Anda di halaman 1dari 3

KETERANGAN

A. Pada anak dengan nilai Status gizi (WHZ-Skor +1) memiliki risiko obesitas, untuk itu
harus dipastikan dengan cara menghitung BMI menurut usianya
Rumus Menghitung BMI :

Berat Badan
Tinggi Badan x Tinggi Badan(dalam satuanmeter )

Kemudian Plotkan pada Grafik BMI menurut usia


Interpretasi :
 +3 : Obesitas
 +2 : Gizi Lebih
 +1 : Mimiliki Risiko obesitas
+2 s.d -2 : Normal
 -2 : Gizi Kurang
 -3 : Gizi Buruk

B. Kebutuhan Cairan :
Pada anak obesitas, kebutuhan cairan disesuaikan dengan BBI (Berat Badan Ideal) Sesuai
Umur
Pada anak Gizi Buruk, kebutuhan cairan disesuaikan dengan berat badan saat ini

C. Pada anak dengan Gizi kurang, pastikan lagi dengan mengukur skor TB/Usia
D. Status Gizi Pada anak usia 5th menggunakan grafik CDC untuk mencari BB Ideal
Rumus Status Gizi :
BB Sekarang
x 100 %
BB Ideal

Interpretasi :
 120 % : Obesitas
 110 - 120 % : Over Weight
 90 - 110 % : Normal
 80- 90 % : Mild Malnutrition
 70 - 80 % : Moderate Malnutrition
 70 % : Severe Malnutrition
E. Kebutuhan Kalori
Kebutuhan kalori disesuaikan dengan BBI
Pada anak usia 5th BBI dicari dengan tabel CDC

Usia Kcal/kg Wt
0-1 100-120
1-3 100
4-6 90
7-9 80
10-12 P : 60-70
L : 50-60
12-18 P . 50-60
L : 40-50

Anda mungkin juga menyukai