Anda di halaman 1dari 12

TOR

LATIHAN KADER MUDA

“Menuju Kader Hebat Bermartabat”

PKPT IPNU IPPNU


UNIVERSITAS YUDHARTA
PASURUAN
TERM OF REFERENCE (TOR)

A. PANDANGAN UMUM

Latihan Kader Muda (LAKMUD) adalah Pelatihan yang


menitikberatkan pada Pembentukan Watak, Motivasi, Pengembangan
Skill dan Wawasan, Rasa Memiliki dalam Organisasi serta keterampilan
dalam berorganisasi dalam upaya Pembentukan Standart Kader.
Latihan Kader Muda (selanjutnya disebut dengan LAKMUD ) ini
merupakan pelatihan formal dan salah satu jenjang kaderisasi yang ada di
IPNU IPPNU. Peserta akan dibekali dengan Keterampilan Khusus untuk
dapat meningkatkan Skill dan Wawasan dalam berorganisasi dalam upaya
membentuk Standart kader yang Kontributif dan Kompetitif. Adapun
kepesertaan LAKMUD PKPT IPNU IPPNU UNIVERSITAS YUDHARTA
PASURUAN diambilkan dari hasil seleksi Alumni Makesta yang
terorganisir dengan baik. Melalui model screening yang berbasis pada
empat yakni aspek pemahaman kaderisasi, organisasi, kepribadian, dan
wawasan umum.
Salah satu Misi PKPT IPNU IPPNU UNIVERSITAS YUDHARTA
PASURUAN di periode ini adalah untuk memaksimalisasi potensi kader
baik itu dari skill berorganisasi maupun dalam meningkatkan standarisasi
kader di tingkat Perguruan Tinggi , maka hadirnya LAKMUD I adalah
upaya dari Departemen Kaderisasi untuk mendukung dan menyukseskan
misi PKPT IPNU IPPNU UNIVERSITAS YUDHARTA PASURUAN.
Kegiatan ini ditempuh dalam durasi waktu Tiga hari (26 – 28 Juni 2022)
dengan sistem pengelolaan oleh kepanitiaan perpaduan dari panitia inti
dan panitia lokal. Adapun tempat pelaksanaan LATIN-LATPEL I berada di
Kabupaten Pasuruan tepatnya di Kantor MWCNU Sukorejo. Secara umum
ada Tiga belas materi yang akan disampaikan dalam pelatihan yang
terklasifikasikan ke dalam materi pengembangan wawasan, dan
pembentukan skill, dan keterampilan dalam berorganisasi. Maka dari itu
Pimpinan Komisariat Perguruan Tinggi Universitas Yudharta Pasuruan
bermaksud mengadakan kegiatan Pengkaderan lanjut, yaitu LAKMUD
(Latihan Kader Muda) PKPT IPNU IPPNU Universitas Yudharta Pasuruan
dengan mengangkat tema “MENUJU KADER HEBAT
BERMARTABAT”.
B. LANDASAN KEGIATAN
Kegiatan ini bersandar pada beberapa landasan, yaitu:
1. Al-Qur,an dan Hadist
2. Pancasila dan UUD 1945
3. PD/PRT IPNU-IPPNU
4. Program Kerja PKPT IPNU-IPPNU Universitas Yudharta Pasuruan

C. NAMA DAN TEMA KEGIATAN

Nama kegiatan ini adalahLatihan Kader Muda atau disingkat LAKMUD.

Kegiatan ini diberi tema “MENUJU KADER HEBAT BERMARTABAT”

D.WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN


Kegiatan Latihan Kader Muda akan diselenggarakan pada tanggal 26 –
28
JUNI 2022 yang bertempat di MWC NU SUKOREJO

E. TUJUAN KEGIATAN
Tujuan Umum

Membentuk Kader IPNU IPPNU yang berpegang teguh pada ajaran


Ahlusunnah WaLJama’ah.yang mempunyai skill dan wawasan
berorganisasi yang Kompetitif dan Dedikatif

Tujuan Khusus
1. Memahami prinsip dan menumbuhkan tanggung jawab.
2. Memahami prinsip organisasi dan kepemimpinan.
3. Mempunyai kemampuan untuk memahami dan memecahkan
masalah serta teknik pengambilan keputusan yang tepat.
4. Mempunyai pengetahuan dasar dan sikap loyalitas yang tinggi
terhadap cita-cita organisasi.
5. Memiliki keterampilan yang memadai.
F. TARGET KEGIATAN
Target yang diharapkan dari Latihan Kader Muda adalah:
1. Kader mampu berfikir kritis dan terampil dalam segala bidang.
2. Kader mampu menangkap makna baru yang didapat dari proses
pendidikan
3. Mampu mendakwahkan IPNU-IPPNU di daerahnya masig-masing
4. Kader mampu mengaplikasikan skill organisasi (berkomunikasi
secara efektif, memimpin persidangan dan rapat, mengelola
organisasi, bekerjasama dan mampu memanagement konflik).
5. Peserta memiliki mental pelopor.
6. Peserta memiliki kepribadian reflektif.
7. Peserta mampu menjadi kader yang bermoral dan memiliki
intelektualitas yang mumpuni.
8. Peserta mampu memiliki loyalitas yang tinggi terhadap organisasi
sebagai bentuk keberpihakan terhadap Jama’ah.
9. Peserta memiliki karakter yang kuat.
10. Peserta memiliki kemampuan yang tinggi dalam mengelola
organisasi dan memperkuat system kaderisasi.
11. Peserta mampu menjadi kader yang komunikatif dan visioner.
12. Peserta menjadi teguh pendirian dan memiliki prinsip yang kuat.

G.OUTPUT KEGIATAN
OutPut yang diharapkan dari Latihan Kader Muda ini adalah:
1. Kader memahami nilai keislaman dan perjuangan islam yang
dikembangkan dan diperjuangkan oleh NU melalui paham
ahlussunnah waljamaah
2. Kader memiliki skill dan memiliki sumber daya yang berkualitas
dalam berorganisasi.
3. Alumni LAKMUD kritis solutif bagi pola pengembangan organisasi.
4. Alumini LAKMUD mampu menjadi inisiator dalam menyikapi
berbagai persoalan yang di hadapi.
5. Alumni LAKMUD mampu menjadi pribadi yang selalu bermuhasabah
6. Atas segala tindakan-tindakannya
7. Alumni LAKMUD mampu menjadi tauladan yang bermoral dan
memiliki intelektualitas yang mumpuni
8. Alumni LAKMUD mampu memberikan loyalitas yang tinggi terhadap
organisasi sebagai bentuk keberpihakan terhadap Jama’ah
9. Alumni LAKMUD memiliki karakteristik dan citra diri yang karismatik
10. Alumni LAKMUD memiliki kemampuan managerial yang baik dalam
menata sistem organisasi
11. Alumni LAKMUD memiliki kecakapan komunikasi
12. Alumni LAKMUD memiliki pandangan yang jauh kedepan.
13. Alumni LAKMUD menjadi pribadi yang tidak mudah menyerah dan
memiliki prinsip yang kuat

H. PERANGKAT PELAKSANA KEGIATAN


Kegiatan Latihan Kader Muda melibatkan beberapa unsur,yaitu;
1. Streering Committee
2. Organizer Committee
3. Moderator
4. Narasumber
5. Instruktur Kaderisasi

I. PESERTA KEGIATAN
Kegiatan Latihan Kader Muda diikuti oleh 30 peserta dari seluruh IPNU-
IPPNU masing masing zona.

J. RANGKAIAN KEGIATAN
Kegiatan Latian Kader Muda diri dari beberapa rangkaian agenda sebagai
berikut;
Pendaftaran : 10 Juni– 16 Juni 2022
Screening : 18 Juni 2022
Pengumuman lolos : 19 Juni 2022
Pelaksanaan LAKMUD : 26-28 Juni 2022
K. PERSYARATAN PESERTA :
1. Pernah mengikuti MAKESTA dengan dibuktikan dengan surat
Rekomendasi dari PKPT.
2. Bersedia mengikuti LAKMUD dari awal hingga akhir
3. Mengisi formulir pendaftaran
4. Mengisi Surat Izin Orang Tua
5. Menandatangani pakta integritas
6. Membayar biaya administrasi sebesar Rp .
7. Membawa kelengkapan yang akan di jelaskan pada poin selanjutnya
8. Bagi peserta diharapkan untuk melengkapi persyaratan maksimal
pada tanggal 23 Juni 2022 beserta biaya administrasi dan mengisi
pakta integritas yang diserahkan pada saat pelaksanaan LAKMUD.

L. KELENGKAPAN PESERTA
1. Beras 2 kg
2. Telur ¼ kg
3. MI Instan (Sarimi Ayam Kecap) 2 Bungkus
4. Peralatan mandi
5. Alat sholat
6. Obat-obatan pribadi
7. Hari Minggu :
Rekan : Baju PDH PKPT UYP, Celana Hitam, Kopyah hitam
Rekanita : Baju PDH PKPT UYP, Meksi hitam, Jilbab Hitam
Hari Senin :
Rekan : Batik IPNU, Celana hitam, Kopyah hitam
Rekanita : Batik IPPNU, Meksi hitam, Jilbab Kuning
Hari Selasa :
Rekan : Baju PDH PKPT UYP, Celana Hitam, Kopyah hitam
Rekanita : Baju PDH PKPT UYP, Meksi hitam, Jilbab Hitam
NB :
Baju Olahraga dan Training
M. Fasilitas Peserta
1. ID Card
2. ATK
3. Sertifikat
4. Snack
5. Konsumsi
6. Coffe break

M. MATERI
Kegiatan Latihan Kader Muda (LAKMUD) terdiri dari beberapa materi-
materi, yaitu;
1. Ke-NU-an II
2. ASWAJA II
3. Tradisi amaliyah NU
4. Ke-Indonesian II
5. ke IPNU an II
6. ke IPPNU an II
7. Kepemimpinan
8. Komunikasi dan Kerjasama
9. Manajemen Organisasi
10. Scientific Problem Solving (SPS)
11.Teknik diskusi, Rapat, & Persidangan
12. Manajemen Konflik
13. Networking dan Lobbiying

N. SUSUNAN ACARA (Terlampir)

O. Ketentuan dan Syarat (Terlampir)


RUNDOWN KEGIATAN

Hari / Tanggal Jam Kegiatan Pemateri/PJ


09.00–10.30 Chek in
10.30–12.00 Persiapan
Pembukaan
Pembukaan
12.00-12.15  Pembukaan
12.15-12.30  Pembacaan ayat
suci al-Qur’an
12.30-12.50  Menyanyikan
Lagu
Indonesia Raya
Minggu, 26 Juni Mars IPNU-IPPNU
2022 12.50-13.40
13.40-13.50 Syubbanul Wathon
 Sambutan-
sambutan
 Penutup
13.50-14.10 Kontrak Forum
14.10-15.30 Ishoma
15.30-17.00 Materi 1: Ke-NU-an II
17.00-18.30 Ishoma
18.30-20.00 Materi 2: ASWAJA II
20.00-20.30 Ice break
20.30-22.00 Materi 3: Tradisi
amaliyah NU
22.00-23.30 Materi 4: Ke-
Indonesian II
23.30-04.00 Istirahat
04.00-06.00 Sholat subuh
06.00-06.45 Senam
06.45-07.30 Bersih diri
07.30-08.00 Makan
08.00-09.30 Materi 5: ke IPNU an
Senin, 27 Juni II
2022 09.30-11.00 Materi 6 : ke IPPNU
an II
11.00-13.00 Ishoma
13.00-14.30 Materi 7 :
Kepemimpinan
14.30-16.00 Materi 8: Komunikasi
dan Kerjasama
16.00-16.45 FGD
16.45-19.00 Ishoma
19.00-20.30 Materi 9: Manajemen
Organisasi
20.30-21.00 Ice break
21.00-22.30 Materi 10: Scientific
Problem Solving
(SPS)

22.30-04.00 Istirahat

04.00-06.00 Sholat subuh


06.00-06.45 Senam
06.45-07.30 Makan pagi
07.30-08.00 Bersih diri
Juni 08.00-09.30 Materi 11: Teknik
Selasa, 28
diskusi, Rapat, &
2022
Persidangan
09.30-11.00 Materi 12:
Manajemen Konflik
11.00-13.00 Ishoma
13.00-14.30 Materi 13:
Networking dan
Lobbiying

14.30-15.30 Ishoma
15.30-16.00 Persiapan
Penutupan
16.00-17.00 Penutupan

NB : Jadwal Sekali-kali bisa berubah melihat kondisi lapanga

Anda mungkin juga menyukai