Anda di halaman 1dari 8

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Sekolah : SMAN 21 Bandung


Mata Pelajaran : Sejarah Indonesia
Kelas/Semester : X MIPA dan IPS/Ganjil
Materi Pokok : Kerajaan Hindu Budha di Indonesia
Alokasi Waktu : 3 Pertemuan (6 X 45 Menit)

A. Kompetensi Inti
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja
sama, toleransi, damai), santun, responsive, dan proaktif sebagai bagian dari solusi
atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan
social dan alam serta menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan
dunia
3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahua faktual, konseptual, prosedural,
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya,
dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian spesifik dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan
masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari apa yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan
mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar (KD) dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)

Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)

3.6 Menganalisis perkembangan kehidupan 3.6.1 Menjelaskan sejarah Kerajaan


masyarakat, pemerintahan, dan budaya Hindu Budha di Indonesia
pada masa kerajaan-kerajaan Hindu dan 3.6.2 menganalisis kehidupan politik,
Buddha di Indonesia serta menunjukkan ekonomi, sosial dan budaya
masyarakat Indonesia pada masa
contoh bukti-bukti yang masih berlaku
kerajaan-kerajaan Zaman Hindu
pada kehidupan masyarakat Indonesia Budha
masa kini 3.6.3 menganalisis perkembangan hasil-
hasil kebudayaan kerajaan-kerajaan
Zaman Hindu Budha di Indonesia
3.6.4 menunjukkan bukti-bukti kehidupan
dan hasil budaya Hindu Budha yang
masih ada sampai sekarang

4.6 menyajikan hasil penalaran dalam bentuk 4.6.1 menyajikan hasil analisis tentang
tulisan tentang nilai-nilai dan unsur kerajaan-kerajaan Hindu dan
budaya yang berkembang pada masa Buddha di Indonesia serta contoh
kerajaan Hindu dan Buddha yang masih bukti-bukti yang masih berlaku pada
berkelanjutan dalam kehidupan bangsa kehidupan masyarakat Indonesia
Indonesia pada masa kini masa kini dalam bentuk pertunjukan
wayang

C. Tujuan Pembelajaran
Melalui kegiatan pembelajaran dengan pendekatan saintifik dengan model problem based
learning  siswa dapat menganalisis kehidupan politik, ekonomi, sosial dan budaya
masyarakat Indonesia pada masa kerajaan-kerajaan Zaman Hindu Budha di Indonesia
dengan rasa ingin tahu, kerja keras, tanggung jawab, bersikap bersahabat/ komunikatif
selama proses pembelajaran.

D. Materi Pembelajaran
- Sejarah Agama Hindu dan Buddha, Teori-teori masuknya agama Hindu dan Buddha
Fakta:
 Prasasti Kutai
 Prasasti Ciaruteun
 Prasasti Kebon Kopi
 Prasasti Jambu

Konsep:
 Kerajaan
 Raja
 Agama

Prosedur: Kerajaan Hindu Budha di Indonesia

Metakognitif: meneladani kehidupan masyarakat Indonesia pada zaman Hindu Budha

E. Pendekatan, Metode, dan Model Pembelajaran


Pendekatan : Saintifik
Model : Problem Based Learning
Metode : Penugasan, Proyek, Diskusi

F. Media dan Alat Pembelajaran


1. Media :
- Peta Indonesia
- Video tentang peninggalan Kerajaan Hindu Budha di Indonesia
- Wayang
2. Alat :
- Laptop
- Proyektor

G. Bahan dan Sumber Belajar


 Gunawan, R. 2017. Sejarah Indonesia Kelas X. Jakarta: Kemendikbud.
 Poesponegoro, Marwati Djoened. 1993. Sejarah Nasional Indonesia Jilid I. Jakarta:
Balai Pustaka.
 Internet

H. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan I
Alokasi
Tahap Langkah-langkah Pembelajaran
Waktu
Pendahuluan - Guru dan siswa mengucapkan salam 15 menit
- Guru membimbing peserta didik untuk membersihkan
kelas
- Guru mempersiapkan kelas lebih kondusif dan siap
belajar
- Guru menjelaskan tujuan pembelajaran dan
menyampaikan topik “Kerajaan Hindu-Budha di
Indonesia”

Inti - Guru menampilkan peta dan video tentang Kerajaan 60 menit


Hindu-Budha di Indonesia.
- Peserta didik memperhatikan video yang ditayangkan
guru, kemudian memberikan pertanyaan yang berkaitan
dengan video tersebut.
- Guru memberikan penjelaskan awal dan melakukan
tanya jawab dengan peserta didik tentang kerajaan
Hindu-Budha di Indonesia.
- Guru mengelompokan siswa menjadi 12 regu.
- Tiap kelompok masing-masing membahas mengenai
kerajaan dibawah ini:
1. Kutai
2. Tarumanegara
3. Kalingga
4. Sriwijaya
5. Melayu
6. Padjajaran
7. Medang Kamulan
8. Mataram
9. Kediri
10. Majapahit
11. Singasari
12. Bali

- Secara berkelompok, siswa menganalisis tentang


kehidupan ekonomi, politik, sosial, budaya masing-
masing Kerajaan Hindu dan Budha di Indonesia.
- Hasil analisis ditulis dalam bentuk naskah yang akan
ditampilkan di pertujukan wayang.

Penutup Kegiatan siswa bersama guru, yaitu: 15 menit


- Membuat kesimpulan bersama-sama mengenai materi
yang telah dipelajari hari ini
- Guru melaksanakan penilaian pengetahuan
- Guru mengingatkan tentang pembelajaran di hari
berikutnya.

Pertemuan II
Alokasi
Tahap Langkah-langkah Pembelajaran
Waktu
Pendahuluan - Guru dan siswa mengucapkan salam 15 menit
- Guru membimbing peserta didik untuk membersihkan
kelas
- Guru mempersiapkan kelas lebih kondusif dan siap
belajar
- Guru menjelaskan tujuan pembelajaran dan
menyampaikan topik “Kerajaan Hindu Budha di
Indonesia”

Inti - Guru memberikan penjelaskan awal dan melakukan 60 menit


tanya jawab dengan peserta didik tentang kerajaan
Hindu-Budha di Indonesia.
- Guru mengelompokan siswa menjadi 12 regu.
- Tiap kelompok masing-masing membahas mengenai
kerajaan dibawah ini:
1. Kutai
2. Tarumanegara
3. Kalingga
4. Sriwijaya
5. Melayu
6. Padjajaran
7. Medang Kamulan
8. Mataram
9. Kediri
10. Majapahit
11. Singasari
12. Bali

- Secara berkelompok, siswa menganalisis tentang


kehidupan ekonomi, politik, sosial, budaya masing-
masing Kerajaan Hindu dan Budha di Indonesia dan
menyajikannya dalam bentuk naskah yang akan
ditampilkan di pertujukan wayang.
- Guru membimbing siswa dalam membuat naskah
skenario.

Penutup Kegiatan siswa bersama guru, yaitu: 15 menit


- Membuat kesimpulan bersama-sama dan memberikan
apresiasi kepada kelompok
- Guru melaksanakan penilaian pengetahuan
- Guru mengingatkan tentang pembelajaran di hari
berikutnya.

Pertemuan III
Alokasi
Tahap Langkah-langkah Pembelajaran
Waktu
Pendahuluan - Guru dan siswa mengucapkan salam 15 menit
- Guru membimbing peserta didik untuk membersihkan
kelas
- Guru mempersiapkan kelas lebih kondusif dan siap
belajar
- Guru menjelaskan tujuan pembelajaran dan
menyampaikan topik “Kerajaan Hindu Budha di
Indonesia”

Inti - Guru memberikan penjelaskan awal dan melakukan 60 menit


tanya jawab dengan peserta didik tentang kerajaan
Hindu-Budha di Indonesia.
- Guru mengelompokan siswa menjadi 12 regu.
- Tiap kelompok masing-masing membahas mengenai
kerajaan dibawah ini:
1. Kutai
2. Tarumanegara
3. Kalingga
4. Sriwijaya
5. Melayu
6. Padjajaran
7. Medang Kamulan
8. Mataram
9. Kediri
10. Majapahit
11. Singasari
12. Bali

- Setelah membuat naskah skenario, secara berkelompok,


siswa membuat wayang sesuai dengan skenario yang
telah dibuat.
- Guru membimbing siswa dalam membuat wayang agar
sesuai dengan naskah skenario.

Penutup Kegiatan siswa bersama guru, yaitu: 15 menit


- Membuat kesimpulan bersama-sama dan memberikan
apresiasi kepada kelompok
- Guru melaksanakan penilaian pengetahuan
- Guru mengingatkan tentang pembelajaran di hari
berikutnya.

I. Penilaian
1. Teknik
a. Penilaian sikap : observasi
b. Penilaian pengetahuan : tes, penugasan, proyek
c. Penilaian keterampilan : unjuk kerja (diskusi kelompok)
2. Bentuk
a. Observasi : lembar pengamatan aktivitas siswa
b. Penugasan : lembar kerja
c. Unjuk kerja : lembar penilaian diskusi kelompok
3. Remedial
a. Pembelajaran remedial dilakukan bagi siswa yang capaian KD nya belum tuntas.
b. Tahapan pembelajaran remedial dilaksanakan melalui remedial teaching (klasikal),
atau tutor sebaya atau tugas dan diaksiri dengan tes
c. Tes remedial dilakukan sebanyak 3 kali dan apabila setelah 3 kali remedial belum
mencapai ketuntasan, maka remedial dilakukan dalam bentuk tugas tanpa tes tertulis
kembali
4. Pengayaan
Bagi siswa yang sudah mencapai nilai ketuntasan diberikan pembelajaran pengayaan
sebagai berikut:
a. Siswa yang mencapai nilai n (ketuntasan) < n < n (maksimum) diberikan materi masih
dalam cakupan KD dengan pendalaman sebagai pengetahuan tambahan
b. Siswa yang mencapai nilai n> (maksimum) diberikan materi melebihi cakupan KD
dengan pendalaman sebagai pengetahuan tambahan
LAMPIRAN

MATERI PEMBELAJARAN

PENILAIAN
1. Sikap
Lembar Pengamatan Sikap
Kriteria
No Aspek yang Dinilai Sangat Keterangan
Baik Cukup Kurang
Baik
1 Menunjukkan rasa syukur
2 Memiliki rasa ingin tahu
3 Menunjukkan ketekunan dan
tanggungjawab dalam belajar dan
bekerja baik secara individu maupun
berkelompok
4 Berani mengakui kesalahan, dan
memberi maaf kepada orang lain
5 Memiliki sikap percaya diri dalam
berinteraksi dengan teman dan guru
6 Responsif terhadap masalah yang
sedang dihadapi

2. Pengetahuan

Kartu Soal
1. Jelaskan bagaimana proses masuknya agama Hindu dan Budha ke Indonesia!
2. Jelaskan sejarah kerajaan Hindu Budha di Indonesia secara garis besar!
*Kunci jawaban
No Kunci Jawaban Tes Uraian Tertulis Rentang
Skor
JUMLAH

*pedoman penskoran

Nilai = 30 : 3 x 10 = 100

3. Keterampilan
a. Lembar kerja dan diskusi kelompok
NO Nama Relevansi Kelengkapan Kebahasaan Ketepatan Jumlah
Siswa 1-4 1-4 1-4 waktu Skor
1-4
1.
2.
3.
4.

*Rubrik penilaian keterampilan Lembar kerja dan diskusi kelompok


No Keterangan 1 2 3 4
1. Relevansi Tulisan yang Tulisan yang Tulisan yang Tulisan yang
dibuat tidak dibuat dibuat dibuat
sesuai dengan sebagian sebagian besar seluruhnya
yang besar tidak sesuai dengan sesuai dengan
ditanyakan sesuai dengan yang yang
yang ditanyakan ditanyakan
ditanyakan
2. Kelengkapan tidak menjawab menjawab menjawab menjawab
pertanyaan sebagian kecil sebagian besar semua
yang diberikan pertanyaan pertanyaan pertanyaan
secara tepat yang diberikan yang diberikan yang diberikan
dan sebagian dengan tepat, dengan tepat
besar tidak dan sebagian sama sekali
tepat kecil tidak
tepat
3. Kebahasaan Bahasa yang Bahasa yang Bahasa yang Bahasa yang
digunakan digunakan digunakan digunakan
bahasa tidak bahasa kurang bahasa bahasa sesuai
sesuai dengan sesuai dengan sebagian besar dengan EYD
EYD dan tidak EYD dan sesuai dengan dan mudah
mudah mudah EYD dan dimengerti
dimengerti dimengerti mudah
dimengerti
4. Ketepatan 15 menit 10 menit 5 menit selesai
waktu terlambat terlambat terlambat mengumpulkan
mengumpulkan mengumpulka mengumpulkan hasil diskusi
hasil diskusi n hasil diskusi hasil diskusi tepat pada
waktunya atau
lebih awal

b. Lembar pengamatan presentasi hasil diskusi kelompok


NO Nama Kepercayaa Mengkomunikas Mendengar Berargumentasi Jumlah
Siswa n Diri ikan kan 1-4 Skor
1-4 1-4 1-4
1.
2.
3.
4.
*Rubrik lembar pengamatan presentasi hasil diskusi kelompok
No Keterangan 4 3 2 1
1. Kepercayaan Sangat aktif dan Beberapa kali Hanya sekali Diam dan tidak
diri mampu menyatakan menyatakan menyatakan
menyatakan pendapat pendapat yang pendapatnya
pendapat sesuai sesuai dengan sesuai dengan didalam diskusi
dengan tema, tema, jelas tema dalam
jelas, dengan kurang jalanya diskusi
percaya diri percaya diri
2. Mengkomunik Memilki Keterampilan Ketrampilan Demam
asikan ketrampilan berbicara berbicara tidak panggung dan
berbicara secara runtut dan runtut dan grogi sehingga
runtut, sistematis sistematis cenderung berbicara tidak
dengan pemilihan namun masi banyak lancar
bahasa yang bingung dalam berpikir dalam
tepat dan percaya pemilihan kata memilih kata
diri
3. Mendengarkan Mendengarkan Sedikit kurang Kurang Tidak
pertanyaan atau Mendengarkan mendengarkan mendengarkan
pendapat teman pertanyaan pertanyaan pertanyaan atau
dengan baik, atau pendapat atau pendapat pendapat teman
menanggapi teman dengan teman dengan dengan baik
setelah teman baik baik.
berbicara
4. Berargumenta Mampu Mempertahank Mempertahank Tidak memiliki
si mempertahankan an argumen an argumen argumen dan
argumen dengan dengan tanpa tanpa
alasan dan penjelasan penjelasan penjelasan
penjelasan yang yang tidak dalam
logis logis memperahanka
n argumenya

Keterangan Skor:
Masing-masing kolom diisi dengan kriteria:
4 = baik sekali
3 = baik
2 – cukup
1 = kurang

Nilai = Skor Perolehan/Skor Maksimal X100

Kriteria Nilai
13-16 = A = 80-100
9-12 =B = 70-79
5-8 =C = 60-69
<5 =D = <60

Anda mungkin juga menyukai