan oleh pemateri
Panitia pelaksana memfasilitsi peserta
kuliah umum untuk bertanya kepada
9. 10.30-10.50 Sesi Tanya Jawab Novia
pemateri pertama terkait materi yang
telah disampaikan
Panitia pelaksana memberikan sedikit
10. 10.50-11.00 Ice Breaking arahan dan hiburan kepada peserta kuliah Sandia
umum
Materi kedua tentang menjaga kesehatan

11. 11.00-12.30 Materi 2 jantung pada ibu hamil yang akan Sandia
disampaikan oleh pemateri dari IBI

Panitia pelaksana memfasilitas peserta


kuliah umum untuk bertanya kepada
12. 12.30-12.50 Sesi tanya Jawab Sandia
pemateri kedua terkait materi yang telah
disampaikan
Acara selesai dilanjutkan dengan foto
13. 12.50-13.00 Penutup bersama Windi

12
13
Lampiran 3 : Anggaran Biaya Kegiatan Aksi Sosial Ramadhan

ANGGARAN BIAYA
KEGIATAN KULIAH UMUM DALAM RANGKA PERINGATAN HARI JANTUNG SEDUNIA

1. Rincian Alokasi Dana


NO KEGIATAN KETERANGAN DEBIT KREDIT JUMLAH

1 Sumber dana Proposal Rp. 1.600.000 Rp.1.600.000 Rp. 1.600.000

2 Perlengkapan Spanduk ukr 4 x 2 Rp. Rp. 500.000


400.000(BJI)
Spanduk ukr 2 x 1
Rp. 100.000
Lakban @20.000 Rp. 20.000
* 1 buah

HVS 1 Rim x@50.000 Rp. 100.000 Rp. 570.000

Kertas Linen 2 Rim x Rp. 100.000


@50.000
Tinta 3 x @150.000 Rp. 150.000

Doorprise x @100.000 Rp. 100.000


Rp. 100.000
Frame 2 x@50.000
3 Konsumsi Aqua Botol menengah Rp. 50.000 Rp.400.000
1 dus x @50.000

14
Snack tamu Rp.200.000
dan pemateri
40 x @5.000
Aqua gelas 2 dus Rp.40.000
X @20.000

Konsumsi pemateri Rp. 60.000


2 x @30.000

Buah @50.000 Rp.50.000

15
5 Seksi acara Honorium pemateri Rp. 1.500.000 Rp.1.500.000
dan kegiatan 2x @750.000
JUMLAH AKHIR Rp. 1.500.000

TOTAL Rp.2.470.000

Ket:

Penggalangan dana Kampus Rabu pagi Rp. 245.000,00

Penggalangan dana Asrama

-Rusunawa Laki-laki Rp. 174.500,00

-Rusunawa Perempuan Rp. 141.000,00

-Dara D Rp. 77.000,00

-Panji Ikhsan Rp. 92.000,00

JUMLAH Rp. 729.000,00

16
2. Lampiran Transaksi

1. Nota Spanduk

2. Nota Cat

17
3. Nota perlengkapan

18
4. Nota belanja konsumsi

18
Lampiran 4 : Dokumentasi Kegiatan

Gambar 1 sambutan ketua pelaksana gambar 2 sambutan pembukaan kegiatan

Gambar 3 pembukaan kegiatan Gambar4 foto bersama pembukaan

19
Gambar 5 pembersihan museum Gambar 6 pembersihan lingkungan museum

Gambar 6 & 7 pemasangan tenda pemeriksaan kesehatan gratis dan rumah baca

Gambar 8 & 9 kegiatan berbagi takjil gratis kepada warga sekitar

20
Gambar 10,11,12&13 buka bersama masyarakat sekitar

Gambar 14 & 15 mengecat kembali pagar pemakaman raja raja siguntur

21

Anda mungkin juga menyukai