Anda di halaman 1dari 2

Nama : Bayu Bahrul Dini Ba’sar

Npm : 2101020310
Matkul : Etika Administrasi Publik
Cari sebuah masalah yang berkaitan dengan Etika Administrasi Publik (dimedia). Kemudian
berikan tanggapan anda terhadap masalah Etika Publik tersebut

 Jadi, disini saya mengambil masalah Etika Administrasi Publik tentang Penundaan
Berlarut yang bahkan di tahun 2022 sekarang masih banyak oknum-oknum pemerintahan
melakukan tindakan maladministrasi tersebut.
 Contohnya saja pembuatan KTP/SIM kami sebagai masyarakat merasa sangat disulitkan
apabila berurusan tentang pembuatan KTP/SIM dikarenakan oknum pemerintahan yang
terkadang sangat lamban dalam proses pembuatannya, padahal sebelumnya sudah
dijanjikan bahwa 1 bulan akan selesai, akan tetapi nyatanya hampir 3 bulanpun tidak
selesai juga. Terkadang masyarakat malah melakukan sogok terhadap oknum seperti itu
agar urusan mereka lancar.
 Hal tersebut tentu jelas melanggar Etika dari Administrasi yang membuat masyarakat
merasa dirugikan waktu dan akhirnya oknum-oknum seperti itulah yang menghancurkan
etika dari institusi itu sendiri, dan masyarakt beranggapan bahwa “apabila ada uang
urusan anda lancar.”
 Bahkan dikota sayapun masih ada praktek penundaan berlarut tersebut, dan kamipun
berpikir memang begitukah kerja dari sebuah institusi pemerintahan. Dan kamipun
paham bahwa oknum seperti itu hanya menginginkan uang semata

Anda mungkin juga menyukai