Anda di halaman 1dari 9

`PERSIAPAN ULANGAN SEMESTER

X MIPA KIMIA

1. Kimia cabang ilmu kimia yang mempelajari tentang penelitian zat-zat bersifat
radioaktif untuk penanganan dan pemanfaatannya dalam bidang kedokteran
pertanian dan hidrologi ialah
a. Kimia radioaktif
b. Kimia anorganik
c. Biokimia
d. Kimia farmasi
e. Kimia fisik

2. Pernyataan yang tepat mengenai tabel peran ilmu kimia di berbagai bidang ialah..

A mampu memberikan informasi tentang bidang biologi


kandungan tanah yang terkait dengan kesuburan
tanah
B mempelajari tentang struktur dan sifat senyawa bidang pertanian
yang terlibat dalam proses seperti karbohidrat
protein vitamin enzim lemak dan asam nukleat
C untuk membantu pemeriksaan barang bukti Bidang geologi
kriminalitas yaitu sidik jari menggunakan
senyawa kimia AgNO3 membantu.
D Analisis unsur yang terkandung pada mineral bidang hukum:
untuk eksplorasi

E ditemukan membantu menemukan cara interaksi Bidang kedokteran


obat terhadap penyakit yang diderita pasien

3. Yang bukan perkembangan ilmu kimia untuk membantu dalam masalah global
ialah…
A. bahan bakar menemukan sumber energi alternatif seperti alkohol.
B. teknologi biogas untuk membantu persediaan gas untuk memasak berasal dari
kotoran ternak
C. menggunakan converter katalis yang mengubah senyawa beracun dalam gas
buang
D. Penggunaan sel surya dan panas bumi
E. Penciptaan bom nuklir sebagai bentuk pertahanan kekuasaan

4. Metode ilmiah memiliki karakteristik kritis dan analitis yang berarti …


A. dapat memberikan argumentasi ilmiah.
B. Melakukan proses yang tepat untuk mengidentifikasi masalah dan menentukan
metode yang tepat untuk pemecahan masalah
C. dapat dicontoh oleh ilmuwan lain dalam studi yang sama dengan kondisi yang
sama
D. proses penelitian dijalankan dengan mengembangkan konsep dan teori agar
hasilnya dapat dipertanggungjawabkan
E. metode yang dipakai didasarkan pada fakta fakta di lapangan
5. Cermati tahapan metode ilmiah berikut :
1) Menganalisis data
2) Melakukan eksperimen
3) Merumuskan hipotesis
4) Merumuskan masalah
5) Menarik kesimpulan
6) Mempublikasikan hasil
7) Menyusun kerangka teori
Urutan tahapan metode ilmiah yang benar adalah….
A. 4, 3, 7, 2, 1, 5, dan 6
B. 4, 7, 3, 2, 1, 5 dan 6
C. 4, 7, 2, 3, 5,1, dan 6
D. 3, 7, 2, 4, 1, 5, dan 6
E. 7, 4, 3, 2, 1, 5 dan 6
6. Perhatikan alat – alat kimia berikut :

Nama yang benar ialah …


A. (1) Erlemeyer dan (6) Plat tetes
B. (2) Erlemeyer dan (3) Statif
C. (4) Gelas ukur dan (5) Buret
D. (1) Gelas kimia (3) Corong pisah
E. (3) statif dan (5) Erlemeyer
7. Perhatikan beberapa pernyataan teori atom berikut :
I. Atom merupakan bagian terkecil dari suatu unsur dan tidak dapat dibagi lagi
II. Atom bersifat netral karena jumlah muatan positif sama dengan jumlah
muatan negatif.
III. Elektron mengelilingi inti atom pada elektron pada orbit tertentu
IV. Selama mengelilingi inti, terbentuk gaya sentripetal pada elektron akibat
adanya gaya tarik menarik antara elektron dan gaya inti atom
V. Kedudukan dan momentum suatu elektron tidak dapat ditentukan secara
pasti
teori atom yang dikemukakan oleh Dalton dan mekanika kuatum secara berturut
– turut ditunjukkan oleh angka

A. I dan II
B. I dan V
C. II dan IV
D. III dan V
E. IV dan V

8. Sisi akan menyelidiki pengaruh penambahan zat padat pada kenaikan titik
didih air. Zat padat yang ditambahkan ialah gula dengan berbagai takaran.
Gula dengan berbagai takaran masing masing dimasukkan ke dalam 100 ml
air. Dari percobaan di dapatkan data sebagai berikut :

No Pelarut air Takaran gula Titik didih larutan

1 100 ml air 0,5 gram 100,05 0C


2 100 ml air 1 gram 100, 15 0C
3 100 ml air 2 gram 100, 30 0C

Berdasarkan data diatas,mana pernyataan yang benar….

Variabel Bebas Variabel Terikat


A Jenis gula Massa gula
.
B. Daya tahan gula Jenis gula
C. Massa gula Titik didih gula
D Jenis gula Massa gula
.
E. Massa gula Jenis gula

9. Pasangan lambang keselamatan di laboratarium dengan bahan kimia yang tidak


benar ialah…

A. Explosif - B.Korosi – C.Beracun D. E.


TNT Asam mematikan - Pencemar Berbahaya
sulfat Sianida lingkungan iritasi –
- alkohol Merkuri

10. Suatu atom mempunyai 3 kulit atom dan 3 elektron valensi. Dalam intinya
terdapat 14 neutron. Nomor massa atom tersebut adalah….

A. 13
B. 14
C. 24
D. 27
E. 30

11. Dari pasangan di bawah ini, yang merupakan contoh isoton adalah ….
52 16 40 40 15 17
A. 24 Cr dan 8 O C. 18 Ar dan 20 Ca E. 7 N dan 8O
39 40 10 11
B. . 19 K dan 20 Ca D. 5B dan 5B

12. Bilangan Kuantum magnetic berfungsi untuk menyatakan….


A. Jumlah kulit elektron
B. Jenis sub kulit
C. Jumlah orbital elektron
D. Jumlah elektron
E. Arah rotasi elektron

13. Diketahui unsur Perak (Ag) memiliki nomor atom 47, konfigurasi elektron untuk
atom Ag yang tepat ialah…
A. [ Ar ] 4 s2 3 d 5
B. [ Ar ] 4 s2 3 d 9
C. [ Ar ] 4 s1 3 d 10
D. [ Kr ] 5 s 1 4 d 10
E. [ Kr ] 5 s 2 4 d 9

14. Jika suatu nomor atom unsure Z adalah 50, maka konfigurasi elektron ion Z2+
adalah ….
A. [Kr] 5s2 4d10 5p2
B. [Kr] 5s2 4d10 5p4
C. [Kr] 4s2 3d10
D. [Kr] 5s2 4d10
E. [Ar] 4s2 3d10 4p2

56
15. Bilangan kuantum elektron terakhir untuk unsur besi dengan notasi atom 26 Fe
ialah
−1
A. n = 3, l= 2, m= -2, s=
2
−1
B. n = 3, l= 2, m= +1, s=
2
1
C. n = 3, l= 1, m= 0 , s=
2
−1
D. n = 3, l= 0, m= 0, s=
2
−1
E. n = 3, l= 3, m= -1, s=
2

16. Sebuah atom memiliki bilangan kuantum n = 4; =1 ; m=1; s = +1/2 . Jika atom
tersebut memiliki jumlah neutron = 42, maka notasi atom tersebut ialah…
a. a . 42
40 X b. 42
40 X c. 33
42 X d. 75 75
33 X e. 42 X

17. Sistem periodik unsur yang disusun oleh Mendeleyeev berdasarkan ….


A. Kenaikan massa atom
B. Kenaikan titik didih
C. Kenaikan jari-jari
D. Kenaikan nomor atom
E. Perubahan sifat

18. Perhatikan data di bawah ini !


I) Disusun berdasarkan kenaikan nomor atom
II) Disusun berdasarkan kenaikan massa atom
III) Setiap kelompok terdiri atas 3 unsur
IV) Setiap kelompok terdiri atas 8 unsur
V) Massa atom relatif unsur kedua merupakan rata-rata dari massa atom relatif
unsur pertama dan unsur ke-3
VI) Unsur ke-8 mempunyai kemiripan sifat dengan unsur ke-1
Pengelompokkan unsur berdasarkan pernyataan (II), (IV) dikemukakan oleh :
A. Dobereiner
B. Moseley
C. JJ Thompson
D. Oktaf Newland
E. Mendeleyeev

19. Unsur 35A dalam SPU termasuk dalam kelompok unsur….


A. Alkali
B. Alkali tanah
C. Kalkogen
D. Halogen
E. Gas mulia

20. Diketahui unsur – unsur 3P, 12Q, 13R, 19S dan 20T . Unsur yang berada dalam satu
golongan adalah ….
A. P dan R
B. P dan R
C. Q dan R
D. Q dan S
E. P dan S

21. Suatu unsur memiliki notasi :


93
42 Z

Pernyataan yang paling tepat mengenai unsur diatas adalah ….


A. Konfigurasi elektron nya :[Kr] 5s2 4d4 , gol IV A, periode 4
B. Konfigurasi elektron nya : [Kr] 5s2 4d4 , gol IV B, periode 4
C. Konfigurasi elektron nya :[Kr] 5s1 4d5 , gol VI B, periode 5
D. Konfigurasi elektron nya :[Kr] 5s2 4d2 , gol II B, periode 5
E. Konfigurasi elektron nya : :[Kr] 5s2 4d2 , gol IV B, periode 5
22. Gambar yang menunjukkan sifat keperiodikan yang benar ialah…

A C E
B D
23. Diketahui unsur-unsur sebagai berikut
 11P,  17S
 12Q  18T.
 14R,
Jika unsur – unsur tersebut berikatan, pasangan senyawa dan jenis ikatan yang tepat
ialah…
Senyawa yang terjadi Jenis ikatan
A PT2 Kovalen
B QR Kovalen
C QS2 Ion
D PS Kovalen
E ST Ion

24. Berikut merupakan senyawa kovalen.


1. CH4
2. NH3
3. PCl3
4. PCl5
5. CO2
Senyawa yang merupakan penyimpangan oktet ialah …
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5
25. Diketahui data nilai keelektronegatifan atom – atom sebagai berikut :

Unsur Nilai keelektronegatifan


C 2,5
Cl 3
O 3,5
F 4
Berdasarkan nilai kelektronegatifan tersebut, spesi yang paling bersifat nonpolar
adalah
A. O – F
B. C – F
C. F – F
D. O – Cl
E. C – Cl

26. Perhatikan gambar stuktur lewis dari HNO3 berikut!


Berdasarkan gambar di samping, yang
merupakan ikatan kovalen koordinasi, kovalen
rangkap dua dan kovalen tunggal ialah …
A. 2 – 1 – 3
B. 1 – 3 – 2
C. 1 – 2 – 3
D. 2 – 1 – 5
E. 3 – 4 – 5

27. Perhatikan tabel berikut ini !

Senyawa TitikLeleh Padatan Lelehan Larutan


P Tinggi Tidak Menghantarkan listrik Menghantarkan listrik
menghantarkan
Q Tinggi Menghantarkan Menghantarkan -
R Rendah Tidak Tidak menghantarkan Menghantarkan listrik
menghantarkan listrik

Pernyataan yang benar berdasarkan data tersebut adalah ….


A. P adalah senyawa kovalen polar
B. P adalah logam
C. Q adalah senyawa ion
D. Q adalah senyawa kovalen non polar
E. R adalah senyawa kovalen polar

28. Perhatikan konfigurasi elektron dua buah unsur tidak sebenarnya berikut ini :
15 X : 2 8 5
17 Y : 2 8 7
Unsur X dan Y berikatan akan membentuk senyawa XY3 dengan rumus molekul
dan bentuk molekul yang tepat sesuai dengan aturan oktet adalah ....

Bentuk molekul Sifat Kepolaran


A. Segitiga Piramid Polar
B. Tetrahedral Nonpolar
C. Linier Nonpolar
D. Segitiga Nonpolar
E. Segitiga bipiramid Nonpolar Polar

29. Perhatikan ilustrasi NH3 berikut


Ikatan hydrogen ditunjukkan oleh nomor…
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5
30.

Anda mungkin juga menyukai