Anda di halaman 1dari 1

PROFIL INDIKATOR MUTU

PPI UPTD PUSKESMAS PONED BALOWERTI

Kepatuhan Prosedur Pencegahan Penularan Infeksi


Judul Kepatuhan Prosedur Pencegahan Penularan Infeksi
Dasar Pemikiran Rasio tahun 2021
Tujuan Pencegahan penularan infeksi melalui transmisi air borne
Definisi Operasional Pembersihan kembali bila ada tumpahan cairan tubuh
dilakukan sesuai standar atau pedoman pengendalian infeksi.
Tipe Indikator Input : Melaksanakan kepatuhan prosedur PPI berkordinasi
dengan unit dan petugas lain dalam penerapan PPI.
Proses : Memonitor cara keja petugas dalam penerapan PPI.
Output : Mengukur tingkat kepatuhan dan tidak patuh petugas
dalam melaksankan PPI.
Outcome : Semua petugas pelayanan kesehatan memahami
PPI.
Satuan Pengukuran Total sampling
Numerator Jumlah prosentase kepatuhan prosedur pembersihan area
dengan spil kit
Denumerator Jumlah seluruh prosedur pembersihan area dikali 100%
Target Pencapaian 100%
Kriteria Inklusi : jumlah prosentase kepatuhan prosedur pembersihan
area dengan spill kit
Eksklusi : Jumlah prosedur pembersihan area tanpa spil kit
Formula Jumlah prosentase kepatuhan prosedur pembersihan area
dengan spil kit _x 100%
Jumlah seluruh prosedur pembersihan area
Desain Pengumpulan Data Laporan kepatuhan prosedur penggunaan spilki kit
Sumber Data Ceklis kepatuhan prosedur penggunaan spilki kit
Besar Sampel Seluruh petugas di UPTD Puskesmas Balowerti
Cara Pengambilan Sampel Melalui ceklis kepatuhan prosedur oleh petugas PPI
Periode Pengumpulan Data Bulanan
Penyajian Data Grafik
Periode Analisis dan Pelaporan Bulanan, triwulan dan tahunan
Data
Penanggung Jawab dr. Imelda Royani

Anda mungkin juga menyukai