Anda di halaman 1dari 15

PROPOSAL

KEGIATAN MPLS
(Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah)

SMK Teratai Putih Global 4 Bekasi


Tahun Ajaran 2022/2023
LEMBAR PENGESAHAN

Mengetahui,
Ketua OSIS Sekretaris OSIS

(Waze Ridha Yushi Arifin) (Zainul Arifin)

Menyetujui,
Waka bid. Kesiswaan Pembina OSIS

(Yayah Rohaya, S.Ag) (Abdullah Al Mutaqin, S.Si)

Kepala Sekolah

(Drs.Tatang Apendi,MA)
NIP. 196607202008011003
I. PENDAHULUAN
Dalam rangka menyambut adanya tahun ajaran baru dengan
peserta didik baru kami selaku OSIS akan mengadakan kegiatan Masa
Pengenalan Lingkungan Sekolah atau lebih dikenal dengan MPLS.
Dalam pelaksanaan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah atau
MPLS yang akan diselenggarakan ini merupakan media strategi dalam
pembinaan mental skill professional, disiplin dan penuh rasa tanggung
jawab bagi kalangan siswa baru Tahun Pelajaran 2022/2023.

II. NAMA KEGIATAN


Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) SMK Teratai Putih Global
4 Bekasi

III. TUJUAN KEGIATAN


Maksud dan tujuan diadakannya Kegiatan Masa Pengenalan Lingkungan
Sekolah atau MPLS adalah :
1. Memberikan kesan positif dan menyenangkan kepada siswa baru
tentang lingkungan sekolahnya yang baru
2. Untuk memperkenalkan lingkungan fisik, lingkungan sosial maupun
norma – norma khusus yang berlaku di lingkungan sekolah dengan
pola pembelajaran yang baru.

IV. WAKTU DAN TEMPAT


Hari : Senin – Kamis
Tanggal : 18 – 21 Juli 2022
Waktu : 07.00 s/d Selesai
Tempat : SMK Teratai Putih Global 4 Bekasi

V. PENYELENGGARA
Acara ini diselenggarakan oleh :
GURU DAN OSIS SMK TERATAI PUTIH GLOBAL 4 BEKASI.

VI. SASARAN KEGIATAN


Seluruh siswa – siswi baru tingkat X (sepuluh) SMK Teratai Putih Global
4 Bekasi Tahun Pelajaran 2022/2023

VII. SUSUNAN ACARA


Terlampir

VIII. SUSUNAN KEPANITIAAN


Terlampir
IX. NAMA – NAMA KELOMPOK DAN PENDAMPING MPLS
Terlampir

X. RENCANA ANGGARAN
Terlampir

XI. PENUTUP
Demikian proposal ini diajukan untuk menjadikan periksa.
Selanjutnya atas kebijakan dan dukungan dari berbagai pihak sangat kami
harapkan dan atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih.
Lampiran 1

Jadwal Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS)


Tahun Ajaran 2022/2023

Susunan Kegiatan Tanggal 18 - 20 Juli 2022 :

NO WAKTU MATERI PEMATERI / TEMPAT


FASILITATOR

A Senin PEMBUKAAN Moda Daring :


18 Juli 2022 TAHUN AJARAN Meeting ID Zoom :
BARU 2022 – 2023 ...........
DAN PLS SE-JAWA Passcode :disdik jbr
BARAT TAHUN Youtube : live
2022 DI DINAS Streaming Youtube disdik
PENDIDIKAN jabar
PROVINSI JAWA
BARAT
1 06.30 – 07.00 Persiapan / OSIS Lapangan
pemeriksaan kehadiran

2 07.00 – 08.30 Upacara Penaikan Petugas Gabungan Lapangan Yayasan


Bendera Merah Putih Yayasan dan Pembina Teratai Putih Global
upacara Drs. Tatang
Apendi
3 08.30 – 12.30 Bergabung secara Sesuai acara pembukaan Aula SMK Teratai
daring mengikuti acara tingkat provinsi yang Putih Global 4 Bekasi
pembukaan MPLS terhubung secara daring
tingkat provinsi
RUNDOWN ACARA PEMBUKAAN MPLS TINGKAT PROVINSI SESUAI JADWAL
DINAS PENDIDIKAN PROVINSI JAWA BARAT
1 08.00 – 08.30 Registrasi Peserta Upacara Panitia
Pembukaan
2 08.30 – 08.45 Pembukaan MC Disdik
08.45 – 09.00 Sambutan Kadisdik Jawa Barat Kadisdik Gubernur
09.00 – 09.15 Sambutan Gubernur Jawa Jawa Barat (secara
Barat sekaligus membuka daring)
MPLS tingkat provinsi
3 09.15 – 09.30 Survei Awal Kesbangpol Jawa
Barat (secara
Daring melalui Zoom
Daring)
Di Aula SMK Teratai
4 09.30 – 09.45 Istirahat OSIS
Putih Global 4
5 09.45 – 11.15 Wawasan kebangsaan dan Kebsbangpol Jawa Bekasi
Ideologi Pancasila Barat (secara
daring)
6 11.15 – 11.30 Survey Akhir Kebangpol jawa
barat (secara
daring)
7 11.30 – 12.15 Deklarasi Anti Kekerasan Forum OSIS Jawa
Barat dan Satgas
Anti Kekerasan
(secara daring)
8 12.15 – 12.30 Penutupan acara pembukaan MC (secara daring)
tahun ajaran baru dan MPLS
tahun 2022
9 12.30 – 13.15 Shalat Dzuhur / Pembinaan
karakter baik
B Selasa
19 Juli 2022
1 06.30 Persiapan Apel Panitia

2 07.00 Mulai Apel Petugas Apel dan


peserta apel
3 07.00 - 08.30 Kebijakan Dinas Pendidikan Drs. Tatang Lapangan SMK
Provinsi tentang Membangun Apendi, Ma/Yayah Teratai Putih Global
peserta didik yang Rohaya, S.Ag 4 Bekasi
berkarakter
4 08.30 Selesai Apel

5 08.30 – 10.00 Pengenalan Guru, TU Yayah Rohaya, Aula


S.Ag
6 10.00 – 10.30 Istirahat OSIS

7 10.30 – 12.00 Sekolah Ramah Anak BK Aula

8 12.00 – 12.45 Shalat dzuhur / Pembiasaan Dedy Arianto,


karakter baik S.Pdi
9 12.45 – 14.15 Pengenalan sarana sekolah dan Zainal Arifin, SE Aula
aturannya
C Rabu
20 Juli 2022
1 06.30 Persiapan Apel Panitia

2 07.00 Mulai Apel Petugas Apel dan


peserta apel
3 07.00 - 08.30 Pengenalan Kurikulum Nofrianto, S.Pd Lapangan SMK
Teratai Putih Global
4 Bekasi
4 08.30 Selesai apel

5 08.30 – 10.00 Sadar hukum dan pendidikan Wandi Wahyudi, Aula


anti korupsi S.Pdi
6 10.00 – 10.30 Istirahat

7 10.30 – 12.00 Budaya Hidup Bersih dan Puskesmas Aula


Sehat / Sekolah Sehat
8 12.00 – 12.45 Sholat dzuhur / pembiasaan OSIS
karakter baik
9 12.45 – 14.15 Tata tertib Berlalu Lintas & Kepolisian
anti narkoba
D Kamis
21 Juli 2022
1 06.30 – 07.00 Senam Pagi Panitia dan peserta Lapangan SMK
MPLS Teratai Putih Global
4 Bekasi
2 07.00 – 08.30 Pengenalan tata tertib Yayah Rohaya, Aula
sekolah/siswa/tata krama S.Ag
3 08.30 – 09.15 Demo ekskul Anggota ekskul Lapangan

4 09.15 – 10.00 Istirahat OSIS

5 10.00 – 11.30 Demo ekskul

6 11.30 – 12.15 Sholat dzuhur / pembiasaan OSIS


karater baik
7 12.15 – 13.45 Demo ekskul dan Pengarahan Pembina OSIS
Teknis Pemilihan Ekstra
kurikuler
8 13.45 – 14.00 Apel penutupan MPLS Drs. Tatang
Apendi, Ma/Yayah
Rohaya, S.Ag
Lampiran 3

SUSUNAN KEPANITIAAN
Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS)

Penanggung Jawab : Drs. Tatang Apendi, MA

(Kepala SMK Teratai Putih Global 4 Bekasi)

Ketua MPLS : Yayah Rohaya S, Ag

Pembina OSIS : Abdulla Al Mutaqin S,Si

Ketua OSIS : Waze Ridha Yushi Arifin

Wakil Ketua OSIS : Afifah Ardianti

Ketua Pelaksana : Firgya Aulia

Sekretaris (guru) : Abdulla Al Mutaqin S,Si

Sekretaris : Zainul Arifin

Bendahara (guru) : Zaenal Arifin, SE

Bendahara : M. Abyan Al Fayyadh

Seksi Acara : Apit Handoko,S.KOM

Ikhsan Jaya Jagad

Magalih Rodrian Saputra

Seksi Keamanan : Dwi angga

Raya Zhafir

Attalah Akbar
Robby Putra

Shaylah Windy P

Seksi Peralatan : Eko Fitriyanto

Diky Hidayat

Muhammad Kayla A

M. Ilham Ar Rosyid

Seksi Dokumentasi : Badar Arrizal Alamsyah

Lukmanul Hakim

Radithyo Nugroho

Muhammad Yusril

Seksi Konsumsi : Reyhana Alya L

M Hardiansyah

Seksi Kesehatan : Amanda Trisna. L

Xenda Xelana

Tengku Ferdian

Seksi Humas : Rossi

Joshua Stefano

Ahmad Ibnu Abdillah


Slamet Angga

Seksi Umum : Toolman:

- Yayah Jahid
- A. Fauzi

Cakara:

- Alan
- Ken Mada
- Wawan Agus

Radithya adam

M. Fikri Putra

Ketua Kelompok 1 : Raka Milan P

Ketua Kelompok 2 : Khalifah Fachriel

Ketua Kelompok 3 : Cherrylla Aisyah A

Ketua Kelompok 4 : Arya Zhalana

Ketua Kelompok 5 : Saragi Putri

Ketua Kelompok 6 : M Rafly

Ketua Kelompok 7 : M Rafa Fadillah. S

Ketua Kelompok 8 : Salsabila Mutiara B

Ketua Kelompok 9 : Daffa Iradatur

Ketua Kelompok 10 : Ananda Nurul


Lampiran 3

RENCANA ANGGARAN BIAYA

NO KETERANGAN SATUAN JUMLAH TOTAL


1. LOGISTIK
 Spanduk 3x1 Rp.160.000 1(satu) Rp 160.000-,
 ATK Rp. 50.000 1(satu) Rp. 50.000-,

2. KONSUMSI
 Makan Siang (GURU) Rp. 13.000 14 orang x 4 hari Rp. 728.000-,
 Makan Siang (OSIS) Rp. 13.000 38 orang x 4 hari Rp. 1.976.000-,
 Aqua Rp. 15.000 5 dus Rp. 75.000-,

3 PEMATERI
 Pemateri Internal Rp. 100.000 7 orang Rp. 700.000-,
 Pemateri External Rp. 250.000 3 orang Rp. 750.000-,

JUMLAH KESELURUHAN Rp. 4.439.000-,

Mengetahui,
Waka. Kesiswaan Bendaraha Sekolah

(Yayah Rohaya, S.Ag) (Zaenal Arifin, SE)


Peralatan yang dibutuhkan saat MPLS

1. Sound system + mic


2. Infocus
3. Layar infocus
4. Kabel roll
5. Tali rapia
6. Toa
7. Bola volly
8. Bola futsal
9. Bola basket
10. Net volly

Anda mungkin juga menyukai