Anda di halaman 1dari 4

1.

Transistor termasuk dalam kelompok komponen elektronika ………


a. Pasif
b. Aktif
c. Semikonduktor
d. Pasif aktif
e. konduktansi
2. Perhatikan gambar simbol komponen dibawah ini :

Gambar simbol komponen apakah ……


a. Kapasitor
b. FET
c. JFET
d. MOSFET
e. BJT

3. Perhatikan gambar berikut :

Rangkaian di atas adalah salah satu rangkaian dasar transistor yang berfungsi sebagai

a. Penguat sinyal
b. saklar
c. Oscilator
d. Modulator
e. Penguat Arus
4. Agar LED kondisi ON pada gambar dibawah , maka masukan A dan B adalah

a. 00
b. 11
c. 01
d. 10
5. Nilai tegangan keluaran pada rangkaian dibawah adalah…..

a. 25 volt
b. – 25 volt
c. 30 volt
d. 35 volt
6. Pernyataan dibawah ini merupakan Konfigurasi penguat transistor kecuali ……..
a. Common emitor
b. Common base
c. Common collector
d. Common amplifier
7. Daerah saturasi transistor dengan bahan dasar silikon adalah ……….
a. 0 – 3,3 volt
b. 0 – 0,3 volt
c. 1 – 5 volt
d. 0 – 0,7 volt
8. Komponen elektronika yang digunakan untuk mendeteksi adanya perubahan energi pada
lingkungan sekitar adalah …………..
a. Transistor
b. Kapasitor
c. Sensor
d. induktor
9. Dari table berikut komponen FET disimbolkan dengan nomor …….

a. 2 dan 5
b. 2 dan 3
c. 3 dan 4
d. 1 dan 4
10. Dari table berikut komponen transistor NPN disimbolkan dengan nomor …….

a. 1
b. 2
c. 3
d. 4 dan 5
11. Dalam rangkain power suplly, diode berfungsi sebagai ……….
a. Filter
b. Penyearah
c. Penguat
d. Penghambat
12. Komponen yang menghasilkan perubahan induktansi pada keluarannya, kecuali...
a. RTD
b. Strain Gage
c. Thermistor
d. Sensor Suhu
e. Sensor Optik
13. Komponen yang menghasilkan perubahan arus pada keluarannya adalah...
a. RTD
b. Termokopel
c. Tacho generator
d. Fotosintetik
e. Fotolistrik
14. FET mengendalikan konduktifitasnya menggunakan medan listrik serta termasuk dalam
golongan Transistor Unipolar. selain Transistor Unipolar juga terdapat golongan komponen
Transistor Bipolar, Apakah yang membedakan kedua komponen tersebut?
a. Efek Medan
b. Drain
c. Gate
d. Source
e. Pembawa Muatan

15. Prinsip kerja dari komponen JFET adalah...


a. Keran yang mengatur aliran air
b. Switch yang mengatur hidupnya lampu
c. Keran yang mengatur besaran air
d. Timbangan yang saling berbagi
e. Keran yang mengatur keluarnya limbah cair

16. Terminal atau elektroda gerbang MOSFET merupakan sepotong logam yang permukaannya
di oksidasi, dan hal tersebut merupakan salah satu poin yang menjadi kelemahan komponen
ini. Apa kelemahan MOSFET yang telah dipelajari…
a. Rendahnya lapisan medan magnet
b. Tipisnya lapisan oksidasi
c. Tebalnya lapisan oksidasi
d. Rendahnya efek medan
e. Tingginya impedansi
17. MOSFET memiliki empat gerbang terminal, yaitu...
a. S, G, D, dan Y
b. S, G, D, dan Z
c. S, G, D, dan B
d. S, G, D, dan A
e. Semua benar

18. Dalam pengoperasiannya, MOSFET memiliki dua mode kerja yaitu...


a. NPN dan PNP
b. JFETN dan JFETP
c. NMOSFET dan PMOSFET
d. Deplection dan Enhancement
e. Deplenation dan Enhancent

19. Prinsip kerja dari komponen MOSFET adalah...


a. Keran yang mengatur aliran air
b. Switch yang mengatur hidupnya lampu
c. Keran yang mengatur besaran air
d. Timbangan yang saling berbagi
e. Keran yang mengatur keluarnya limbah cair

20. Tranduser merupakan suatu piranti yang dapat mengubah suatu energy ke energy lain,
bagian masukan dari Tranduser dapat disebut juga dengan Sensor. Mengapa komponen
tersebut dinamakan sensor?
a. Karena bagian ini dapat mengindera suatu kuantitas fisik tertentu
b. Karena bagian ini dapat mengubah suatu kuantitas fisik tertentu
c. Karena bagian ini dapat memproduksi energi tertentu
d. Karena bagian ini dapat menyimpan energi tertentu
e. Karena Sensor adalah Tranduser

21. sfaf

Anda mungkin juga menyukai