Anda di halaman 1dari 3

MENGUKUR TINGGI BADAN

No. Dokumen :

No. Revisi :0
SOP Tanggal Terbit : 01-11-2017

Halaman : 1/2

UPTD dr. DWI HERUWIYONO

Puskesmas Kalidawir NIP.19640216 200202 1 003

1. Pengertian Mengukur tinggi badan adalah cara untuk mengetahui tinggi


badan
2. Tujuan Sebagai acuan petugas dalam mengukur tinggi badan
dengan benar
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Kalidawir Nomor:
188.4/26/103.09/2017 Tentang Kebijakan Penyelenggaraan
Kegiatan Layanan Klinis
4. Referensi Yuni Kusmiayati, Penuntun Belajar Keterampilan Dasar
Praktik Klinik Kebidanan, Yogyakarta : Fitramaya
5. Prosedur / 1. Perawat menyapa pasien dengan ramah
Langkah-langkah 2. Perawat memberi tahu pasien tentang prosedur yang akan
diberikan
3. Perawat mempersilakan pasien untuk melepas sepatu /
sandal
4. Perawat mempersilakan pasien untuk berdiri tegak
membelakangi alat
5. Perawat mempersilakan pasien untuk merapat pada alat
( tumit, bokong, kepala belakang menempel pada tembok,
pandangan lurus kedepan )
6. Perawat menurunkan microtoise sampai rata pada kepala
7. Perawat membaca skala tepat pada garis tinggi badan
8. Perawat membereskan dan merapikan alat
9. Perawat mencatat hasil pengukuran
6. Unit Terkait 1. Ruang Gizi
2. Ruang KIA
3. UGD
4. Rawat Inap / Poned
7. Dokumen terkait 1. Buku register
2. KMS
3. Buku Rekam Medik

8. Rekaman historis No Yang dirubah Isi Perubahan Tanggal mulai


diberlakukan
perubahan
MENGUKUR TINGGI BADAN
No. Dokumen :

DAFTAR No. Revisi :0


TILIK Tanggal Terbit : 01-11-2017

Halaman : 1/1

UPTD dr. DWI HERUWIYONO

Puskesmas Kalidawir NIP.19640216 200202 1 003

Unit :
Nama Petugas :
Tanggal Pelaksanaan :

No Kegiatan Ya Tidak

1. Memberi tahu pasien tentang prosedur yang akan


diberikan
2. Menyiapkan alat
4. Mempersilakan pasien untuk melepas sepatu / sandal
5. Mempersilakan pasien untuk berdiri tegak
membelakangi alat
6. Mempersilakan pasien untuk merapat pada alat ( tumit,
bokong, kepala belakang menempel pada tembok,
pandangan lurus kedepan )
7. Menurunkan microtoise sampai rata pada kepala
8. Membaca skala tepat pada garis tinggi badan
9. Mencatat hasil pengukuran
10. Membereskan dan merapikan alat

Petugas Pemeriksa

(................................................)
NIP.

Anda mungkin juga menyukai