Anda di halaman 1dari 16

ALGORITMA METODE

SELEKSI SNMPTN 2022


ITS
KAJIAN STRATEJIK BIDANG SDMO DAN TSI
14 Juli 2022
Agenda
• Prinsip
• Penjelasan Global Tentang Step (Tahapan Umum)
• Penjelasan Detil Setiap Step

www.its.ac.id INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER, Surabaya - Indonesia


Prinsip

1 2 3 4 5
Diversity Mengutamakan Memahami Pemisahan IPA dan Pemisahan Reguler
Rangking Sekolah Sekolah tidak sama IPS dan KIPK
daripada Nilai kualitasnya
Rapor

www.its.ac.id INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER, Surabaya - Indonesia


Tahapan Umum
1. Penyiapan Data
2. Step 0 : Anulir Peserta yang tidak memenuhi treshold
nilai Portofolio
3. Step 1 : Menerima Siswa dengan rangking sekolah 1 sampai 3 ,
untuk sekolah dengan rata – rata Nilai UTBK tahun terakhir
diatas 550
4. Step 2 : Proses penerimaan siswa berdasarakan nilai prestasi
5. Step 3 : Proses penerimaan siswa berdasarkan kluster sekolah

www.its.ac.id INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER, Surabaya - Indonesia


Penyiapan data
1. Menyiapkan data top 1000 LTMPT , yang akan digunakan pada step 1 dan step 3
1. Data top 1000 LTMPT didapatkan dari https://top-1000-sekolah.ltmpt.ac.id/
2. Mengimport data SNMPTN
1. Data Sekolah
2. Data Siswa
3. Data Jurusan
4. Data Rapor & Rangking
5. Data diterima di ITS dari tahun terakhir per Sekolah
3. Mapping jurusan menjadi kelompok IPA atau IPS
4. Mengisi daya tampung yang sudah terkelompokkan IPA, IPS, Reguler, KipK
5. Membuat daya tampung per SMTA per Prodi berdasarkan data awal point 4 untuk membatasi
jumlah SMTA yang akan diterima per prodi (khusus untuk reguler)

www.its.ac.id INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER, Surabaya - Indonesia


Contoh top 1000 LTMPT

www.its.ac.id INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER, Surabaya - Indonesia


Bentuk Daya Tampung Prodi Varian 1

www.its.ac.id INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER, Surabaya - Indonesia


Bentuk Daya Tampung Prodi Varian 2

www.its.ac.id INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER, Surabaya - Indonesia


Bentuk Daya Tampung Prodi Varian 3

www.its.ac.id INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER, Surabaya - Indonesia


Daya Tampung per SMTA per Prodi (reguler)

*DT: Daya Tampung Per Sekolah Per Prodi

www.its.ac.id INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER, Surabaya - Indonesia


Klaster SMTA

Max RS : Maksimal Rangking Sekolah yang eligible


Max RI : Maksimal Rangking ITS (yang mendaftar ke ITS) yang eligible misalnya Sekolah X memiliki nilai rata – rata
Bawah rata nilai : nilai rata – rata UTBK di tahun terakhir pada SMTA UTBK sebesar 580 , maka :
Atas rata nilai : nilai rata – rata UTBK di tahun terakhir pada SMTA 1. masuk pada klaster 2
Pct Kuota Max : Kuota Maksimal siswa per SMTA per Prodi (prosentase 2. Prodi Teknik Informatika Memiliki Daya
dari daya tampung)
Tampung 100 , maka kuota maksimal
Jml Kuota Min : Kuota Minimal siswa per SMTA per Prodi
sekolah X pada Prodi Teknik Informatika
jml kuota (maksimal) adalah nilai terbesar dari kuota
sebesar 10 Siswa Maksimal
minimal dan kuota maksimal

www.its.ac.id INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER, Surabaya - Indonesia


Step 0 : Anulir Peserta yang tidak memenuhi treshold
nilai Portofolio

1. Menetapkan nilai ambang batas minimal pada nilai


portfolio
2. Mengeluarkan siswa dari peserta yang eligible seleksi jika
point 1 tidak terlewati

www.its.ac.id INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER, Surabaya - Indonesia


Step 1 : Menerima Siswa dengan rangking
sekolah 1 sampai 3
1. Untuk setiap sekolah, didapatkan nilai rata – rata UTBK di tahun
terakhir.
2. Definisikan nilai ambang batas, (mis: 550)
3. Untuk setiap sekolah, yang memiliki nilai rata –rata UTBK diatas point
2, maka ambil siswa yang memiliki rangking sekolah , 1 sampai 3
4. Proses terima siswa pada point 3 sesuai pilihan mereka
5. Point ke 4, berarti siswa sudah diterima dan mengurangi daya
tampung per prodi
ORDER : rs ASC, jml_diterima_its_thn_sebelumnya DESC

www.its.ac.id INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER, Surabaya - Indonesia


Step 2 : Proses penerimaan siswa berdasarakan nilai prestasi

1. Semua prestasi Siswa dinilai terlebih dahulu


2. Tetapkan kuota total jalur prestasi
3. Urutkan siswa berdasarkan nilai prestasi tertinggi, sampai
sebanyak kuota pada point 2
4. Terima siswa pada point 3 sesuai pilihan prodi nya
5. Pada point 4, berarti siswa telah diterima dan mengurangi
daya tampung

ORDER : nilai_prestasi DESC, rataan_nilai_utbk DESC, rs ASC

www.its.ac.id INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER, Surabaya - Indonesia


Step 3 : Proses penerimaan siswa berdasarkan kluster sekolah
1. Setiap sekolah memiliki klaster sesuai rata –rata nilai UTBK terakhir
2. Pada point 1 juga didapatkan nilai max rangking sekolah (RS) dan nilai
max rangking ITS (RI) serta kuota per sekolah
3. Urutkan siswa di kelompokkan per pilihan prodi, per smta
4. Urutan point 3, didasrkan pada,
1. Rata nilai utbk sekolah
2. Rangking Sekolah
5. Urutan pada point 3 dibatasi sampai kuota per sekolah terpenuhi
6. Terima siswa sesuai dengan pilihan prodinya
7. Hal ini juga mengurangi daya tampung prodi

RS : Rangking siswa di sekolah


RI : Rangking siswa dibandingkan sesama pendaftar ke ITS
ORDER : rataan_nilai_utbk DESC, rs ASC, jml_diterima_its_thn_sebelumnya DESC
www.its.ac.id INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER, Surabaya - Indonesia
TERIMA KASIH

www.its.ac.id ALGORITMA METODE SELEKSI SNMPTN 2022 ITS (RP, 2022)

Anda mungkin juga menyukai