Anda di halaman 1dari 5

PPKn 2006

UAS-TEK-06-01 UAS-TEK-06-06
Gabungan dari semua badan kenegaraan yang berkuasa Hambatan penegakan HAM di Indonesia yang bersifat
di wilayah suatu negara dalam arti luas termasuk salah prinsipal, antara lain ...
satu unsur konstitutif adanya negara, yaitu ... A. masih lemahnya kesadaran hukum bagi masyarakat
A. rakyat B. masih rendahnya keberanian masyarakat untuk
B. wilayah melaporkan pelanggaran HAM
C. pengakuan dari negara lain C. hakim tidak dapat menentukan kesimpulan
D. pemerintah yang berdaulat pelanggaran HAM
E. unsur deklaratif D. belum adanya jaksa penuntut yang berpengalaman
menanganinya
UAS-TEK-06-02 E. lemahnya ekonomi masyarakat.
Rasa cinta terhadap bangsa dan negaranya tanpa
memandang rendah bangsa lain disebut ... UAS-TEK-06-07
A. patriotisme Sikap politik sesorang yang menghendaki perubahan
B. chauvinisme sesuatu secara cepat, fundamental, dan menghalalkan
C. sukuisme segala cara adalah sikap politik ...
D. propinsialisme A. status quo
E. nasionalisme B. konservatif
C. radikal
UAS-TEK-06-03 D. moderat
Perbedaan yang mendasar antara norma hukum dengan E. reaksioner
norma-norma yang lainya adalah ...
A. norma hukum tertulis, sedang norma yang lain UAS-TEK-06-08
tidak tertulis Berdasarkan UUD 1945, bentuk pemerintah Indonesia
B. norma hukum dengan sengaja diciptakan, adalah Republik dengan sistem kabinet residentil.
sedangkan norma yang lain tidak Sedangkan berdasarkan konstitusi RIS 1949 ialah ...
C. norma hukum memiliki sanksi yang dapat A. Kesatuan berbentuk Republik
dipaksakan, sedang norma yang lain tidak B. Republik dengan sistem kabinet parlementer.
memiliki C. Republik dengan bentuk federasi
D. norma hukum bersifat umum, sedang norma yang D. Kesatuan dengan sistem demokrasi terpimpin
lain bersifat terbatas E. Serikat dengan sistem konstitusional
E. norma hukum bersifat tegas, sedang norma yang
lain tidak UAS-TEK-06-09
Prinsip pokok yang berlaku secara universal, antara
UAS-TEK-06-04 lain ...
Di bawah ini yang bukan termasuk tindak pelanggaran A. adanya penggantian pemimpin:
hukum pidana adalah ... B. adanya lembaga perwakilan rakyat
A. pemerkosaan C. adanya pengakuan dan partisipasi rakyat dalam
B. tidak membayar hutang pemerintahan
C. mengendarai kendaraan tanpa SIM D. susunan kekuasaan badan/majelis ditetapkan dalam
D. pencurian UUD negara
E. penganiayaan E. adanya pemilu

UAS-TEK-06-05 UAS-TEK-06-10
Landasan konstitusional Hak Asasi Manusia (HAM) Menurut UU No. 12 tahun 2003 tentang pemilu.
terdapat pada ... Pemilu dimaksud untuk memilih wakil-wakil rakyat
A. Pancasila sila kedua dan kelima untuk duduk di ...
B. UUD 1945 pasal 28, 28 A sampai 28 J A. DPR, MPR, DPRD, dan Perwakilan Daerah
C. Tap MPR No.XVII/MPR/1998 tentang HAM B. DPR, DPRD Propinsi, DPRD Kabupaten/Kota,
D. UU No. 39 Tahun 1999 tentang HAM MPR
E. UU No. 9 Tahun 1998 tentang kebebasan menyam C. MPR, DPR, DPD, dan DPRD
paikan pendapat di muka umum D. DPR, DPRD Propinsi, dan Kabupaten/Kota
E. DPR, DPR Propinsi, DPR Kabupaten/Kota, dan
DPD
UAS-TEK-06-11 UAS-TEK-06-18
Makna konstitusi secara luas adalah ... Jika seseorang memiliki kesadaran politik yang rendah,
A. peraturan berbentuk UUD sedangkan kepercayaan politiknya tinggi, maka ia akan
B. hukum dasar tertulis dan tidak tertulis menjadi partisipasi ...
C. praktek kebiasaan ketatanegaraan suatu bangsa A. aktif
D. peraturan perundang-undangan suatu bangsa B. pasif
E. proses pergantian UUD C. apatis
D. militan radikal
UAS-TEK-06-12 E. moderat
Pemerintah dalam melakukan kerjasama internasional
dan perjanjian internasional harus dengan persetujuan UAS-TEK-06-19
... Penyelenggaraan negara perlu membuka diri terhadap
A. MPR hak masyarakat untuk memperoleh informasi yang
B. DPR benar, jujur, dan tidak diskriminatif dalam penyeleng-
C. Perwakilan Diplomat garaan negara. Hal itu berarti penyelenggaraan negara
D. Perwakilan Konsuler berdasarkan asas ...
E. Kabinet A. kepastian hukum
B. tertib penyelenggaraan negara
UAS-TEK-06-13 C. kepentingan umum
Perwakilan ini memiliki wilayah kerja tertentu dalam D. keterbukaan
negara penerima dinamakan ... E. proporsionalis
A. Duta Besar
B. Menteri Residen UAS-TEK-06-20
C. Penyakilan Konsuler Keadilan distributif menurut Aristoteles adalah ...
D. KuasaUsaha A. berhubungan dengan hak dan kewajiban
E. Duta Besar Luar Biasa B. berdasarkan alam sekitar dan lingkungan
C. keadilan berdasarkan kekuasaan dan wewenang
UAS-TEK-06-14 penguasa
Yang tidak termasuk sumber hukum internasional D. berdasarkan pada aturan hukum yang berlaku
menurut pasal 38 Piagam Mahkamah Internasional E. berhubungan dengan distribusi jasa sesuai dengan
adalah ... kerjanya
A. traktat
B. konvensi internasional UAS-TEK-06-21
C. keputusan pengadilan Sistem pemerintahan di mana kekuasaan legislatif lebih
D. pendapat para ahli kuat daripada kekuasaan eksekutif adalah ...
E. keputusan badan legislatif A. presidensial
B. parlementer
UAS-TEK-06-15 C. konstitusional
Perlindungan yang diberikan oleh suatu negara kepada D. referendum
warga negara dari negara lain disebut ... E. republik absolut
A. ekstradisi
B. suaka UAS-TEK-06-22
C. hukum netralitas Demokrasi liberal yang pemah berlaku di Indonesia
D. intervensi (1949 – 1959) ternyata tidak sesuai dengan nilai-nilai
E. difusi luhur Pancasila, karena ...
A. banyak bermunculan partai politik
UAS-TEK-06-16 B. DPR dan MPR hasil pemilu tidak terbentuk
Ciri-ciri politik otoriter adalah ... C. banyak terjadi peraberontakan
A. open manajemen D. persatuan terancam karena partai-partai hanya
B. pemerintah yang bertanggung jawab memikirkan golongan
C. pres yang bebas E. tata kehidupan liberalistik berkembang
D. jaminan Hak Asasi Mahiisia
E. pemusatan kekuasaan UAS-TEK-06-23
Pemerintah dalam arti sempit adalah ...
UAS-TEK-06-17 A. eksekutif
Suatu sistem politik disebut demokrasi jika kekuasaan B. legislatif
yang dimiliki negara tersebut ... C. yudikatif.
A. terbatas D. kekuasaan
B. tak terbatas E. birokrasi
C. luas
D. menyeluruh
E. mutlak
UAS-TEK-06-24 UAS-TEK-06-30
Pencetus ajaran "Trias Politika" adalah ... Landasan idiil pelaksanaan sistem pemerintahan
A. John Locke Indonesia adalah ...
B. Montesquieu A. Pancasila
C. Thomas Hobes B. UUD 1945
D. Goerge Jellinek C. Undang-Undang
E. Roger H. Soltou D. Tap MPR
E. Peraturan Pemerintah
UAS-TEK-06-25
Menurut UUD 1945 hasil amandemen, kekuasaan UAS-TEK-06-31
presiden sebagai kepala pemerintahan, antara lain Dalam bahasa Inggris media cetak adalah ...
seperti berikut ini, kecuali ... A. qedrukten
A. mengangkat dan memberhentikan menteri-menteri B. drukpers
B. membuat rancangan undang-undang C. press
C. mengesahkan rancangan undang-undang D. presse
D. membuat peraturan pemerintah E. printed media
E. mengangkat dan memberhentikan Gubernur
UAS-TEK-06-32
UAS-TEK-06-26 Berikut ini adalah tokoh yang disebut Perintis Pers
Presiden memegang kekuasaan pemerintahan negara adalah ...
diatur dalam UUD 1945 pasal ... A. Johanes
A. pasal 4 ayat (1) B. Jonszoon Kaster
B. pasal 4 ayat (2) C. Gutenberg
C. pasal 5 ayat (1) D. Julius Caesar
D. pasal 5 ayat (2) E. RosihanAnwar
E. pasal 6 ayat (1)
UAS-TEK-06-33
UAS-TEK-06-27 Pres yang tidak bebas, sebagai alat propaganda bagi
Menurut UUD 1945 pasal 17 ayat (2) yang berhak kepentingan partai politik dan golongan elite
membentuk kabinet adalah ... pemerintah terjadi pada masa ...
A. MPR A. awal kemerdekaan
B. DPR B. Orde Lama
C. Presiden dan DPR C. Orde Baru
D. Presiden D. reformasi
E. DPR dan MPR E. resesi

UAS-TEK-06-28 UAS-TEK-06-34
Penyimpangan konstitusional yang sangat mendasar Sistem pers di negara Indonesia pada tahun 1955
dalam kurun waktu 1945 – 1949 ialah ... mengikuti sistem pers ...
A. perubahan bentuk negara kesatuan menjadi negara A. liberalis
serikat B. komunis
B. perubahan kabinet parlementer menjadi kabinet C. kapitalis
presidensial D. humanis
C. perubahan kabinet koalisi menjadi kabinet E. otoriter
ministerial
D. perubahan sistem desentralisasi menjadi sistem
dekonsentrasi
E. perubahan kabinet presidensial menjadi kabinet
parlementer

UAS-TEK-06-29
Salah satu ciri pemerintahan menurut konstitusi RIS
adalah ...
A. kabinet bertanggung jawab kepada parlemen
B. presiden tidak bertanggung jawab kepada parlemen
C. presiden bertanggung jawab kepada parlemen
D. menteri-menteri bertanggung jawab kepada
presiden
E. masa jabatan kabinet ditetapkan dalam waktu
tertentu
UAS-TEK-06-35 UAS-TEK-06-40
Selain sebagai media penyampai informasi, pers juga Lembaga yang menjadi tempat bernaungnya para
mempunyai peranan umum sebagai wartawan Indonesia adalah ...
(1) alat propaganda bagi kepentingan partai politik, A. PWRI
golongan elite pemerintah B. PWI
(2) alat untuk menyebarkan informasi penting dan C. PJTKI
pemerintah kepada rakyat D. PPSI
(3) sumber penghasilan wartawan E. PBPSI
(4) sarana penyampaian berita dan komunikasi yang
menghibur UAS-TEK-06-41
(5) sarana komunikasi di antara warga negara yang Globalisasi adalah terbentuknya organisasi dan
pemukimannya berjauhan komunikasi antara masyarakat di seluruh dunia untuk
Dari pernyataan di atas, yang merupakan peranan mengikuti sistem dan kaidah-kaidah yang sama.
umum pres adalah ... Pengertian tersebut dikemukakan oleh ...
A. (1), (2), (3) A. Selo Soemardjan
B. (2), (3), (4) B. Prof. Dr. Notonegoro
C. (3), (1), (5) C. Arbi Sanit
D. (4), (5), (1) D. Martin Kohr
E. (5), (4), (2) E. Aburdene

UAS-TEK-06-36 UAS-TEK-06-42
Pers diatur dalam UU No. ... Berikut ini merupakan kerugian akibat masuknya
A. 30 Tahun 1999 budaya asing dari IPTEK. ke Indonesia adalah ...
B. 40 Tahun 1999 A. terjadi percampuran budaya dengan budaya asing
C. 40 Tahun 2000 B. adanya budaya asing yang sesuai
D. 40 Tahun 2003 C. berkembangnya budaya yang serba instan (ingin
E. 50 Tahun 2003 serba cepat dan mudah)
D. terjadinya transfer teknologi
UAS-TEK-06-37 E. terciptanya berbagai kemudahan dalam
Palam UUD 1945, kebebasan mengeluarkan pendapat komunikasi
diatur dalam pasal ...
A. 29 ayat 1 UAS-TEK-06-43
B. 28 Sistem yang tepat untuk mempertahankan bangsa dan
C. 28A negara dari ancaman bahaya proses globalisasi adalah
D. 30 ayat 1 ...
E. 31 ayat 1 A. meningkatkan ketahanan nasional
B. menutup dari pergaulan internasional
UAS-TEK-06-38 C. sistem pertahanan rakyat semesta
Pers yang bebas dan bertanggung jawab merupakan ciri D. wajib militer bagi semua warga negara
dari pers ... E. siap tempur apabila dibutuhkan negara
A. Komunis
B. Liberalis UAS-TEK-06-44
C. Pancasila Bagi bangsa Indonesia masuknya idiologi liberal dan
D. Demokrasi komunis dalam era globalisasi merupakan tantangan
E. Universal dalam bidang ...
A. ketahanan politik
UAS-TEK-06-39 B. ketahanan ekonomi
Perbuatan yang paling tepat apabila suatu media massa C. ketahanan HANKAM
menyiarkan kebohongan informasi dan merusak nama D. ketahanan idiologi
baik kita adalah ... E. ketahanan sosial
A. membiarkan saja, sebab kebenaran pasti akan
datang dan menang UAS-TEK-06-45
B. mengerahkan masa dan melakukan pendudukan Sikap kita terhadap budaya asing semestinya adalah …
kantor media masa tersebut A. menjauhi
C. menahan diri dan melaporkan kasus itu kepada B. menolak dengan tegas
polisi C. menerima dengan lapang dada
D. melakukan konfirmasi kepada redaksinya dan D. menerima jika menguntungkan
menggunakan hak jawabnya E. menerima dengan cara menyaringnya
E. memprotes keras pada redaksinya dan meminta
ganti rugi yang banyak
UAS-TEK-06-46 UAS-TEK-06-49
Berikut ini bukan upaya pemerintah dalam mengha- Berikut ini merupakan prinsip-prinsip kehidupan
dapi era globalisasi adalah ... modern adalah ...
A. wajib belajar 9 tahun A. tidak bergaya hidup mewah
B. program KB B. menggunakan akal dan pikiran dalam
C. transmigrasi menyelesaikan masalah
D. perbaikan jalan C. kuatnya keimanan dan ketakwaan terhadap Tuhan
E. memberikan pekerjaan YME
D. menggunakan peralatan canggih untuk kepenting-
UAS-TEK-06-47 an yang bermanfaat
Sistem ekonomi negara asing yang boleh masuk, dan E. hidup serba mudah
berkembang di Indonesia adalah ...
A. sistem etatisme UAS-TEK-06-50
B. monopoli Sikap masyarakat yang menganggap kesenangan dan
C. pasar bebas kenikmatan merupakan tujuan hidup disebut ...
D. persaingan bebas tanpa batas A. individualistis
E. ekonomi komunis B. modernis
C. hedonistis
UAS-TEK-06-48 D. elitis
Kriteria kebudayaan asing yang diharapkan masuk dan E. sekularistis
berkembang di Indonesia adalah kebudayaan asing
yang ...
A. mampu membawa hukum Indonesia di dunia
B. dapat bersaing dengan kebudayaan nasional
C. memiliki kesamaan dengan kebudayaan nasional
D. berbeda dengan kebudayaan nasional
E. menjunjung tinggi budi pekerti dan manusiawi

Anda mungkin juga menyukai