Anda di halaman 1dari 8

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

SMK MAARIF NU KARANGREJA

KOMPUTER AKUNTANSI
KELAS / SEMESTER
XI/ Gasal
TUJUAN PEMBELAJARAN
Setelah mengikuti pembelajaran melalui diskusi kelas dan demonstrasi, peserta
MATERI: didik diharapkan mampu:
Menganalisis dan melakukan
1. Menganalisis transaksi yang terjadi dalam perusahaan jasa yang meliputi
entri transaksi perusahaan
jasa pembelian perlengkapan, pembelian asset, penjualan jasa dan
penerimaan piutan, penerimaan yang bukan dari penjualan jasa dan
pembayaran beban dengan benar.
2. Memahami langkah-langkah entri transaksi penerimaan dan
ALOKASI WAKTU: pengeluaran kas non penjualan jasa (banking), penjualalan jasa,
6 pertemuan penerimaan piutang (sales) dengan penuh tanggung jawab.
(6 minggux 5 jp x 45 menit)
3. Menerapkan entri transaksi penerimaan dan pengeluaran kas
non penjualan jasa (banking), penjualalan jasa, penerimaan
piutang (sales)dengan teliti.
SIKAP:
Bersyukur terhadap apa KEGIATAN PEMBELAJARAN
yang ada dilingkungan PEMBUKAAN:
sekitar 1. Guru membuka pelajaran dengan mengucapkan salam, mengabsen
Kerja sama dalam
siswa dan memberikan motivasi.
mengamati objek.
Tanggung jawab dalam 2. Guru melakukan apersepsi untuk mengajak siswa masuk ke dalam
mengerjakan tugas yang materi, menyampaikan kompetensi dasar, tujuan pembelajaran.
diberikan INTI:
Disiplindalam Pertemuan Ke- 1
menyelesaikan tugas. 1. Kelas dibagi menjadi 8 kelompok yang terdiri dari 3-4 orang untuk
menganalisis transaksi yang terjadi pada studi kasus perusahaan jasa.
2. Siswa mengerjakan pada LKPD yang disediakan oleh guru meliputi nama
transaksi dan menu yang digunakan dalam MYOB untuk mengentri
REFLEKSI DAN transaksi tersebut.
KONFIRMASI: 3. Peserta didik mempresentasikan hasil diskusinya.
Refleksi pencapaian siswa 4. Guru menyimpulkan hasil presentasi dengan menjelaskan berbagai
dilakukandengan asesemen transaksi dalam perusahaan jasa serta menu yang digunakan dalam
pengetahuan dan praktik, MYOB
dengan nilai minimal 75.
Pertemuan Ke- 2 dan 3
Apabila lebih dari atau 75%
siswa mencapai KKM guru 1. Guru mendemonstrasikan entri transaksi pembelian perlengkapan,
dianggap berhasil pembelian asset, melalui menu Purchase.
dalampembelajaran, namun 2. Siswa mempraktikan langkah-langkah entri transaksi pembelian
jika kurang dari 75% maka perlengkapan, pembelian asset, melalui menu Purchase dan mencatatnya
dilakukan perbaikan dalam buku tulis.
pembelajaran dengan cara Pertemuan Ke- 4 dan 5
classical atau individual
1. Guru mendemonstrasikan entri transaksi penjualan jasa dan transaksi
pelunasan piutang menggunakan menu sales
2. Siswa mempraktikan langkah-langkah penjualan jasa dan transaksi
pelunasan piutang menggunakan menu sales mencatat langkah tersebut
ke dalam buku tulis.
Pertemuan ke- 6
1. Guru mendemonstrasikan langkah-langkah entri transaksi penerimaan
kas (bukan dari hasil penjualan jasa) dan pengeluaran uang tunai untuk
pembayaran beban-beban melalui menu banking
2. Siswa mempraktikan langkah-langkah membuat entri transaksi
penerimaan kas (bukan dari hasil penjualan jasa) dan pengeluaran
uang tunai untuk pembayaran beban-beban melalui menu banking dan
mencatat langkah tersebut ke dalam buku tulis.
PENUTUP:
1. Guru bersama peserta didik mencoba untuk menyimpulkan meteri
yang telah dipelajari
2. Guru menanyakan pendapat peserta didik tentang proses belajar
yang dilakukan (merefleksi kegiatan)
3. Peserta didik diberi tugas untuk mencari materi yang akan dibahas
pada pertemuan berikutnya
4. Menutup pembelajaran dengan doa dan salam

PENILAIAN PEMBELAJARAN
PENGETAHUAN
Teknik Penilaian Bentuk Instrumen Kisi-kisi
Tes Tertulis Soal Tes Tertulis Terlampir
KETRAMPILAN
Teknik Penilaian Bentuk Instrumen Instrumen
Unjuk Kerja Soal Praktik Terlampir
Mengetahui, Purbalingga, Juli 2021
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Muh. Yasro Khambali, S.Pd Widi Susyanti, S.E


Lampiran 1
Soal Pengetahuan
1. Sebutkan jenis-jenis barang yang termasuk bahan perlengkapan!
2. Jelaskan langkah-langkah mengentri transaksi pembelian perlengkapan!
3. Jelaskan langkah-langkah mengentri transaksi pembelian aset tetap!
4. Jelaskan langkah-langkah mengentri transaksi pembayaran utang!

Kunci Jawaban
1. Jenis-jenis perlengkapan
 Kertas
 Bolpoint
• Pewangi ruangan
• Dan lain-lain
2. Transaksi Pembelian Perlengkapan
Berikut ini adalah langkah-langkah untuk menganalisis dan mengentri transaksi
pembelian perlengkapan
• Pahami informasi pada bukti transaksi
• Dari Command centre>Purchase>Enter Purchase
• Klik layout dan pilih Item
• Non aktifkan tanda Tax Inclusive
• Isikan data pembelian antaralain: nama supplier, tanggal pembelian, nomor bukti
tansaksi
• Isikan data perlengkapan yang dibeli, antara lain: jumlah barang , nama barang,
dan harga
• Isikan biaya angkut pembelian pada kolom freigt
• Isikan total pembayaran pada kolom paid today
• Klik record
3. Transaksi Pembelian Aset Tetap
Berikut ini adalah langkah-langkah untuk menganalisis dan mengentri transaksi
pembelian perlengkapan
• Pahami informasi pada bukti transaksi
• Dari Command centre>Purchase>Enter Purchase
• Klik layout dan pilih Item
• Non aktifkan tanda Tax Inclusive
• Isikan data pembelian antaralain: nama supplier, tanggal pembelian, nomor bukti
tansaksi
• Isikan data aset yang dibeli, antara lain: jumlah barang , nama barang, dan harga
• Isikan biaya angkut pembelian pada kolom freigt
• Isikan total pembayaran
• Klik record
4. Transaksi Pembelian Pembayaran Utang
Berikut ini adalah langkah-langkah untuk menganalisis dan mengentri transaksi
pembayaran utang
• Pahami informasi pada bukti transaksi
• Dari Command centre > Purchase > Pay Bills
• Isikan akun kas pada kolom Account
• Isikan nama supplier dengan mengkilk tombol scroll doen list, kemudian pilih
nama supplier
• Isikan informasi transaksi, antaralain nomor bukti transaksi, tanggaltransaksi,
dan jumlah yang dibayarkan
• Hitung dan isikan besarnya potongan pembelian pada kolom Discount (apabila
mendapatkan potongan)
• Klik pada kolom Amount applied hingga muncul angka sesuai dengan jumlah
yang dibayarkan
• Tekan enter
• Klik record, dan ketika muncul dialog untuk mencetak, klik Print latter

Penskoran
No 1 jika benar 10
No 2 Jika benar 10
No 3 Jika benar 10
No 4 Jika benar 10

Lampiran 2
Soal Praktek ( Keterampilan)
Transaksi berikut ini entrilah ke dalam program MYOB Accounting!
1. Tanggal 1 Desember 2015 Delta Loundry membelieli perlengkapan
10 gulung plastik pembungkus @ 30.000
10 botol pewangi pakaian @ 20.000
1 Tanggal 3 Desember 2015 dibeli sebuah peralatan berupa 1 unit mesisn cuci
kepada Candi Elektronik senilai Rp 2.500.000,-. Pembelian dilakukan secara kredit
2 Tanggal 14 Desember 2015 dibayarkan kepada “Candy Elektronik” uang sebesar Rp
2.500.000,00 untuk keperluan pelunasan utang pembelian mesin cuci pada tanggal
3 Desember 2015

Skor
No 1 jika benar 10
No 2 Jika benar 10
No 3 Jika benar 10
Lampiran 3
Soal Pengetahuan
1. Sebutkan contoh transaksi penjualan jasa!
2. Sebutkan menu pada comand centre yang digunakan untuk mencatat
transaksi penjualan !
3. Jelaskan langkah-langkah mengentri transaksi penjualan!
4. Jelaskan langkah-langkah mengentri transaksi pelunasan piutang!

Kunci Jawaban
1. Contoh transaksi penjualan jasa
- Penjualan jasa sewa mobil
- Penjualan jasa servis kendaraan
- Penjualan jasa desain bangunan/ arsitektur
- Penjualan jasa pengiriman barang/paket
- dll
2. Menu pada comand Centre yang digunakan untuk mengentri transaksi penjualan
adalah menu sales
3. Transaksi Penjualan Jasa
Berikut ini adalah langkah-langkah untuk menganalisis dan mengentri transaksi
penjualan jasa
• Perhatikan informasi transaksi pada bukti transaksi/faktur
• Dari menu Command centre > sales > enter sales
• Pilih atau klik layout: Item,klik OK
• Non akifkan kolom Tax Inclusive
• Isikan Customer dengan cara mengklik tanda scroll down list, kemudian
pilih customer
• Isikan data transaksi meliputi, Nomor faktur dan tanggal transaksi
• Isikan data penjualan yang meliputi: jumlah penjualan jasa , kode pelayanan
jasa, nama pelayanan jasa, tarif/harga, serta kode pajak (PPN)
• Isikan total pembayaran pada kolom Paid Today apabila penjualan dilakukan
dengan tunai, dan kosongkan kolom Paid Today apabaila penjualan
dilakukan
dengan kredit.
• Klik Record
4. Transaksi Pelunasan Piutang
Berikut ini adalah langkah-langkah untuk menganalisis dan mengentri transaksi
pelunasan piutang
• Perhatikan informasi transaksi pada bukti transaksi/Bukti Kas Masuk
• Dari command centre >Sales>Receive payment
• Isikan akun kas pada kolom Deposited to Account
• Isikan data nama customer pada kolom Customer
• Isikan data transaksi yang antaralain: nomor bukti transaksi, tanggal
transaksi, dan jumlah kas yang diterima
• Isikan potongan penjulan pada kolom discount
• Klik pada bagian Amount applied, hingga muncul angka sesuai kas
yang diterima
• Tekan enter
• Klik Record, kemudian Klik Print Later

Penskoran
No 1 jika benar 10
No 2 Jika benar 10
No 3 Jika benar 10
No 4 Jika benar 10

Lampiran 4
Soal Praktek ( Keterampilan)
Transaksi berikut ini entrilah ke dalam program MYOB Accounting!
a) Tanggal 5 Desember 2015 Brahmana Rent Car menyewakan mobil kepada CV Pratama
dengan rincian,
1hari Mobil APV @Rp 300.000,00 : Rp 300.000,00
1 hari Avanza @Rp 300.000,00 : Rp 300.000,00+
Total : Rp 600.000,00
Pembayaran jasa sewa akan dilakukan setelah 5 hari berikutnya.

b) Tanggal 10 Desember 2015 diterima pelunasan piutang dari CV Pratama atas jasa
sewa mobil tertanggal 5 Desember 2015 sebesar Rp 600.000

Skor
No 1 jika benar 10
No 2 Jika benar 10
Lampiran 5
1. Sebutkan 2 contoh transaksi penerimaan kas selain dari penjualan jasa!
2. Jelaskan langkah-langkah mengentri penerimaan kas selain dari penjualan jasa!
3. Sebutkan 3 contoh transaksi pengeluaran kas untuk pembayaran beban-beban
4. Jelaskan langkah-langkah mengentri transaksi pengeluaran kas untuk
pembayaran beban-beban

Kunci Jawaban
1. Transaksi penerimaan kas selain dari penjualan tunai
• Penerimaan piutang karyawan
• Penerimaan pendapatan bunga
2. Langkah mengentri transaksi penerimaan kas selain dari penjualan jasa
• Perhatikan informasi transaksi pada bukti transaksi/Bukti Penerimaan Kas
• Dari menu Command centre > Banking > Receive Money
• Isikan jenis akun kas untuk menerima uang/cek pada kolom Deposit to Account
• Isikan data terkait transaksi penerimaan kas yang meiputi: Nomor bukti
transaksi, tanggal transaksi, dan jumlah uang yang diterima
• Isikan keterangan transaksi pada kolom memo
• Isikan akun yang di kredit / akun selain kas yang bermutasi akibat
adanya transaksi
• Pastikan kolom out of balace bernilai 0
• Klik Record
3. Transaksi pengeluaran kas untuk pembayaran beban-beban
• Transaksi pembayaran gai karyawan
• Transaksi pembayaran biaya sewa
• Transaksi pembayaran biaya listrik
4. Langkah-langkah untuk menganalisis dan mengentri transaksi pembayaran beban-
beban
• Perhatikan informasi transaksi pada bukti transaksi/Bukti Penerimaan Kas
• Dari menu Command centre > Banking > SpendMoney
• Isikan jenis akun kas untuk mengeluarkan uang/cek pada kolom Pay
From Account
• Isikan data terkait transaksi pengeluaran kas yang meiputi: Nomor bukti
transaksi, tanggal transaksi, dan jumlah uang yang dibayarkan
• Isikan keterangan transaksi pada kolom memo
• Isikan akun yang di debit atau akun selain kas yang bermutasi akibat adanya
transaksi
• Pastikan kolom out of balace bernilai 0
• Klik Record

Penskoran
No 1 jika benar 10
No 2 Jika benar 10
No 3 Jika benar 10
No 4 Jika benar 10

Lampiran 2
Soal Praktek ( Keterampilan)
Transaksi berikut ini entrilah ke dalam program MYOB Accounting!
1. Tanggal 15 Desember 2015 diterima uang tunai sejumlah Rp 1.000.000,00 dari
karyawan bernama Bagus Hendrawan sebagai pelunasan atas pinjaman yang
diberikan kepada karyawan yang bersangkutan.

2. Tanggal 16 Desember 2015 dibayarkan kepada PLN Cabang Surakarata uang sebesar
Rp 1.250.000,00 untuk pembayaran tagihan listruk bulan November 2015 sebesar Rp

Skor
No 1 jika benar 10
No 2 Jika benar 10

Anda mungkin juga menyukai