Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN BOALEMO

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS MANANGGU
Jl.Pelabuhan Etalase Perikanan Kec.Mananggu Kode Pos 96265

KEPUTUSAN
KEPALA PUSKESMAS MANANGGU
NOMOR : 04 TAHUN 2022

TENTANG
SASARAN REAL STANDAR PELAYANAN MINIMAL
PUSKESMAS MANANGGU

KEPALA PUSKESMAS MANANGGU


Menimbang : a. Bahwa agar penyelenggaraan pelayanan puskesmas
memiliki target dan indicator maka di perlukan standar
pelayanan minimal
b. Bahwa SPM yang di maksud pada huruf a. mengacu pada
SPM yang diberlakukan oleh pemerintah;
c. Bahwa agar kinerja puskesmas dapat di tingkatkan secara
berkesinambungan, maka perlu ditetapkan standar
pelayanan Minimal dengan indicator kinerja yang jelas;

Mengingat : 1. Undangan-undangan Republik Indonesia No. 36 Tahun


2009 tentang Kesehatan (lembar Negara Republik
Indonesia tahun 2009 No. 144, tambahan Lembar Negara
Republik Indonesia No.5063),
2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No. 75
Tahun 2014 tentang Puskesmas,
3. Peratutran Menteri Kesehatan Republik No. 46 Tahun
2015, tentang akreditas Fasilitas Kesehatan tingkat
Pertama,

4. Peraturan Menteri Kesehatan No. 4 tahun 2019 tentang


standar teknis Pemenuhan Mutu Pelayanan Dasar Pada
SPM Bidang Kesehatan
5. Peraturan Bupati Kabupaten Boalemo No. 37 Tahun 2021
tentang standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan Di
lingkungan Pemerintah Daerah

MEMUTUSKAN:

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS TENTANG


SASARAN REAL STANDAR PELAYANAN MINIMAL
PUSKESMAS MANANGGU

PERTAMA : SPM Puskesmas sebagaimana tercantum di dalam Lampiran


merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari surat
keputusan ini .

KEDUA : Surat keputusan ini berlaku sejak tanggal di tetapkan,


dengan ketentuan apabila di kemudian hari terdapat
kekeliruan akan di adakan perbaikan atau perubahan sebagai
mana mestinya.

Ditetapkan di : Mananggu
Pada Tanggal : 31 Januari 2022

KEPALA

AMELIA KADJI, SKM


NIP. 197208181992032010

LAMPIRAN : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS


NOMOR : 04 TAHUN 2022
TENTANG : SASARAN REAL STANDAR
PELAYANAN MINIMAL PUSKESMAS
MANANGGU TAHUN 2022

STANDAR PELAYANAN MINIMAL

STANDAR PELAYANAN SASARA TARGET


NO INDIKATOR
MINIMAL N (%)
1 Pelayanan Kesehatan ibu hamil 145 100 % K1 Murini mendapatkan
pelayanan 10T
2 Pelayanan Kesehatan ibu bersalin 145 Ibu bersalin normal atau
komplikasi di tolong di
100 %
faskes oleh nakes sesuai
standar APN
3 Pelayanan Kesehatan Bayi Baru 145 Pemotongan tali pusat,
Lahir IMD, vit. K, salep mata,
100 % HB 0, KN lengkap
menggunakan format
MTBM, Asi Eksklusif
4 Pelayanan Kesehatan Balita 522 Pemantauan pertumbuhan
8x/tahun, pengukuran
2x/tahun, SDIDTK
100 % 2x/tahun, vit. A 2x/tahun,
IDL, imunisasi lanjutan.
Pelayanan Kesehatan balita
sakit menggunakan MTBS
5 Pelayanan Kesehatan Usia 2070 Pemeriksanaan Kesehatan
Pendidikan Dasar 1x/tahun (Status gizi,
pemeriksaan TTV,
Pemeriksanaan gilut,
100 %
Pemeriksaaan Ketajaman
Indera)
Umpan balik, Rujukan dan
penyuluhan Kesehan
6 Pelayanan Kesehatan Usia Produktif 4.797 Pemeriksaan BB, TB, LP,
15-59 Tahun tekanan darah, gula darah
minimal 1x/tahun,
100 %
Wanita usia 30-50 tahun
sudah menikah wajib
periksa IVA
7 Pelayanan Kesehatan pada Usia 962 Usia 60 tahun ke atas
Lanjut 100 % mendapatkan sesuai
standar P3G
8 Pelayanan Kesehatan Penderita 552 Pengukuran TD 1x/bulan,
Hipertensi perubahan gaya hidup dan
100 %
kepatuhan minum obat,
rujukan jika diperlukan
9 Pelayanan Kesehatan Penderita 277 Pemeriksaan GD minimal
Diabetesmelitus 1x/bulan, edukasi
100 % perubahan gaya hidup dan
pola makan, rujuk jika
diperlukan
10 Pelayanan Kesehatan Orang dengan 26 Pemeriksaan status mental
Gangguan Jiwa Berat (ODGJ) dengan wawancara,
100 % edukasi kepatuhan minum
obat, rujukan jika
diperlukan
11 Pelayanan Kesehatan orang Terduga 370 100 % Pemeriksaan klinis,
TB pemeriksaan penunjang,
edukasi, rujukan jika
diperlukan
12 Pelayanan Kesehatan orang Dengan 152 Edukasi perilaku beresiko
Resiko Terinfeksi HIV dan pencegahan penularan,
pemeriksaan tes cepat HIV
100 %
1x/tahun (Ibu Hamil K1,
Positif TB, Populasi risiko)
rujukan jika diperlukan

KEPALA

Amelia Kadji, SKM


NIP. 197208181992032010

Anda mungkin juga menyukai