Anda di halaman 1dari 67

DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN...........................................................................................................iii

LEMBAR PERSETUJUAN...........................................................................................................iv

PROFIL PESERTA PPL.................................................................................................................v

KATA PENGANTAR...................................................................................................................xi

BAB I..............................................................................................................................................1

PENDAHULUAN...........................................................................................................................1

A. Latar Belakang.......................................................................................................................1

B. Lokasi Dan Waktu.................................................................................................................2

D. Manfaat .................................................................................................................................2

E.Sistematika Penulisan.............................................................................................................2

BAB II.............................................................................................................................................4

KONDISI LOKASI PPL.................................................................................................................4

A. Sejarah Dan Perkembangan SMPI Al-Mukhlishin................................................................4

B. Visi, Misi & Strategi SMPI Al-Mukhlishin...........................................................................8

C. Profil Madrasah/Sekolah SMP Islam Al-Mukhlishin............................................................8

E.Kurikulum PAI......................................................................................................................49

BAB III..........................................................................................................................................50

BIDANG PRAKTIK.....................................................................................................................50

A. Bidang Study/Mata Pelajaran..............................................................................................50

B. Tujuan Bidang Study/Mata Pelajaran..................................................................................50

C. Pengelola Jadwal Praktek.....................................................................................................50

D. Pelaksanaan Praktek............................................................................................................50

BAB IV.........................................................................................................................................51

ANALISA PESERTA...................................................................................................................51

A . Tentang Mata Pelajaran Pada Lembaga.............................................................................51

i
B. Tentang Pelaksanaan Praktek...............................................................................................51

C. Manfaat Praktek...................................................................................................................52

BAB V...........................................................................................................................................53

PENUTUP.....................................................................................................................................53

A . Kesimpulan.........................................................................................................................53

B. Saran-Saran..........................................................................................................................53

ii
LEMBAR PENGESAHAN
LAPORAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL)

Pada tanggal 03 Oktober – 15 Oktober 2022 bertempat di SMPI Al-Mukhlishin

Mengesahkan,

Dosen Pembimbing Guru Pamong

H. Sutarno Irfan, Lc, MA. E. Nuhaepi, S.Ag, MM

Mengetahui,
Kepala SMPI Al-Mukhlishin

Muhshoni, S.Pd.I, M.Pd.I

iii
LEMBAR PERSETUJUAN
LAPORAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL)

Menyetujui,
Ketua LP3DM Ketua Prodi

Drs. Komarudin, M.Pd. Dra. Mulyana, MM

Ketua STAI Al-Mukhlishin

Drs. Nanang Isom, M,Si

iv
PROFIL PESERTA PPL

DATA PRIBADI

Nama : Abdul Basith

Nim : 1920.1.001

Tempat/Tanggal Lahir : Bogor, 12 Oktober 2001

Alamat : Kp. Sawah Murti Rt 06/Rw 02


Desa. Bojong Sempu Kec.
Parung Kab. Bogor

No.wa : 085890142905

Alamat Email : basithmolla@gmail.com

RIWAYAT PENDIDIKAN

Nama Sekolah/Perguruan Tinggi Tahun Lulus

SD Sirajul Falah 2007 – 2013


MTs Nurul Hidayah Pusat 2013 – 2016
MA Nurul Hidayah Pusat 2016 – 2019
STAI Al-Mukhlishin 2019 – Sekarang
PROFIL PESERTA PPL

DATA PRIBADI

v
Nama : Fadhiyah Nuriyah

Nim : 1920.1.012

Tempat/Tanggal Lahir : Jakarta, 08 Juni 2001

Alamat : Kp. Babakan Rt 10/ Rw 04 Desa. Babakan Kec. Ciseeng


Kab. Bogor

No.wa : 088293129642

Alamat Email : fadhiyahnuriyah@gmail.com

RIWAYAT PENDIDIKAN

Nama Sekolah/Perguruan Tinggi Tahun Lulus

SDIT An-Nur 2007-2013


SMP Bina Cendekia Leuwiliang 2013-2016
SMA Al-Mukhlishin 2016-2019
STAI Al-Mukhlishin 2019 – Sekarang

PROFIL PESERTA PPL

DATA PRIBADI

Nama : Lifia Putri

Nim : 1920.1.019

vi
Tempat/Tanggal Lahir : Bogor, 04 Juli 2000

Alamat : Jl. H. Mawi Gg. Serius Rt 02/ Rw 03 Desa.Waru Kec.


Parung Kab. Bogor

No.wa : 085899071374

Alamat Email : liviaannasya18@gmail.com

RIWAYAT PENDIDIKAN

Nama Sekolah/Perguruan Tinggi Tahun Lulus

SDN Waru 02 2007 - 2013


SMP Yapia Parung 2013 - 2015
SMK Yapia Parung 2015- 2018
STAI Al-Mukhlishin 2019 – Sekarang

PROFIL PESERTA PPL

DATA PRIBADI

Nama : Mohammad Saeful Rizal

Nim : 1920.1.022

Tempat/Tanggal Lahir : Bogor, 10 Oktober 2000

Alamat : Kp. Sasak Rt 10/Rw 08 Ds. Tegal


Kec. Kemang Kab. Bogor

No.wa : 08561835024

vii
Alamat Email : muhamadsaifulrizal33@gmail.com

RIWAYAT PENDIDIKAN

Nama Sekolah/Perguruan Tinggi Tahun Lulus

MI Nurul Islamiyah 2007-2013


MTs Nurul Iman Babakan 2013-2015
MA Al-Mukhlishin 2015-2018
STAI Al-Mukhlishin 2019 – Sekarang

PROFIL PESERTA PPL

DATA PRIBADI

Nama : Mufti Milahatman

Nim : 1920.1.052

Tempat/Tanggal Lahir : Bogor,30 April 1995

Alamat : Desa Waru Jaya.RT 02/02.No.37.Parung.Bogor

No.wa : 0881024584739

Alamat Email : milahatmanm@gmail.com

RIWAYAT PENDIDIKAN

viii
Nama Sekolah/Perguruan Tinggi Tahun Lulus

SDN WARU 03 2000-2006


SMPN 1 CISEENG 2006 -2009
SMAN 1 PARUNG 2009 – 2012
STAI Al-Mukhlishin 2019 – Sekarang

PROFIL PESERTA PPL

DATA PRIBADI

Nama : Puroh Purwati

Nim : 1920.1.026

Tempat/Tanggal Lahir : Bogor, 26 Juni 1984

Alamat : Jl. H. Mawi Gg. Amsar Rt 05/Rw


02 Desa. Bojong Indah Kec.
Parung Kab. Bogor

No.wa : 089634647439

Alamat Email : purohpurwati@gmail.com

RIWAYAT PENDIDIKAN

Nama Sekolah/Perguruan Tinggi Tahun Lulus

SDN Pondok Kelapa 02 Petang JAK-TIM 1991-1996


SMPN 194 IKIP JAK-TIM 1996-1998
ix
SMK Kawula Indonesia Kali Malang JAK-TIM 1998-2000
STAI Al-Mukhlishin 2019 – Sekarang
KATA PENGANTAR

Alhamdulillahirabil’alamin, Segala puji bagi Allah Yang Maha Pengasih lagi Penyayang.
Berkat hidayah dan inayah-Nya kami penulis bisa menyelesaikan tugas akhir ini. Tak lupa,
sholawat serta salam selalu kami penulis hadiahkan kepada baginda Nabi Agung Muhammad
SAW dengan harapan semoga diakui sebagai umatnya dan diberikan pertolongan di akhirat kelak.
Dan tidak lupa pula kami ucapkan terimakasih atas semua yang telah membantu kami dalam
melaksanakan kegitan PPl ini.

Kami telah melaksanakan kegiatan praktek pengalaman lapangan (PPL) di SMPI Al-
Mukhlishin yang telah kami jalani selama dua minggu (2), mulai dari tanggal 03 Oktober 2022 s/d
15 Oktober 2022. Hasilnya adalah bertambahnya pengalaman dan keilmuan kami dalam lingkup
dunia pendidikan, mulai dari cara bersikap sampai bagaimana cara menjadi pendidik PAI yang
professional.

Selanjutnya, mengiringi syukur kami kepada Allah, kami berterima kasih kepada semua
pihak yang telah membantu, baik moril maupun materil dalam kelancaran PPL tersebut. Terutama,
kami ucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada:

1. Bapak Drs. Nanang Isom, MA. MS.I, selaku ketua Sekolah Tinggi Agama Islam STAI Al
mukhlishin beserta wakil ketua yang tidak penulis Sebutkan satu persatu.
2. Ibu Dra.Mulyanah,MM. selaku ketua penyelenggara Praktik Pengalaman Lapangan (PPL)
Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI) Al mukhlishin
3. Bapak H. Surtano Irfan Lc,MA. selaku Dosen Pembimbing yang dengan sabar sudah
membimbing penulis dalam melaksanakan kegiatan Praktik Pengalaman Lapangan (PPL),
serta memberikan ilmu berkaitan dengan kependidikan.
4. Bapak Muhshoni, S.Pd.I. M.Pd.I. selaku Kepala Sekolah SMPI Al-Mukhlishin yang telah
memberikan izin kepada penulis dalam pelaksanaan kegiatan PPL.
5. Bapak E. Nuhaepi, S.Ag, MM. dan Ibu Umniyah, S.Pd.I selaku guru pamong yang telah
memberikan ilmu, arahan dan bimbingannya kepada penulis selama kegiatan PPL.
6. Bapak Ruyanto, S.Pd.I selaku Wakil Kepala Sekolah Bidang Kurikulum yang telah
membimbing dan selalu meluangkan waktunya untuk memberi arahan kepada kami.

x
7. Dewan Guru beserta staf dan jajaran SMPI Al-Mukhlishin yang telah memberikan bantuan
dan arahan kepada penulis selama pelaksanaan kegiatan PPL.
8. Siswa-siswi SMPI Al-Mukhlishin, khususnya kelas VII-VIII-IX A, B, C dan D yang telah
menjadi kelas praktik mengajar.
9. Teruntuk kedua orangtua kami tercinta dan keluarga yang selalu memberikan doa, dan
dukungan yang tak hentinya baik moril maupun materil.
10. Teman-teman kelompok PPL di SMPI Al-Mukhlishin. Terimakasih atas kerjasama,
dukungan dan canda tawanya selama PPL yang telah kita lewati bersama baik suka
maupun duka. Semoga silaturahmi kita tetap terjalin seperti saat PPL.
11. Teman-teman seperjuangan Pendidikan Agama Islam angkatan, terimakasih atas dukungan
dan motivasi yang telah diberikan kepada penulis.
12. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang selalu setia memberi
dukungan kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan laporan pelaksanaan PPL ini
dengan lancar.

Semoga segala bantuan baik dari berbagai pihak tersebut menjadi amal kebaikan dan
mendapat balasan dari Allah SWT praktikan juga menyadari bahwa laporan Observasi praktik
pengalaman lapangan (PPL) yang telah disusun dengan usaha dan kerja keras ini masih banyak
kekurangan dan ketidak sempurnaan. Oleh sebab itu saran dan kritik yang bersifat membangun
sangat penyusun harapkan.

Yang terakhir, semoga laporan observasi praktik pengalaman lapangan (PPL) ini bisa
membawa manfaat bagi ptraktikan khususnya dan pembaca pada umumnya.

Ciseeng, 15 Oktober 2022

Praktikan

xi
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Program Pengalaman Lapangan (PPL) lembaga pendidikan Sekolah Tinggi Agama
Islam Al-Mukhlishin ini merupakan salah satu kegiatan program akademik yang wajib di
tempuh sebagai salah satu syarat untuk menempuh strata 1 (sarjana).
Program Pengalaman Lapangan (PPL) ini mempunyai nilai yang sangat baik untuk
kita sebagai calon guru agar menjadi guru yang profesional dan penuh tangung jawab.
Profesi guru merupakan pekerjaan yang mulia kalau dibandingkan dengan pekerjaaan
lainnya, sebab melalui gurulah setiap orang mendapatkan ilmu pengetahuan namun
pekerjaan ini pun mempunyai beban yang cukup berat sebab guru akan turut
mempengaruhi perkembangan pengetahuan masyarakat seperti baik buruknya perilaku
pelajar.
Sekolah Tinggi Agama Islam Al-Mukhlishin adalah salah satu lembaga pendidikan
yang mempersiapkn tenaga pendidikan atau pengajar. STAI Al-Mukhlishin senantiasa
berusaha untuk meningkatkan mutu pendidikan agar setiap lulusannya memiliki
profesionalisme dalam ilmu pendidikan agama Islam baik secara teori maupun praktek.
STAI Al-Mukhlishin mengharapkan lulusannya memiliki pribadi yang baik sesuai
dengan tujuan Pendidikan Nasional yaitu dengan meningkatkan kecerdasan dan
keterampilan, memelihara budi pekerti mempertebal semangat kebangsaan agar dapat
menumbuhkan manusia pembangun yang dapat membangun dirinya sendiri setia dapat
bersama-sama bertanggung jawab atas kelangsungan hidup bangsanya.
Langkah-langkah yang diambil STAI Al-Mukhlishin dalam mencapai tujuan
tersebut adalah mewajibkan setiap mahasiswa/i untuk melakukan PPL. Melalui kegiatan
ini diharapkan setiap mahasiswa/i dapat mengambil pelajaran dan hikmah dan
menjadikannya sebagai bekal ilmu pengetahuan dengan lebih baik lagi dan mempunyai
suatu keberhasilan yang dapat dibanggakan.
Oleh karena itu, para mahasiwa calon-calon guru S1 PAI sangat penting sebagai
pembekalan dan pengalaman sebelum terjun ke dunia pendidikan ang sesungguhnya
sehingga mampu menjadi lulusan S1 yang berkualitas, unggul, berprestasi dan berakhlak
mulia serta menjadi guru yang bukan hanya jadi guru, guru yang professional bukan guru
nyasar, bukan guru bayar namun guru sadar akan pentingnya mencerdaskan anak bangsa,

1
guru yang ikhlas dan penuh rasa tanggung jawab karena kesadaran akan kewajibannya
dalam mengamalkan ilmu.

B. Lokasi Dan Waktu


Lokasi pelaksanaan PPL yaitu di SMPI Al-Mukhlishin yang beralamat di JL. H.
USA PO BOX 23/PRU Ciseeng – Bogor 16120. Walau pelaksanaan PPL dilakukan
selama 2 minggu yaitu dari mulai tanggal 03 Oktober 2022 - 15 Oktober 2022.

C. Tujuan

Dilaksanakan program ini bertujuan untuk ;


a. Memberikan latihan kepada Mahasiswa/i sebagai calon guru dalam berbagai situasi.
b. Memberikan wawasan kepada Mahasiswa/I tentang sekolah dengan tugasnya sebagai
guru.
c. Memiliki pengalaman tentang system pengajaran.
d. Memberikan bimbingan agar menghasilkan calon-calon pendidik yang mempunyai
pengetahuan, keterampilan, sikap yang berakhlakul karimah.
e. Mempraktekan ilmu yang didapat di bangku kuliah khususnya bidang ilmu
ketarbiyahan agama Islam.
f. Menghasilkan guru yang professional, sabar dan sadar di SMAI Al-Mukhlishin.

D. Manfaat
Adapun dilaksanakannya program PPL ini bertujuan untuk
1. Belajar menguasai kelas agar nanti menjadi guru yang penuh dengan kesiapan dalam
mengajar
2. Dengan adanya kegiatan program PPL, Mahasiswa/I berusaha menambah wawasan,
mencari dan membaca buku-buku agama yang berkaitan dengan materi pendidikan
yang akan di sampaikan
3. Belajar bertanggung jawab

E. Sistematika Penulisan
Sistematika penulisan terdiri dari 5 (lima) Bab, Yaitu :
BAB I PENDAHULUAN
A.Latar Belakang
B.Lokasi dan Waktu
C.Tujuan
2
D.Manfaat
E.Sistematika Penulisan

BAB II KONDISI LOKASI PPL


A.Sejarah dan Perkembangan SMPI Al-Mukhlishin
B.Visi, Misi, Dan Tujuan SMPI Al-Mukhlishin
C.Keadaan Siswa Dan Guru SMPI Al-Mukhlishin
D.Kurikulum SMPI Al-Mukhlishin

BAB III BIDANG PRAKTEK


A.Bidang Studi/Mata Pelajaran
B.Tujuan Bidang Studi/Mata Pelajaran
C.Pengelolaan Jadwal Praktek
D.Pelaksanaan Praktek

BAB IV ANALISA PESERTA


A.Tentang Mata Pelajaran Pada Lembaga
B.Tentang Pelaksanaan Praktek
C.Manfaat Praktek

BAB V PENUTUP
A.Kesimpulan
B.Saran-Saran

3
BAB II
KONDISI LOKASI PPL

A. Sejarah Dan Perkembangan SMPI Al-Mukhlishin


SMP Islam Al Mukhlishin adalah Sekolah Formal yang bernaung dibawah Yayasan
Yatim Piatu/Pondok Pesantren Al-Mukhlishin yang didirikan pada Tanggal 23 Desember
1983. Sedangkan SMP Islam Al Mukhlishin mulai menerima murid baru pada Tahun
pelajaran 1984 / 1985 dengan surat Izin Operasional Nomor : 364/102.4/R.1986. Tanggal
18 April 1986.

Pada Tahun pelajaran 1986/1987 SMP Islam Al Mukhlisihin berstatus “


TERDAFTAR” Dengan izin Pendirian Nomor : 188/102/Kep/E/1986. Nomor Statistik
Sekolah (NSS) : 204.020.519 dan Nomor Data Sekolah (NDS) : 2002050075

Setahun kemudian SMP Islam Al Mukhlsihin melaksanakan Akreditasi ulang dan


hasilnya dinyatakan “DAPAT MANDIRI” dan berstatUN “ DIAKUI “ Dengan surat
Keputusan Kepala Kanwil Depdikbud Propinsi Jawa Barat Nomor : 1083/102.07/D.87
Tanggal 23 Nopember 1987. Dari sejak itu SMP Islam Al Muikhlishin dapat
menyelenggarakan Ujian Nasional / Ujian Nasional.

Kemudian pada Tahun 1998 Nomor NSS dan NDS ada perubahan sehingga nomor
(NSS) terbaru adalah : 204.020.519.134 dan nomor (NDS) : 2002050075, pada bulan
Desember 1998 diadakan kembali Akreditasi ulang yang hasilnya “DISAMAKAN”
Dengan SK Kepala Kanwil Depdikbud Propinsi Jawa Barat Nomor :
1658a/102.7/MN/1999, Tanggal 15 Maret 1999.

Kemudian pada Tahun 2005 BASNAS Mengakreditasi dengan terakreditasi “B”


Sesuai dengan peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang standar Nasional
Pendidikan, ditetapkan tiga mata pelajaran yang ujikan dalam Ujian a

Kemudian pada Tahun 2013 BAN-S/M Mengakreditasi dengan memperoleh


akreditasi peringkat A (Amat Baik) yang ditetapkan di Bandung pada tanggal, 23
Desember 2013
. Kemudian pada Tahun 2019 BAN-S/M Mengakreditasi kembali dengan
memperoleh akreditasi peringkat A (Unggul) dengan Nilai 93 yang ditetapkan di
Bandung pada tanggal, 17 September 2019

4
1
Mengingat Ujian Nasional, Ujian : 1 Nasional dan Ujian praktek ini merupakan
tugas nasional yang pelaksanaannya diserahkan kepada sekolah penyelenggara, Untuk itu
suatu kewajiban bagi penyelenggara Untuk menciptakan suasana aman, tertib dan lancar
dalam pelaksanaannya, sehingga tujuan dari Ujian-ujian tersebut dapat dicapai sesuai
dengan harapan.
Untuk terciptanya suasana tertib, aman dan lancar di perlukan suatu penanganan yang
serius dan profesional baik dalam persiapan maupun dalam pelaksanaannya, yang sangat
menunjang bagi kelancaran pelaksanaan Ujian Nasional, Ujian Nasional dan Ujian
Praktek ini, sebagai landasan kerja kami berpedoman kepada :

 Landasan Hukum.
1. Undang-Undang Republik Indonesia nomor 20 Tahun 2003 tentang sistrem
pendidikan Nasional (Lembaran Negara Tahun 2003 Nomor 78, Tambahan Lembaran
Negara Nomor 4301);
2. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia No.19 Tahun 2005 Tentang Standar
Nasional Pendidikan (SNP).
3. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia No.59 Tahun 2011
Tentang Kriteria KelulUNan Peserta Didik dari satuan Pendidikan dan
Penyelenggaraan Ujian Nasional.

4. KeputUNan Badan Standar Nasional Pendidikan No. 0011/P/BSNP/XI/2011 Tentang


Prosedur Operasi Standar (POS) Ujian Nasional Tahun Pelajaran 2018-2019.

 Tujuan
a.Sebagai penjabaran yang lebih operasional atas petunjuk teknis Ujian Nasional, Ujian
Nasional SMP Provinsi Jawa Barat dan Dinas Pendidikan Kabupaten Bogor Tahun
Pelajaran 2018-2019.
b.Sebagai pedoman dan landasan kerja dalam melaksanakan Ujian Nasional dan Ujian
Nasional Tahun pelajaran 2018-2019 dari mulai persiapan pelaksanaan sampai
pelaporan.
c.Agar setiap personil mengetahui kedudukan serta tanggungjawab masing-masing sesuai
dengan tugas dan wewenangnya.
d.Agar setiap personil dapat melaksanakan setiap pekerjaan dengan baik tepat waktu dan
konsisten.

5
e. Tujuan Ujian Nasional adalah Untuk mengukur dan menilai kompetensi peserta didik
(Kelulusan) dalam rangka mencapai standar Nasional Pendidikan.
f. Ujian Nasional bertujuan Untuk mengukur pencapaian hasil belajar peserta didik pada
akhir pendidikan SMP. Ujian Nasional berfUngsi sebagai :
a. Bahan dalam penentuan tamat belajar.
b. Bahan pertimbangan dalam pemberian ijazah.
c. Umpan balik Untuk perbaikan program pembelajaran di sekolah.
d. Bahan pertanggungjawaban penyelenggara pendidikan kepada “stakeholder”
pendidikan.
e. Alat pengendali mutu kelulusan.
B. Sistimatika.
Pelaksanaan dan penyelenggaraan Ujian Nasional, dan Ujian Praktek Tahun Pelajaran
2018-2019 berdasarkan sistimatika.

1. Persiapan :
a. Pendaftaran calon peserta
b. Rapat-rapat
2. Penggarapan UN 1 dan UN 2
3. Penggarapan administrasi
4. Penetapan guru penguji praktek
5. Penggarapan naskah soal
6. Penetapan pengawas dan pemeriksa
7. Uji Coba UN/Simulasi UNBK 2018-2019
a. Bahasa Indonesia
b. Matematika
c. Bahasa Inggris
d. IPA
8. Ujian Sekolah / Ujian Nasional Berbasis Komputer.
a).Bahasa Indonesia h). TIK / Keterampilan

b). Bahasa Inggris i). Kesenian/Seni Budaya

c). Matematika j). Bahasa Sunda

d). IPA k). PLH

6
e). Pendidikan Agama l). Bahasa Arab

f). PKn m). Piqih

g). IPS n). Aqidah Akhlak

9. Ujian Nasional / Ujian Nasional Tulis Utama SUNulan

a). Bahasa Indonesia h). TIK / Keterampilan

b). Bahasa Inggris i). Kesenian/Seni Budaya

c). Matematika j). Bahasa Sunda

d). IPA k). PLH

e). Pendidikan Agama l). Bahasa Arab

f). PKn m). Piqih

g). IPS n). Aqidah Akhlak

10. Ujian Praktek Utama

a). Pendidikan Agama f). Kesenian / Seni Budaya

b). Bahasa Indonesia g). TIK

c). Bahasa Inggris h). Bahasa Sunda

d). IPA i). Keterampilan

e). Penjasorkes

11. Ujian Praktek susulan

a). Pendidikan Agama f). Kesenian / Seni Budaya

b). Bahasa Indonesia g). TIK

c). Bahasa Inggris h). Bahasa Sunda

d). IPA i). Keterampilan

e). Penjasorkes

7
l2. Organigram

a. Oraganisasi Sekolah
b.Organisasi UNBK

B. Visi, Misi & Strategi SMPI Al-Mukhlishin


a. Visi SMPI Al-Mukhlishin
 Menjadikan Peserta Didik SMP Islam Al-Mukhlishin Unggul Dalam
Prestasi.
 Penggerak Untuk Kerja sama.
 Suri Tauladan Dalam Pengamalkan Keilmuan, Ketaqwaan dan Pelayanan
b. Misi SMPI Al-Mukhlishin
 Mewujudkan tercapainya mutu pendidikan .
 Membina prestasi kerja, prestasi ibadah dengan landasan moral terhadap iptek
dan imtaq.
 Saling menghormati perbedaan.
 Membina hubungan baik yang harmonis dengan meningkatkan pelayanan
terhadap semua pihak.
c. Strategi SMPI Al-Mukhlisin
 Peningkatan mutu proses pembelajaran peningkatan mutu propesi tenaga
pendidik Untuk mempersiapkan para alumnus melanjutkan pendidikan
kejenjang yang lebih tinggi dan cinta almamater.

C. Profil Madrasah/Sekolah SMP Islam Al-Mukhlishin


SMP Islam Al-Mukhlishin didirikan pada 23 Desember 1983 yang berada pada
Yayasan Pondok Pesantren Al-Mukhlishin, yang terletak di Kecamatan Ciseeng Kabupaten
Bogor. Kecamatan ini merupakan pemekaran wilayah kecamatan parung, termasuk ke dalam
wilayah Kabupaten Bogor bagian barat. Letaknya kurang lebih 35 km dari pusat Pemerintahan
Kabupaten Bogor, cibinong dan letaknya sangat strategis sehingga dapat dijangkau dari berbagai
penjuru dan mudah dilalui oleh kendaraan umum.
Adapun identitas SMP Islam Al-Mukhlishin secara lengkap sebagai berikut :

8
PROFIL SEKOLAH

Nama Sekolah : SMP ISLAM AL MUKHLISHIN

No. Statistik Sekolah : 20.2.02.02.33.384

Tipe Sekolah : A/A1/A2/B/B1/B2/C/C1/C2

Alamat Sekolah : Jl. H. Usa Po Box 23 /PRU Ciseeng

: Kecamatan Ciseeng

: Kabupaten Bogor

: Propinsi Jawa Barat

Telepon/HP/Fax : 0251 – 8541627 Fax 0251-8541405

Status Sekolah : Swasta

Nilai Akreditasi Sekolah : ”A”

9
D. Kondisi Siswa Dan Guru SMA Islam Al-Mukhlishin Data Rombel dan Siswa
1. Jumlah Rombel
Jumlah rombel SMA Islam Al-Mukhlishin pada tahun pelajaran 2021/2022 seluruhnya
11 rombel, yang terdiri dari :
Kelas VII : 4 rombel.
Kelas VIII : 3 rombel.
Kelas IX : 4 rombel.
Jumlah Peserta Didik
NO Kelas Jumlah Keterangan

1 VII 92 Siswa 92 Siswa


2 VIII 83 Siswa 83 Siswa
3 IX 114 Siswa 17 Siswa
Jumlah 287 287

2.Kondisi Guru dan Tenaga Kependidikan

Tempat
Nama Guru JK Tanggal Lahir Jenis PTK
Lahir
Muhshoni, S.Pd.I.M.Pd.I L Magelang 31 Juni 1971 Kepala Sekolah
Wakil Kepala
Ruyanto, S.Pd.I L Bogor 01 Januari 1972
Sekolah
Muhsoni, M.Pd.I L Magelang 30 Juli 1971 Guru Mapel

Adang, S.Pd.I L Bogor 01 Agustus 1969 Guru Mapel

Tatang Nasrudin, S.Pd.I L Karawang 23 Oktober 1965 Guru Mapel

Toyib, S.Pd.I L Purwakarta 16 Mei 1968 Guru Mapel

Ia Suaibah, S.Pd.I P Karawang 12 september1967 Guru Mapel

E. Nuhaepi, S. Pd.I L Bogor 12 Juni 1971 Guru Mapel

Euis Damayanti,S.Ag,MM P Tangerang 25 Maret 1979 Guru Mapel

Dra. H. Umiyati, S.Pd.I P Bogor 11 Oktober 1965 Guru Mapel

10
Iwan Sarwani,S.Pd.I L Bogor 16 April 1972 Guru Mapel

Suprayitno,SE. L Bogor 28 Agustus 1971 Guru Mapel

Syaifur Rijal, S.Ag L Sidoarjo 14 Oktober 1972 Guru Mapel

Syamsamir, S.Pd.I L Karang dapo 02 Oktober 1975 Guru Mapel

Lies Umami, S.Pd P Jakarta 28 November 1976 Guru Mapel

Yayuk Syarifah, S.Pd.I P Lumajang 26 Maret 1971 Guru Mapel

Umniyyah, S.Pd.I P Surabaya 10 Maret 1969 Guru Mapel

Nining Nuraniah, S.Pd.I P Bogor 07 Oktober 1980 Guru BK

Navira WulanRahmadani P Jakarta 19 November 2002 Guru Mapel

Nurfitriani Salim, S.Pd P Depok 20 Maret 1994 Guru Mapel

Sri Rahayu, S.Si P Wonogiri 10 Maret 1980 Guru Mapel

M.Kosim L Bogor 14 April 1950 Penjaga Sekolah

Ayi Kustini P Subang 18 Agustus 1993 Staf TU Adm

3. Data Siswa 3 (tiga tahun terakhir):

Jumlah
Jml
Kelas VII Kelas VIII Kelas IX (Kls. VII + VIII +
Th. Pendaftar
IX)
Pelajaran (Cln Siswa
Baru) Jml Jumlah Jml Jumlah Jml Jumlah
Siswa Rombel
Siswa Rombel Siswa Rombel Siswa Rombel

2019/2020 180 147 5 142 5 114 4 403 14

2020/2021 150 126 4 145 5 139 5 410 14

2021/2022 150 85 3 123 4 134 5 342 12

2022/2023 150 92 4 83 3 114 4 287 11

11
4. Pendidik dan Tenaga Kependidikan+

a. Kepala sekolah
Jenis Pend Mas
Kela- . a
Nama min Usia
Akhi Kerj

L P r a

1. Kepala Sekolah MUHSHONI, S.Pd.I.,M.Pd.I L 51 S2

2. Wakil Kepala RUYANTO, S.Pd.I L 50 S1


Sekolah

b. Guru
1. Kualifikasi Pendidikan, Status, Jenis Kelamin, dan Jumlah
Jumlah dan Status Guru
No
Tingkat Pendidikan GT/PNS GTT GTY Jumlah
.
L L P L P

1. S3/S2 1 1 2

2. S1 6 5 7 7 25

3. D-4

4. D3/Sarmud

5. D2

6. D1

7. ≤ SMA/sederajat 1 1

Jumlah 2 - 4 3 10 9 28

12
2. Jumlah Guru Tetap dan Tidak Tetap menurut Mata Pelajaran
Jumlah dan Status Guru
No
Tingkat Pendidikan GT/PNS GTY/GTT Jumlah
.
L P L P

1. IPA 1 1 2

2. Matematika 2 1 3

3. Bahasa Indonesia 1 1 2

4. Bahasa Inggris 1 1 2

5. Pendidikan Agama 1 1 2

6. IPS 1 1 2

7. Penjasorkes 1 1

8. Seni Budaya 1 1

9. PKn 1 1 2

10. TIK/Keterampilan 1 1

11. BK 1 1

12. Bahasa Sunda 2 2

13. PLH 1 1 2

14. IPA 1 1 2

15. Bahasa Arab 2 2

16. Akhlak 2 2

Jumlah 16 10 26

13
3. Jumlah guru dengan tugas mengajar sesuai dengan latar belakang pendidikan
(keahlian)

Jumlah guru dengan latar


Jumlah guru dengan latar
belakang pendidikan yang
belakang pendidikan sesuai
TIDAK sesuai dengan tugas
dengan tugas mengajar
No. Guru mengajar Jumlah

D1/D2 D3/ S1/D4 S2/S3 D1/D2 D3/ S1/D4 S2/S3

Sarmud Sarmud

1. IPA 1

2. Matematika 2

3. Bahasa Indonesia 2

4. Bahasa Inggris 2

5. Pendidikan 2
Agama

6. IPS 2

7. Penjasorkes 1

8. Seni Budaya 1

9. PKn 1

10. TIK/Keterampilan 1

11. BK 1

12. Bahasa Sunda 2

13. PLH 2

14. Bahasa Arab 2

14
15. Aqidah Akhlak 2

16. Al Qur'an 2

17. Fiqih 2

1 Tahsin 1
8.

Jumlah

4. Pengembangan kompetensi/profesionalisme guru


Jumlah Guru yang telah mengikuti kegiatan
No Jenis Pengembangan pengembangan kompetensi/profesionalisme
. Kompetensi
Laki-laki Jumlah Perempuan Jumlah

1. Penataran KBK/KTSP 1 1

3. Penataran Metode
Pembelajaran (termasuk
CTL)

4. Penataran PTK 1 1

5. Penataran Karya Tulis


Ilmiah

6. Sertifikasi 1 1
Profesi/Kompetensi

7. Penataran PTBK

8. Penataran lainnya: ..............

5. Prestasi guru
15
Perolehan kejuaraan 1 sampai 3
Jenis lomba
No. dalam 3 tahun terakhir

Tingkat Jumlah Guru

1. Lomba PTK Nasional

Provinsi

Kab/Kota

2. Lomba Karya tulis Inovasi Pembelajaran Nasional

Provinsi

Kab/Kota

3. Lomba Guru Berprestasi Nasional

Provinsi

Kab/Kota

4. Lomba lainnya Nasional


: ..........................
Provinsi
.................
Kab/Kota

Nasional

Provinsi

Kab/Kota

16
6. Tenaga Kependidikan: Tenaga Pendukung

Jumlah tenaga pendukung dan Jumlah tenaga


kualifikasi pendidikannya pendukung
Berdasarkan Status
No. Tenaga pendukung dan Jenis Kelamin Jumlah

PNS Honorer
≤ SMA D1 D2 D3 S1
SMP L P L P

1. Tata Usaha 2

2. Perpustakaan 1

3. Laboran lab. IPA 1

4. Teknisi lab. 1
Komputer

5. Laboran lab.
Bahasa

6. PTD (Pend
Tek. Dasar)

7. Kantin 1

8. Penjaga Sekolah 1

9. Tukang Kebun

10. Keamanan 2

11. Lainnya: .................


..

Jumlah

17
5. Data Ruang Belajar (Kelas)

Jumlah dan ukuran Jml. ruang lainnya Jumlah ruang

yg digunakan yg digunakan
Kondisi Ukuran Ukuran Ukuran Jumlah (d) untuk r. Kelas u. R. Kelas
7x9 m (a) > 63m (b)
2 2
< 63 m (c)
2 =(a+b+c)
(e) (f)=(d+e)

Baik 9 8 ............. ruang, 13


yaitu: ………
Rsk ringan 1 1
1 Ruang
Rsk sedang 1
serbaguna
Rsk Berat 2 2

Rsk Total

a. Keterangan kondisi:

Baik Kerusakan < 50%

Rusak ringan 15% - < 30%

Rusak sedang 30% - < 45%

Rusak berat 45% - 65%

Rusak total

b. Data Ruang Belajar Lainnya

Jumlah Jumlah Ukuran Kondisi


Jenis Ruangan Ukuran Kondisi*) Jenis Ruangan
(buah) (buah)
(pxl) (pxl)

1. Perpustakaan 1 8x17 Baik

2. Lab. IPA 1 7x9 Baik

18
3. Ketrampilan 1 56 Rusak 8. PTD

4. Multimedia 9.Serbaguna/aula

5. Kesenian 1 5x7 Baik 10. ……………

c. Data Ruang Kantor

Jumla
Jenis Ruangan Ukuran Kondisi*)
h (pxl)
(buah)

1. Kepala Sekolah 1 4x4 Baik

2.Wakil Kepala Sekolah

3. Guru 1 8x7

4. Tata Usaha 1 4x7

5. Tamu

Lainnya: ………………

d. Data Ruang Penunjang

Jumla
Jenis Ruangan Ukuran Kondisi* Jenis Ruangan Jumlah Ukuran Kondisi
h (buah)
(pxl) ) (pxl)
(buah)

1. Gudang 1 3x6 Baik 10. Ibadah 1 15x15 Baik

2. Dapur 11. Ganti

19
3. Reproduksi 12. Koperasi

4. KM/WC Guru 2 1 ½ x 2 Baik 13. Hall/lobi

5. KM/WC Siswa 8 1 ½ x 2 Rusak 14. Kantin 1 4x6 Sedang

6. BK 1 3x6 Baik 15. Rumah Baik


Pompa/
Menara Air

7. UKS 16. Bangsal


Kendaraan

8. PMR/Pramuka 17. Rumah


Penjaga

9. OSIS 1 4x6 Baik 18. Pos Jaga

e. Lapangan Olahraga dan Upacara

Jumlah
Lapangan Ukuran Kondisi Keterangan
(buah) (pxl)

1. Lapangan Olahraga

a. badminton 1 12,40x6x1 Baik


0
b. Tenis Meja 1 rusak

c. Basket 1 Ukuran
7,5x14m mini
d. .......................................

e. ........................................

20
2. Lapangan Upacara 1

6. Data Kepemilikan Tanah

Kepemilikan Tanah : Pemerintah/yayasan/pribadi/menyewa/menumpang*)

Status Tanah : SHM/HGB/Hak Pakai/Akte Jual Beli/Hibah*)

Luas Lahan/Tanah : 2400 m2

Luas Tanah Terbangun : 1257 m2

Luas Tanah Siap Bangun : 1000 m2

Luas Lantai Atas Siap Bangun : ……..…… m2

Mengetahui,

Kepala Sekolah,

MUHSHONI, S.Pd.I.M.Pd.

21
7. Perabot (furniture) utama

a. Perabot ruang kelas (belajar)

Perabot

Jumlah Jumlah dan kondisi meja Jumlah dan kondisi Almari + rak
No. Papan tulis
ruang kelas siswa kursi siswa buku/alat
Baik
Rsk.

Rsk.

Rsk.

Rsk.
Rsk.

Rsk.

Rsk.

Rsk.
200 160 15 25 200 170 11 39 5 3 2 7 4 3

b. Perabot ruang belajar lainnya

Perabot

Almari + rak
Meja Kursi Lainnya
No. Ruang buku/alat
Rsk.

Rsk.

Rsk.
Rsk.

Rsk.

Rsk.

Rsk.
Rsk.

1. Perpustakaan 6 4 2 16 10 6 6 2 1 3

2. Lab. IPA 4 2 2 20 15 5 4 2

3. Ketrampilan 14 10 4 1 1

4. Multimedia

5. Lab. bahasa

6. Lab. komputer 4 2 2 8 6 2 1 1

7. Serbaguna

22
8. Kesenian 1 1 1 1

9. PTD

10.Lainnya: ........

c. Perabot Ruang Kantor

Perabot

Almari + rak
Meja Kursi Lainnya
No. Ruang buku/alat
Baik

Rsk.

Rsk.

Rsk.

Rsk.

Rsk.
Rsk.

Rsk.

Rsk.
Jml

1. Kesek 1 1 4 4 1 1 1

2. Wk Kasek 1 1 1 1 1 1

3. Guru 12 5 4 3 12 5 4 3 3 1 2 1 1

4. Tata Usaha 3 2 1 3 3 4 3 1

5. Tamu

6. Lainnya:
…..

d. Perabot Ruang Penunjang

No. Ruang Perabot

Meja Kursi Almari + rak Lainnya


buku/alat

23
Baik

Rsk.

Rsk.

Rsk.

Rsk.

Rsk.
Rsk.

Rsk.

Rsk.
1. BK 1 1 4 4 1 1

2. UKS

3. PMR/
Pramuka

4. OSIS 1 1 2

5. Gudang

6. Ibadah 1 1 1 1 1 1

7. Koperasi

8. Hall/lobi

9. Kantin 1 1 1 1

10. Pos jaga

11. Reproduksi

12. Lainnya:
…..

24
8. Koleksi Buku Perpustakaan

No. Jenis Jumlah Kondisi

Rusak Baik

1. Buku siswa/pelajaran (semua mata 7533


pelajaran)

2. Buku bacaan (misalnya novel, buku 4095


ilmu pengetahuan dan teknologi,
dsb.)

3. Buku referensi (misalnya kamus, 95


ensiklopedia, dsb.)

5. Jurnal

6. Majalah

7. Surat kabar

8. Lainnya: .....................................

Total 11723

9. Fasilitas Penunjang Perpustakaan

No. Jenis Jumlah / Ukuran/ Spesifikasi

1. Komputer

2. Ruang baca 4x7

4. TV 2 unit

5. LCD 1 unit

25
6. VCD/DVD player 1 unit

7. Lainnya: Tape Recorder 1 unit

10. Alat/Bahan di Laboratorium/Ruang Keterampilan/Ruang Multimedia

Jumlah, kualitas, dan kondisi alat/bahan*)

Jumlah Kualitas Kondisi

No. Alat/bahan
Kuran 25%- 50%- 75%- Rusa
Rusa
g dari 50% 75% 100% Kuran Cuku Sanga k
Baik k Baik
25% dr dr dr g p t baik ringa
berat
dr keb. keb. keb. keb. n

1. Lab. IPA

2. Lab. Bahasa

3. Lab. Komputer

4. Ketrampilan

5. PTD

6. Kesenian

7. Multimedia

*) Lampirkan daftar alat pada laboratorium/ruang dengan spesifikasi teknisnya.

26
11. Prestasi sekolah/siswa 2 (dua) tahun terakhir

a. Prestasi Akademik: Nilai Ujian Nasional


Rata-rata NUAN
No
Tahun Pelajaran Bhs Matematik Bahasa Rata-rata
. IPA
Indonesia a Inggris Jumlah

1. 2009/2010 7.69 8.43 7.43 6.88 30.43

2. 2010/2011 6.38 8.18 8.03 7.82 30.41

b. Prestasi Akademik: Peringkat rerata Nilai Ujian Nasional 2 (dua) tahun terakhir

Peringkat

Tingkat Kecamatan
Tingkat Kab/Kota Tingkat Propinsi
(Rayon)
No
Tahun Pelajaran
. Sek. Sek. Sek.
Sek. Sek. Negeri Sek. Sek. Negeri Sek. Sek. Negeri
Negeri Swasta dan Negeri Swasta dan Negeri Swasta dan
Swasta Swasta Swasta

1. 2009/2010

2. 2010/2011

27
c. Prestasi Akademik: Nilai Ujian Sekolah 2 (dua) tahun terakhir
Rata-rata Nilai US

No Mata Pelajaran Tahun Tahun


2009/2010 2010/2011

1 Pendidikan Agama 8.02 8.12

2 PKn 7.05 7.70

3 IPS 7.37 7.30

4 Bahasa Sunda 7.29 7.20

5 TIK 7.46 7.20

6 Bahasa Indonesia 8.21 8.12

7 IPA 7.44 8.08

8 Bahasa Inggris 7.60 7.69

9 Penjas 7.39 7.65

10 Seni Budaya 7.13 7.36

11

d. Angka Kelulusan dan Melanjutkan 2 (dua) tahun terakhir


Jumlah Kelulusan dan Kelanjutan Studi

% Lulusan
% Lulusan
No yang
Tahun Ajaran Jumlah yang
. Jumlah % TIDAK
Peserta Melanjutka
Lulus Kelulusan Melanjutka
Ujian n
n
Pendidikan
Pendidikan

28
1. 2010/2011 68 68 100 100

2. 2011/2012

e. Perolehan Kejuaraan/Prestasi Akademik: Lomba-lomba 2 (dua) tahun terakhir

Tahun 2009/2010 Tahun 2010/2011

No Tingkat Tingkat
Nama Lomba
. Juar Juar
Kab/ Pro- Nasi Kab/ Pro- Nasio
a ke: a ke:
pinsi o-nal pinsi -nal
Kota Kota

1.

2.

3.

4.

5.

6.

7.

8.

9.

10.

29
f. Perolehan Kejuaraan/Prestasi Non Akademik 2 (dua) tahun terakhir

Tahun 2009/2010 Tahun 2010/2011

No Tingkat Tingkat
Nama Lomba
. Juar Juar
Kab/ Pro- Nasi Kab/ Pro- Nasio
a ke: a ke:
pinsi o-nal pinsi -nal
Kota Kota

1.

2.

3.

4.

5.

6.

7.

8.

9.

g. Jumlah dan prosentase siswa drop-out (tiga tahun terakhir)

Jumlah dan prosentase siswa drop-out

No Kelas Tahun Tahun


Tahun 2010/11 Keterangan
2008/09 2009/10

1 VII

2 VIII 0,1 %

3 IX

30
Total (%)

h. Jumlah dan prosentase siswa yang TERANCAM drop-out

Jumlah dan prosentase siswa terancam drop-out

No Kelas Tahun
Tahun 2008/09 Tahun 2010/11 Tahun 2011/12
2009/10

1 VII

2 VIII

3 IX

Total (%)

12. Sumber Dana 2 (dua) tahun terakhir

Tahun 2010 Tahun 2011


No Sumber Dana

1. Rutin

2. APBD Kab/Kota

3. APBD Propinsi 48.768.750 27.667.500

4. BOS 145.350.000 123.690.000

5. Komite Sekolah/Orang 159.020.000 125.058.000


tua siswa (jumlah
keseluruhan iuran
bulanan dan sumbangan
pendidikan bagi siswa
baru)

31
6. School Grant

7. Grant Pendidikan
Kecakapan Hidup

8. Subsidi Imbal Swadaya

Lain-
lain: ...........................

Jumlah

13. Alokasi Dana 2 (dua) tahun terakhir

No Tahun ............ Tahun ............


Jenis pembiayaan
. (Rupiah) (Rupiah)

1. Investasi

2. Operasional

3. Personal

Jumlah

14. Lain-lain

32
a. Alasan lulusan SMP tidak melanjutkan ke SMA/SMK/sederajat

Urutan alasan dari yang paling


No Alasan tak melanjutkan utama dengan memberi nomor 1
s.d. 9*)

1 SMA/SMK/sederajat yang ada terlalu jauh/tak


terjangkau

2 Tidak mampu membiayai

3 Transportasi sulit/mahal

4 Kondisi geografis (medan sulit)

5 Daerahnya terpencil

6 Pendidikan dipandang kurang penting

7 Bekerja

8 Menikah

9 Lain-lain, sebutkan:

b. Latar Belakang Sosial Ekonomi Orangtua Siswa

1). Pekerjaan orangtua/wali siswa

No. Pekerjaan Prosentase

1. PNS 30

2. TNI/POLRI 3

3. Petani 20

4. Swasta 84

5. Nelayan

33
6. Politisi (misalnya anggota DPR)

7. Perangkat Desa 4

8. Pedagang 53

9 Buruh ... 36

2) Penghasilan orangtua/wali (gabungan kedua orangtua) siswa

No. Penghasilan Prosentase

1. Kurang dari Rp.500.000,-

2. Antara Rp.500.000,- s.d.


Rp.1.000.000,-

3. Antara Rp.1.000.000,- s.d.


Rp.1.500.000,-

4. Antara Rp.1.500.000,- s.d.


Rp.2.000.000,-

5. Lebih dari Rp.2.000.000,-

3) Tingkat kesejahteraan orangtua/wali siswa

No. Tingkat kesejahteraan Prosentase

1. Pra sejahtera

2. Sejahtera I

3. Sejahtera II

34
4. Purna sejahtera

4) Guru PKH (Keterampilan) di SMP yang bersangkutan

Pendidikan Status Penga


laman
Nama lengkap (termasuk Usi PNS,
No Terting Jurus Guru kerja Gol. Ket.
gelar) a GTT,
gi an mapel (tahun
dsb) )

1 Yayuk Syarifah,S.Pd.I 39 S1 PAI GT GM


T

5) Nara sumber PKH (Keterampilan) di sekitar SMP yang terjangkau

Pendidikan Bidang Ketersed


Nama lengkap (termasuk Usi Peker
No Terting Jurus -jaan keahlia i-aan Ket.
gelar) a
gi an n waktu

6) Mitra Pelaksanaan PKH

35
Sebutkan mitra di sekitar sekolah yang dapat dilibatkan dalam pelaksanaan PKH (industri
rumah tangga, pabrik, dsb.).

No Nama mitra Keterangan

7) Alat (Penunjang) Pelaksanaan PKH (Keterampilan)

Sebutkan sarana yang dapat (menunjang) pelaksanaan PKH (mesin jahit, alat masak, dsb.)
yang sudah dimiliki oleh sekolah.

Kondisi*)

No Nama Alat Jumlah Rusak Rusak Rusak


Baik
ringan sedang berat

1 Mesin Jahit 14 7 1 6

2 Kompor 1 1

3 Panci 2 2

4 Langseng 1 1

5 Cetakan kue 2 1 1

36
8

10

8) Pengalaman Menyelenggarakan PKH

Bila sekolah telah menyelenggarakan PKH, sebutkan jenis, jumlah peserta, dan hasil
evaluasi penyelenggaraan PKH tersebut oleh Direktorat PSMP dan/atau lembaga lainnya,
termasuk SMP yang bersangkutan.

No. Jenis PKH Dilaksanakan Jumlah peserta Hasil Ket.


sejak tahun
2004/5 2005/6 2006/7 evaluasi *)

*) Hasil evaluasi dinyatakan dengan sebutan sangat baik, baik, cukup, kurang, buruk.

15. INVENTARIS LABORATORIUM IPA

Kondisi Kualitas/Fungsi

No Jenis Jml Bai Tidak Keterangan

k Buruk Layak Layak

Prasarana 1 1 1

37
1 Ruang Praktek

2 Ruang Persiapan

3 Ruang Penyimpanan alat

dan bahan

4 Ruang Gudang 1 1 1

5 Meja Laboratorium

6 Kursi Laboratorium 20 15 5 1

7 Wastafel

8 Saluran dan instalasi air 1 1 1

Bersih

9 Saluran dan instalasi air

Kotor 2 2 2

10 Saluran dan instalasi listrik 1 1

11 Sirkulasi Udara *)

12 Sistem pencahayaan

Alat Praktikum Fisika

1 Kit Optik 2 1 1 1 kurang

2 Kit Listrik 2 1 1 1 Kurang

3 Kit Mekanika 2 1 1 1 Kurang

4 Kit Panas dan Hidrostatika 2 1 1 1 Kurang

Alat Penunjang Fisika

38
1 GARPU TALA PADA KOTAK 2 2 1

2 SLINKI

3 METER DASAR 90

CATU DAYA, Tegangan


4 Rendah 3 3 2

5 NERACA 5 2 3

Alat Praktikum Biologi

1 TABUNG KAPILER

2 RESPIROMETER

3 KOTAK GENETIKA 5 warna

4 MODEL, Otak Manusia 1 1

5 MODEL, Mata Manusia 2 1 1

6 MODEL, Telinga Manusia 2 1 1

7 MODEL, Torso Wanita

8 MODEL, Jantung Manusia 1 1

9 MODEL, Kulit Manusia. 1 1

10 MODEL, Ginjal Manusia 1 1

11 MODEL, Tengkorak Manusia 1 1 1

12 MIKROSLID, Junior Biologi

13 MIKROSLID, Junior Biologi

14 MIKROSLID, Biologi

15 MIKROSLID, Biologi

39
16 MIKROSLID, Biologi

17 MIKROSLID, Biologi

18 MIKROSLID, Mammalian

Kondisi Kualitas/Fungsi
N J Keterang
Jenis Bai Buru Laya Tidak
o ml an
k k k Layak

19 MIKROSLID, Mammalian

MIKROTOM
20 SEDERHANA

KUADRAT, fleksible Tipe


21 Lipat

22 EOSIN, BG 25 gr

Iodine crystals (I2), BG, 500


23 g

Calcium Oxide (Ca O), T,


24 500 g

Sodium Hydroide, T, 500 g,


25 NA OH

Penghubung Selang Bentuk


26 Y

27 Benedict, 500 ml

28 Akuarium

29 CAWAN PETRI

40
30 GELAS KIMIA

31 GELAS KIMIA

32 KAKI TIGA

33 KASA BAJA, Tahan Karat

34 JAM HENTI, dual dial

35 PLAT TETES

36 LUMPANG DAN ALU

37 PIPA KACA

38 PIPET TETES

GELAS UKUR KACA 100


39 CC

SUMBAT KARET 1
40 Lubang

SUMBAT KARET 2
41 Lubang

BATANG PENGADUK
42 KACA

43 STATIF Segi 4

44 KLEM UNIVERSAL

45 BOSS HEAD

TABUNG REAKSI,
46 Medium Wall,

with rim

41
TABUNG REAKSI,
47 Medium Wall,

with rim,

PENJEPIT TABUNG
48 REAKSI

49 RAK TABUNG REAKSI

Thermometer , -10-110
50 derajatC

51 CHARTA, Hukum Mendel

CARTA, Sistem
52 Transportasi

53 CARTA, Sistem Pencernaan

54 CARTA, Sistem Koordinasi

CARTA, Sistem Saraf


55 Manusia

CARTA, Sistem Sirkulasi


56 Darah

Manusia

CARTA, Sistem Pencernaan


57 Manusia

CARTA, Sistem Ekskresi


58 Manusia

59 CARTA, Sistem Koordinasi

CARTA, Hewan purba dan


60 situasi

42
zaman purba

CARTA,
61 Perkembanganbiakan

tumbuhan vegetative

Kondisi Kualitas/Fungsi
Jm Keteranga
No Jenis Bai Tidak
l n
k Buruk Layak Layak

62 CARTA, Perkembanganbiakan

tumbuhan generative

63 CARTA, Perkembanganbiakan

hewan tinggi generative

64 CARTA, Perkembanganbiakan

hewan rendah generative

CARTA, Bagian Tubuh


65 Tumbuhan

66 CARTA, Daur hidup parasit

(malaria)

67 AUXANOMETER

Alat Penunjang Biologi

1 MIKROSKOP, Lanjutan

43
2 MIKROKOP, untuk siswa  5 1 4 1 4

PEMELIHARAAN
2 MIKROSKOP

3 KACA PENUTUP

4 KACA BENDA

5 KACA PEMBESAR  1  1

16. INVENTARIS PERALATAN LABORATORIUM BAHASA

Kondisi Kualitas/Fungsi

No Peralatan Jml Tidak Keterangan


Baik Buruk Layak
Layak

1 Master console

2 Booth siswa

3 Headset siswa

4 Room speaker

5 TV

6 Komputer

7 Kursi guru

8 Kursi siswa

9 Almari/rak

10 Papan tulis

AC/kipas
11 angin/exhaust fan

44
Lainnya: …………..

17. INVENTARIS LABORATORIUM KOMPUTER

Kondisi Kualitas/Fungsi

No Jenis Jml Tidak Keterangan


Baik Buruk Layak
Layak

Prasarana

1 Ruang Praktek

2 Ruang Persiapan

3 Ruang Penyimpanan

4 Ruang Gudang

Meja Laboratorium
5 Komputer

Kursi Laboratorium
6 Komputer

Saluran dan instalasi


7 listrik

Kipas
8 Sirkulasi Udara Angin/AC*)

9 Sistem pencahayaan

Komputer saling
10 terhubungkan

dengan jaringan

45
11 Jaringan internet Alamat?

Ketersediaan Daya
12 Listrik 1200…………………Watt

Alat Praktikum
Komputer

1 Komputer

A Intel Pentium I

B Intel Pentium II

C Intel Pentium III

D Intel Pentium IV  6 4 2

E Lainnya

2 Printer

A Dot Matriks A4

B Dot Matriks A3

C Ink Jet A4

D Ink Jet A3

E Color Ink Jet

f Laser Jet A4

G Laser Jet A3

H Color Laser Jet

46
3 Scanner

4 Stabilizer

Keadaan
Keterangan
5 Perangkat Lunak Asli Tdk Asli

Sebutkan Perangkat
Lunak yang 1 ……………………

dimiliki sekolah 2 ……………………

3 ……………………

4 ……………………

5 ……………………

Lainnya ……………

Sumber Daya
6 Manusia

Jumlah

 11……
A Berapa orang guru yang menguasai komputer? …

B Berapa orang staf yang menguasai komputer?  2……….

Berapa orang guru/staf yang pernah belajar komputer  6……….


C (kursus/kuliah/dll)? .

D Berapa Tenaga Teknis/Laboran komputer  1............

Mengetahui,
Kepala Sekolah

47
Muhshoni,S.Pd.I.M.Pd.I

E. Kurikulum PAI
Dalam proses penebelajaran PAI, SMPI Al-Mukhlishin menerapkan kurikulum yang
dirancang pemerintah, yaitu kurikulum 2013 untuk kelas VII (Tujuh), VIII (Delapan), IX
(Sembilan).

48
BAB III
BIDANG PRAKTIK

49
A. Bidang Study/Mata Pelajaran
Bidang study/mata pelajaran yang di praktekan adalah Mata Pelajaran PAI Kelas
VII,VIII dan IX dan pelajaran mulok seperti ( fiqih ) dan Tauhid ( Aqidah Akhlak ) .

B. Tujuan Bidang Study/Mata Pelajaran


1. Mata Pelajaran PAI memiliki tujuan sebagai berikut:
a. Membangun kesadaran peserta didik tentang pentingnya ilmu agama islam dalam
kehidupan sehari-hari
b. Untuk dapat memahami dengan baik tentang ilmu agama islam
c. Untuk dapat diamalkan dalam kehidupan sehari-hari
d. Untuk memahami hukum-hukum agama islam

C. Pengelola Jadwal Praktek


Dalam Pelaksanaan Praktek Lapangan Lapangan (PPL) yang di lakukan oleh
setiap praktikan, pengelola jadwal praktek pengalaman lapangan di SMPI Al-Mukhlisin
di sesuaikan dengan jadwal mata pelajaran yang ada di sekolah. Selain melakukan
kegiatan pembelajaran dalam kelas, setiap praktikan juga berkewajiban untuk melakukan
kegiatan Non-KBM jika di usulkan oleh guru pamong maupun kepala sekolah. Seperti
menjadi guru piket, mengawas ujian, membina ekstrakulikuler dan melaksanakan
kegiatan lainnya yang masih berkaitan dengan aktivitas siswa/i di SMPI Al-Mukhlsin

D. Pelaksanaan Praktek
Adapun Pelaksanaan Praktek Lapangan Pengalaman Lapangan (PPL) di SMPI Al-
Mukhlisin telah di laksanakan pada tanggal 03 Oktober sampai dengan 15 Oktober 2022.
Dalam pelaksanaan PPL tersebut kami melaksanakan praktek mengajar sebanyak 6-12
kali pertemuan dengan mata pelajaran Pendidikan Agama Islam kelas VII, VII dan IX
yang dilaksanakan 3x45 Menit, aqidah akhlak kelas VII, VIII dan IX yang di laksanakan
2x45 Menit.
Proses mengajar dibimbing oleh guru dan pamong yang berkonsultasi dengan
dosen pembimbing, sedangkan untuk persiapan pelaksanaan mengajar seperti silabus,
RPP, dan Materi terlampir dibagian penutup.

BAB IV
ANALISA PESERTA

50
A .Tentang Mata Pelajaran Pada Lembaga
Adapun mata pelajaran pada lembaga ini yaitu :

1. Ilmu Pengetahuan Alam ( IPA )


2. Ilmu Pengetahuan sosial ( IPS )
3. Bahasa Arab
4. Bahasa Sunda
5. Bahasa Inggris
6. Bahasa Indonesia
7. Matematika
8. PPKn
9. PAI
10. Fiqih
11. Akhlak
12. Seni Budaya
13. Prakarya
14. Ta’lim mutaalim
15. Tahsin
16. Al-Qur’an

B. Tentang Pelaksanaan Praktek


Adapun pelaksanaan praktek pengalaman lapangan (PPL) di SMPI Al-
Mukhlishin telah dilaksanakan pada tanggal 03 Oktober sampai dengan 15 Oktober
2022.
Dalam pelaksanaan PPL tersebut kami melaksanakan praktek mengajar selama
6-8 pertemuan dengan pelajaran pendidikan agama islam budi pekerti VII,VIII
DAN IX 3x40 menit.
Proses mengajar dibimbing oleh guru pamong dan berkonsultasi dengan pihak
dosen pembimbing, sedangkan untuk persiapan pelaksanaan mengajar seperti
silabus. Dan materi terlampir di bagian pentup.

51
C. Manfaat Praktek
1. Mahasiswa dapat menerapkan dan mengembangkan pengetahuan yang diperoleh
selama kuliah dalam kegiatan PPL sesuai dengan kondisi dan kebutuhan peserta
didik yang di bimbingnya.
2. Mahasiswa dapat melihat dan merasakan suasana fisik dan fisiologis dari proses
pendidikan di suatu lembaga pendidikan yang sesungguhnya sehingga dapat
memberikan pengalaman nyata yang bermanfaat bagi mahasiswa
3. Mahasiswa dapat meningkatkan mutu dan profesionalisme dibidang pendidikan
yang akan ditekuninya
4. Mahasiswa lebih memahami arti pentingnya pendidikan sudah mengetahui
sendiri ruang lingkup pendidikan yang akan digeluti.

52
BAB V
PENUTUP

A . Kesimpulan
1. Program Pengalaman Lapangan (PPL) lembaga Pendidikan Sekolah Agama
Islam (STAI) Al-Mukhlishin ini merupakan salasatu kegiatan program akdemik
yang wajib ditempuh sebagai salah satu syarat untuk menempuh strata 1
(sarjana)
2. Dalam proses pembelajaran PAI, SMPI Al-Mukhlishin menerpakan kurikulum
yang di rancang oleh pemerintah, yaitu oleh kurikulum 2013 (kurtilas) untuk
kelas VII (Tujuh) , VIII (Delapan) , Dan IX (Sembilan).
3. Bidang studi/mata pelajaran yang dipraktekan adalah mata pelajaran PAI kelas
VII, VIII, Dan IX.
4. Dalam pelaksanaan praktek pengalaman lapangan (PPL) yang dilakukan oleh
setiap praktikan, pengelolaan jadwal praktik pengalaman lapangan di SMPI Al-
Mukhlishin di sesuaikan dengan jadwal mata pelajaran yang ada di sekolah.
Selain melakukan kegiatan pembelajaran dalam kelas, setiap praktikan juga
berkewajiban untuk melakukan kegiatan non-KBM jika diusulkan oleh guru
pamong maupun kepala sekolah, seperti menjadi guru piket, mengawas ujian,
dan melaksanakan kegiatan lainnya yang masih berkaitan dengan aktifitas
siswa/i di SMPI Al-Mukhlishin.

B. Saran-Saran
Salah satu tujuan nasional yang tercantum dalam pembukaan UUD 1945
menekankan pentingnya pendidikan, maka sudah saatnya pemerintah memperhatikan
mutu pendidikan dengan cara memperbaiki system pendidikan dan mngubah pradigma
para pengajar Indonesia, sudah saatnya kita memperbaiki kualitas system pendidikan di
semua jenjang pendidikan.

Kemudian untuk mencapai keberhasilan kegiatan belajar mengajar perlu


diperhatikan kompetensi guru atau memiliki guru professional Karena guru professional
adalah guru yang dapat merubah situasi anak didik dan situasi tidak tahu menjadi tahu.
Tidak mau menjadi mau, melaksanakan sesuatu yang di transferkan oleh guru kedalam

53
dirinya, Karena guru sebagai pembimbing ,pelatih, pengasuh, pendidik dan suri terladan
sepanjang hayat bagi anak didik dan masyarakat.

Untuk mencapai keberhasilan visi dan misi sekolah, perlu di ambil langkah-langkah dan
kebijakan-kebijakan diantaranya:

1. Memperkuat tegaknya diseplin para pendidiknya


2. Memperketat disiplin para peserta didiknya
3. Menekankan pembinaan dan pengawasan secara kontiyu
4. Mengupayakan kelemahan dan daya dukung sekolah agar terus tingkatkan
5. Menegakan hak dan kewajiban para guru
6. Pengawasan guru terus di tingkatkan
7. Melakukan supervise pimpinan kepada bawahan secara periodic
8. Memberikan dorongan dan kesempatan kepada para guru untuk mengembangkan
karir dan kompetensinya

Dengan demikian dengan hal-hal tersebut diatas dapat dilaksanakan , nilai


kualitas pendidik akan lebih maju dan berkembang ,bangsa yang maju adalah bangsa
yang sukses dan menyelenggarakan pendidikan.

54
NUPTK. 7944749650200012
Ciseeng, 20 Agustus 2022
Guru Mata Pe

LAMPI Pe

RAN-
LAMPI
RAN

55
56

Anda mungkin juga menyukai