Anda di halaman 1dari 9

KUMPULAN SOAL PTS TAHUN 2022 – 2023

Nama :
No. Absen :
Kelas :

1. Dampak dari beberapa aktifitas yang terjadi dalam kehidupan sehari hari yang
menyebabkan lingkungan tidak hijau adalah….
a. global warming
b. kelangkaan materi makanan
c. bertambah jumlah penduduk
d. banyaknya kematian
e. banyaknya pengangguran

2. Contoh senyawa non organik adalah….


a. Garam dapur
b. Daun
c. Kulit hewan
d. Tulang
e. Cangkang

3. Beberapa peran ilmu kimia dalam bidang kedokteran dan farmasi


NO BENAR SALAH
A Sebagai sumber Energi v
B Menemukan vaksin v
C Menemukan sidik jari seseorag v
D Menemukan struktur kimia virus v
E Menentukan umur fosil v

4. Suatu materi dapat didesain dan disusun dalam orde atom per atom atau molekul per
molekul melalui…
a. Nanoteknologi
b. Bioteknologi
c. Rekayasa genetika
d. Elektrologi
e. virologi

5. Lambang suatu unsur adalah 35


17 Y . Maka dalam suatu atom unsur tersebut terdapat ….
a. 35 proton, 17 elektron, 18 neutron
b. 17 proton, 18 elektron, 35 neutron
c. 17 proton, 17 elektron, 18 neutron
d. 35 proton, 17 elektron, 17 neutron
e. 18 proton, 35 elektron, 17 neutron
6. Suatu atom memiliki nomor massa 88, serta 50 neutron. Maka atom tersebut
dilambangkan dengan ….
a. 88
38 X

b. 88
50 X

c. 50
88 X

d. 50
38 X
38
e. 88 X

7 Dalam perkembangan atom, masing-masing teori atom memiliki kelemahan. Contohnya


seperti pada atom Bohr. Berikut ini adalah kelemahan dari teori atom Niels Bohr adalah

A. Tidak dapat menjelaskan spectra unsur polielektron
B. Teori atom bohr bertentangan dengan hukum fisika klasik (Maxwell)
C. Tidak dapat menentukan posisi elektron dengan pasti
D. Bertentangan dengan teori atom Dalton bahwa atom-atom unsur khas
E. Tidak dapat menentukan perubahan energy perpindahan elektron dalam atom
ANS: A
8. Dibawah ini adalah simbol simbol yang tertera pada zat – zat kimia yang dikelompokkan
berdasarkan jenisnya ada di dalam.

10. Percobaan yang dilakukan oleh Rutherford yaitu percobaan hamburan sinar alfa.
Sehingga dihasilkan teori bahwa bagian terbesar dari suatu atom adalah ruang hampa.
Kesimpulan hasil percobaan yang dilakukan oleh Rutherford diambil berdasarkan fakta

A. Sebagian besar sinar diteruskan
B. Ada sinar yang dipantulkan
C. Sebagian kecil sinar dibelokkan
D. Sebagian besar sinar dihamburkan
E. Ada bagian sinar yang diserap
ANS: A
11.Sebuah unsur X memiliki jumlah proton 10 dan jumlah neutron 12. Sedangkan ada juga
sebuah unsur Y memiliki nomor massa 23 dan nomor atom 11. Kedua atom tersebut
merupakan …
A. Isotop
B. Isoton
C. Isobar
D. Isoelektron
E. Isomer
ANS: B
12.Berikut ini yang termasuk pasangan atom yang merupakan isoton adalah ..
214 214
A. 82 Pb dengan 84 Pb
214 214
B. 82 Bi dengan 84 Po
214
C. 82 Pb dengan 214
82 Pb

21 40
D. 12 Mg dengan 20Ca
40
E. 20 Ca dengan 39
19 K

ANS: E
13. Diketahui unsur 31 30 32 32
15 P , 16 Q , 15 R , 16 S . Unsur – unsur yang merupakan isobar adalah ..

A. P dan Q
B. Q dan R
C. P dan R
D. Q dan S
E. R dan S
ANS: E
14. Suatu isotop mempunyai 42 neutron dan nomor massa 75. Unsur tersebut mempunyai
elektron valensi sebanyak……
a. 1
b. 2
c. 5
d. 6
e. 9
ANS: C
15. Konfigurasi elektron ion X 2 +¿¿ yang memiliki bilangan massa 35 dan 18 neutron
adalah …
a. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2 3d1
b. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s1
c. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 3d1
d. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p5
e. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p3
ANS: E
16. Salah satu elektron terluar yang terdapat dalam atom dengan nomor atom = 26,
mempunyai bilangan kuantum….
+1
a. n=1 ,l=1 , m=−1 , s=
2
−1
b. n=1 ,l=2, m=+2 , s=
2
−1
c. n=3 ,l=2 ,m=−2 , s=
2
−1
d. n=4 ,l=0 , m=0 , s=
2
−1
e. n=4 ,l=1, m=+1 , s=
2
ANS: C
17. Masing-masing A, B, C, D, dan E dibawah ini mempunyai konfigurasi elektron sebagai
berkut :
A : 1s2 2s2 2p6 3s2
B : 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 3d10 4s2
C : 1s2 2s2 2p6 3s1
D : 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 3d10 4s2 4p6 5s2
E : 1s2 2s2 2p6 3s2 3p2
Pasangan yang merupakan unsur-unsur dari satu golongan yang sama adalah…
a. B dan C
b. A dan C
c. B dan D
d. B dan C
e. E dan D
ANS: C
18..Konfigurasi elektron X2- dari suatu unsur 16X adalah…

a. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p2


b. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p4
c. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6
d. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 3d2
e. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p2 3d2

19. Letak unsur X dengan nomor atom 26 dan nomor massa 56 ,dalam sistem periodik
unsur terletak pada golongan dan periode…

a. IIA dan 6
b. VIB dan 3
c. VIB dan 4
d. VIIIB dan 3
e. VIIIB dan 4

Jodohkan Pernyataan dan jawaban yang benar dibawah ini.

No
1 Gelas kimia A.untuk membuat larutan
tertentu dengan volume tertentu
dan ketelitian tinggi
2 Gelas Ukur B.Untuk melarutkan zat padat
ke dalam air/larutan tertentu
3 Tabungg reaksi C.Untuk mengukur zat cair
4 Erlenmeyar D.Untuk meraksikan zat dengan
jumlah sedikit.
5 Labu ukur E.Untuk melakukan titrasi
Untuk mereaksikan zat
f.
g. Kunci :
h. 1 = B
i. 2 = C
j. 3.= D
k. 4=E
l. 5=A
m.
n. 4. Beberapa peran ilmu kimia dalam bidang kedokteran dan farmasi
NO BENAR SALAH
A Sebagai sumber Energi v
B Menemukan vaksin v
C Menemukan sidik jari seseorag v
D Menemukan struktur kimia virus v
E Menentukan umur fosil v

16. . Dibawah ini adalah simbol simbol yang tertera pada zat – zat kimia yang dikelompokkan
berdasarkan sifat jenisnya zatnya.

Jodohkan Pernyataan dan jawaban yang benar dibawah ini.


No
1 Gelas kimia A.untuk membuat larutan
tertentu dengan volume tertentu
dan ketelitian tinggi
2 Gelas Ukur B.Untuk melarutkan zat padat
ke dalam air/larutan tertentu
3 Tabungg reaksi C.Untuk mengukur zat cair
4 Erlenmeyar D.Untuk meraksikan zat dengan
jumlah sedikit.
5 Labu ukur E.Untuk melakukan titrasi
Untuk mereaksikan zat

Kunci :
1=B
2=C
3.= D
4=E
5=A

17. Dibawah ini adalah simbol simbol yang tertera pada zat – zat kimia yang dikelompokkan
berdasarkan sifat jenisnya zatnya.

i ii iii iv v

Jodohkan gambar tersebut dengan sifat bahan kimia yang sesuai

Simbol Keterangan

i A. MUDAH TERBAKAR
ii B.KOROSIF

iii C.BERACUN

iv D.MUDAH MELEDAK

v E.MENYEBABKAN IRITASI

KUNCI :
i = C ii = E iii = D iv = B v=A
18. Beberapa peran ilmu kimia dalam bidang kedokteran dan farmasi
NO BENAR SALAH
A Sebagai sumber Energi v
B Menemukan vaksin v
C Menemukan sidik jari seseorag v
D Menemukan struktur kimia virus v
E Menentukan umur fosil v

19. Jelaskan beberapa contoh aktifitas se-hari-hari yang dapat menyumbang kelestarian alam
semesta menuju Kimia Hijau.

Jawab :

Menanam pehon/ penghijuan

Mengurangi pemakaian plastik

Mencegah kebakaran

Menggunakan energi alternatif

Memafaatkan energi terbarukan

20. Suatu unsur memiliki nomor atom 25 dan nomor massa 55.

Tentukan :
a. proton
b. neutron
c. elektron
d. konfigurasi elektron
e. ke empat bilangan kwantum
Jawab :

a. Proton : 25

b. Elektron : 25
c. Neutron : 30
d. 1s2 2s2 2p6 3s2 3p64s2 3d5

+1
e. n=3 ,l =2 ,m=2, s=
2

Proton : 20
Neutron : 20

Anda mungkin juga menyukai