Anda di halaman 1dari 8

ORGANISASI KARANG TARUNA

DESA TAPUS
Desa Tapus Kecematan Lembak Kabupaten Muara enim
ORGANISASI KARANG TARUNA
DESA TAPUS
Desa Tapus Kecematan Lembak Kabupaten Muara enim

A. KATA PENGANTAR

Alhamdulillaah syukur tetap kita hanturkan kepada allah swt. Tuhan semesta alam tiada
zat yang paling mulia dari padanya .dan sholawat salam semoga selalu tercurah pada baginda
Rasulullah Muhammad saw semoga kita senantiasa menjadi pengikutnya sampai akhir zaman.

Dengan penuh rasa keiktiaran ,doa dan usaha Alhamdulillah atas berkah rahmat allah swt
juga kami sebagai penulis telah bisa menyelesaikan satu buah Proposal kegiatan perlombaan 17
agustus desa Tapus ini demi memperlancar kegiatan yang akan dilaksanakan nantinya.

Mudah mudahan dengan diterbitkannya proposal ini dapat membantu kegiatan yang
membangun semangat nasionalisme kemerdekaan bagi kita semua rakyat Indonesia.

B. PENDAHULUAN

Bangsa yang besar adalah bangsa yang mampu menghargai jasa para pahlawannya
dengan demikian diperlukan adanya semangat juang yang tinggi untuk mengingat betapa
pentingnya rasa cinta kepada tanah air sendiri yang telah berdiri kokoh hingga memasuki usia 77
tahun lamanya.

Hari kemerdekaan adalah tonggak sejarah perjuangan bangsa yang harus kita
pertahankan. Selain mempertahankan kemerdekaan, kita sebagai generasi penerus bangsa,
tentunya harus mengisi kemerdekaan itu dengan melakukan hal-hal yang positif dan dapat
menumbuhkan kecintaan serta semangat nasionalisme.

Maka dari itu untuk mengisi kegiatan hal positif tersebut kami selaku pengurus karang
taruna Desa Tapus bermaksud menyelenggarakan kegiatan perlombaan kegiatan 17 agustus 2022
yang akan dilaksanakan dengan penuh persiapan nantinya. Dukungan dari segala pihak sangat
kami harapkan agar kegiatan ini bisa berjalan dengan baik nantinya.

C. NAMA DAN TEMA KEGIATAN


“Perlombaan 17 Agustus Desa Tapus 2022 “ dalam rangka perayaan hari kemerdekaan
Republik Indonesia ke 77
D. DASAR PELAKSANAAN KEGIATAN
1. UUD 1945
2. Pancasila
3.Program kerja pengurus karang taruna desa Tapus 2022/2023
ORGANISASI KARANG TARUNA
DESA TAPUS
Desa Tapus Kecematan Lembak Kabupaten Muara enim

E. MAKSUD DAN TUJUAN


1. Menumbuhkan rasa persatuan, kesatuan, dan kekeluargaan bagi masyarakat Desa Tapus
2. Untuk mengenang jasa para pahlawan yang telah rela berkorban demi Tanah Air Indonesia Raya.
3. Meningkatkan kesadaran akan besarnya jasa pejuang kemerdekaan dan nasional dalam merebut
kemerdekaan bangsa Indonesia.
4. Meningkatkan jiwa sportifitas dalam meraih prestasi.
5. Untuk mendorong rasa bangga dan cinta tanah air.
F. JADWAL DAN PELAKSANAAN KEGIATAN

Hari/Tanggal : Kamis,12 Agustus-Selasa,17 Agustus 2022

Waktu : pukul 15.00 Wib s/d selesai

Tempat : Desa Tapus

G. JENIS-JENIS PERLOMBAAN

Adapun jenis perlombaanya yaitu

Jenis-jenis lomba dewasa Jenis-jenis lomba anak-anak

• voly putri • futsal


• futsal putra • lomba kelereng
• tenis meja • balap karung
• gaplek • makan kerupuk
• badminton. • tahan tawa
• ambil koin

Jenis lomba hari 17 Agustus

• panjat pinang dewasa/anak2


• tarik tambang
• joget irama
• lomba bakia
• balap lori.

H. SUSUNAN KEPANITIAAN
ORGANISASI KARANG TARUNA
DESA TAPUS
Desa Tapus Kecematan Lembak Kabupaten Muara enim

Penanggung Jawab : Asanul (Kepala Desa Tapus)

Panitia pelaksana

• Ketua Pelaksana : Jumhariansyah


• Wakil Ketua : Arya Kamandanu
• Sekretaris : Yopi Prayitno
• Bendahara : Hadi Sanjaya

Koordinator Lapangan : Rama Pratama,S.E

Koordinator Konsumsi : M.Afipi

Koordinator Perlengkapan : Edo Wario

Koordinator keamanan : Adi Candra

Koordinator perlombaan :

• voly putri : Puspa


• futsal putra : Riyan
• tenis meja : Awan
• gaplek : Nanda
• badminton : Edo
• lomba kelereng : Zuhri
• balap karung : Haikal
• makan kerupuk : Evi
• tahan tawa : Indra
• ambil koin : Silvia
• panjat pinang dewasa : Rama pratama
• panjat pinang anak2 : Jeki
• tarik tambang : Arya Kamandanu
• Rebut Kursi : Apini
• lomba bakia : Citra
• balap lori : Andre
• Kasti : Lesi Isnawati
I. ANGGARAN BIAYA KEGIATAN
ORGANISASI KARANG TARUNA
DESA TAPUS
Desa Tapus Kecematan Lembak Kabupaten Muara enim

1.Kesekretariatan

No Nama Barang Banyaknya barang Harga Satuan Jumlah


1. Kertas Hvs 1 kotak Rp.100.000 Rp.100.000
2. Tinta Printer 4 buah Rp.30.000 Rp.120.000
3. Lakban Hitam 2 buah Rp.10.000 Rp.20.000
4. Plastik mika 1 pack Rp.30.000 Rp.30.000
5. Kertas Kambing 1 pack Rp.30.000 Rp.30.000
6. streples 2 buah Rp.15.000 Rp.30.000
7 fotocopy - Rp.70.000 Rp.70.000
TOTAL Rp.400.000

2.Konsumsi

No Nama Barang Banyaknya barang Harga Satuan Jumlah


1. Air mineral 10 Dus Rp.20.000,- Rp.200.000
TOTAL Rp.200.000

3.Atribut Panitia

No Nama Barang Banyaknya barang Harga Satuan Jumlah


1. Bed/Id card 30 Rp.3.000 Rp.90.000
TOTAL Rp.90.000

4.Perlengkapan

No Nama Barang Banyaknya barang Harga Satuan Jumlah


1. Bola voli 2 buah Rp. 250.000 Rp.500.000
2. Net voli 1 buah Rp. 190.000 Rp.190.000
4. Bola futsal 2 buah Rp. 250.000 Rp.500.000
5. Bola tenis meja 2 Kotak Rp. 30.000 Rp.60.000
6. Net tenis meja 1 buah Rp. 120.000 Rp.120.000
7. Bat Tenis Meja 4 buah Rp. 50.000 Rp.200.000
8. Net badminton 1 buah Rp. 100.000 Rp.100.000
9. Bola kasti 1 pack Rp.30.000 Rp.30.000
10. Gaplek 6 kotak Rp. 10.000 Rp.60.000
11. Tali Tarik 1 Buah Rp.40.000 Rp.40.000
Tambang
ORGANISASI KARANG TARUNA
DESA TAPUS
Desa Tapus Kecematan Lembak Kabupaten Muara enim

13. kerupuk 5 bungkus Rp. 20.000 Rp.100.000


14. Kelereng 1 bungkus Rp. 15.000 Rp.15.000
16. Tali 2 Roll Rp. 15.000 Rp.30.000
21. Spanduk 1 buah Rp. 120.000 Rp.120.000
TOTAL Rp.2.065.000

5. Anggaran hadiah perlombaan

No Nama Hadiah Jumlah


Perlombaan
1. Voli Juara 1 Rp.400.000
Juara 2 Rp.300.00
Juara 3 Rp.200.000
2. Futsal Juara 1 Rp.400.000
Juara 2 Rp.300.00
Juara 3 Rp.200.000
3. Tenis meja Juara 1 Rp.200.000
Juara 2 Rp.150.00
Juara 3 Rp.100.000
4. Badminton Juara 1 Rp.200.000
Juara 2 Rp.150.00
Juara 3 Rp.100.000
5. Kasti Juara 1 Rp.200.000
Juara 2 Rp.150.00
Juara 3 Rp.100.000
6. Gaplek Juara 1 Rp.200.000
Juara 2 Rp.150.00
Juara 3 Rp.100.000
7. Tarik Tambang Juara 1 Rp.200.000
Juara 2 Rp.150.00
Juara 3 Rp.100.000

8. Rebut Kursi Juara 1 Rp.100.00


Juara 2 Rp.70.000
Juara 3 Rp.50.000
9. Bakiak Juara 1 Rp.100.00
Juara 2 Rp.70.000
Juara 3 Rp.50.000
ORGANISASI KARANG TARUNA
DESA TAPUS
Desa Tapus Kecematan Lembak Kabupaten Muara enim

10. Balap lori Juara 1 Rp.100.00


Juara 2 Rp.70.000
Juara 3 Rp.50.000
11. Joget Balon Juara 1 Rp.100.00
Juara 2 Rp.70.000
Juara 3 Rp.50.000
12. Lompat Karung Juara 1 Rp.100.00
Juara 2 Rp.70.000
Juara 3 Rp.50.000
13. Makan Kerupuk Juara 1 Rp.100.00
Juara 2 Rp.70.000
Juara 3 Rp.50.000
14. Pancing Botol Juara 1 Rp.100.00
Juara 2 Rp.70.000
Juara 3 Rp.50.000
15. Ambil koin Juara 1 Rp.100.00
Juara 2 Rp.70.000
Juara 3 Rp.50.000
16. Futsal anak anak Juara 1 Rp.100.00
Juara 2 Rp.70.000
Juara 3 Rp.50.000
TOTAL Rp.6.030.000

TOTAL RINCIAN KESELURUHAN

No Jenis Jumlah
1. Kesekretariatan Rp.400.000
2. Konsumsi Rp.200.000
3. Atribut Panitia Rp.90.000
4. Perlengkapan Rp.2.065.000
5. Hadiah perlombaan Rp.6.030.000
TOTAL Rp.8.785.000

J. PENUTUP
ORGANISASI KARANG TARUNA
DESA TAPUS
Desa Tapus Kecematan Lembak Kabupaten Muara enim

Demikian proposal kegiatan ini kami buat, semoga dapat menjadi gambaran atas rencana
kegiatan Perayaan Hari Kemerdekaan ke-77 Republik Indonesia 17 Agustus 2022. Kegiatan ini
tidak akan terwujud tanpa bimbingan dan dukungan dari Bapak/Ibu sekalian.

Kami selaku panitia memohon dukungan baik moral, maupun materi demi kelancaran
acara ini, semoga apa yang kita usahakan ini menjadi amal sholih yang diiringi keikhlasan,
sehingga berbuah pahala dari sisi Allah SWT. Terima kasih.

Tapus, 10 Agustus 2022


Ketua Pelaksana Sekretaris Pelaksana

JUMHARIANSYAH YOPI PRAYITNO

Mengetahui
Kepala Desa Tapus

ASANUL

Anda mungkin juga menyukai