Anda di halaman 1dari 1

MENIMBANG BAYI

No. Dokumen No. Revisi Halaman


SPO.B1.8-029 00 1/1
Ditetapkan :
Tanggal terbit
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL 20 juni 2015
(SPO) dr. I Wayan Yupiterika Satrigraha,MS
Direktur RS BaliMed

PENGERTIAN Tata cara dan prosedur tentang menimbang berat badan bayi

TUJUAN Untuk mengetahui berat bayi terbaru selama perawatan


1. PP Nomer HK.02.02/MENKES/148/2010 tentang izin
Penyelenggaraan Praktek Perawat
KEBIJAKAN
2. SK Direktur RS Balimed No 82/SK/RSBM/X/INT/2013 tentang
Kebijakan Pelayanan Di RS Balimed
A. Fase Pra Interaksi :
1. Persiapan alat :
 Timbangan bayi
 Pengalas
 Kertas dan pulpen

B. Fase Interaksi :
1. Cuci tangan sebelum dan sesudah tindakan sesuai SPO
2. Bersihkan timbangan
PROSEDUR 3. Letakkn pengalas diatas timbangan
4. Tekan start dan pastikan angka menunjukkn angka 0
5. Letakkan bayi diatas timbangan ,tunggu sampai alat selesai
mengukur
6. Angkat bayi dari timbangan dan letakkn kembali bayi ke
tempat tidur bayi

C. Fase Terminasi
1. Rapikan alat-alat
2. Lakukan pendokumentasian di catatan keperawatan

UNIT TERKAIT Unit VK,OK,Rawat Inap

Anda mungkin juga menyukai